divadana's Reading List
15 stories
DARKA (Update kembali) by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 21,540,759
  • WpVote
    Votes 1,185,092
  • WpPart
    Parts 64
#1 in teenfiction 10.6.2017 [TELAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] "Mulai sekarang lo jadi pacar gue!" ucap Darka dengan tatapan datarnya. "M...maksud lo?" balas Chinta takut karena melihat tatapan dingin dari sosok cowok yang berada di depannya. "Bukannya ini yang elo mau?" "Gu-gue_" "Gue gak mau ada bantahan, mulai sekarang lo jadi pacar gue!" Darka langsung pergi meninggalkan Chinta yang masih mematung di tempatnya. Dia masih tidak percaya dengan apa yang baru saja terjadi. Sebagian part diprivate acak. Follow terlebih dahulu, biar gampang bacanya.
Mind Reader by corraloo
corraloo
  • WpView
    Reads 229,944
  • WpVote
    Votes 18,278
  • WpPart
    Parts 28
Kau mau menjadi sepertiku yang punya kemampuan membaca pikiran? Aku bersedia memberikan kemampuan ini padamu, kalau saja aku bisa. -Lyna Freyana- Ketika rahasianya terbongkar, yaitu kemampuannya membaca pikiran, tidak ada satupun orang yang mau berteman lagi dengan Lyna. Dia pun memulai lembar baru di SMA barunya, dengan rahasia yang sama. Tapi apakah kali ini rahasianya akan terbongkar lagi? Apakah ada yang masih mau berteman dengannya? *** Created by: corraloo Copyright ©2015
Catastrophe [SUDAH TERBIT] by greek-lady
greek-lady
  • WpView
    Reads 2,688,153
  • WpVote
    Votes 182,331
  • WpPart
    Parts 36
[[ Sudah Terbit: Tersedia di toko buku seluruh Indonesia ]] ❝ This is, more than just a nightmare. ❞ Arella Rabella, menganggap dirinya sendiri sebagai sebuah malapetaka dalam kehidupan, karena apa yang terjadi di masa lalu maupun apa yang terjadi sekarang ini. Terlebih lagi, saat Arella membawa malapetaka di kehidupan seorang Ferrel Ghio Ravaro, yang sudah muak dengan segala kesialan yang selama ini selalu menimpa dirinya. [ CERITA INI DI PRIVATE DAN HANYA DAPAT DIBACA OLEH FOLLOWERS ] C A T A S T R O P H E Copyrights © 2016 - 2017 by greek-lady
I'm Yours by putrilagilagi
putrilagilagi
  • WpView
    Reads 24,837,152
  • WpVote
    Votes 848,035
  • WpPart
    Parts 49
Letta sangat membenci Aldi, cowok mesum, manipulative, dan sok keren di sekolah, yang jelas bukan tipikal cowok impian Letta. Tapi berbeda dengan Aldi, Letta adalah impiannya. Perjodohan paksanya dengan Letta menjadi rumit ketika Letta mulai berpacaran dengan Raka, saudara sekaligus musuh terbesar Aldi. Dan kehadiran seseorang dari masa lalu yang tiba-tiba membuat semuanya menjadi runyam. Akankah Letta memperoleh kebahagiannya ataukah sakit hati terdalam yang ia dapatkan? ***
My Adrianna by prncssbee15
prncssbee15
  • WpView
    Reads 275,890
  • WpVote
    Votes 15,826
  • WpPart
    Parts 35
'tidak semua cerita cinta atau hidup seseorang itu sama'. Rico dan Anna. Dua orang yang bersahabat, banyak yang bilang bahwa lawan jenis bersahabat itu, sebenarnya tak benar-benar bersahabat, pasti salah satunya akan ada yang kalah. Akan ada yang deluan menjatuhkan hatinya, dan ya itu terbukti disini. ❤❤ Tapi, tak semuanya berjalan mulus, tak semuanya berjalan seperti yang diinginkan. Disini, Anna dan Rico benar-benar di uji dalam hubungan keduanya. Tak hanya 1 masalah yang datang, tapi, masalah yang datang sudah seperti air yang terus mengalir. Bisakah keduanya melewati masalah yang terus datang? Bisakah ending yang bahagia itu didapatkan oleh keduanya? Cover by: sempakterbang
Hopeless by prncssbee15
prncssbee15
  • WpView
    Reads 157,262
  • WpVote
    Votes 12,473
  • WpPart
    Parts 29
[SEQUEL THE FAVORITE PRINCE❗️❗️] Setelah akhirnya Dhavi melepas Dilla pergi, yang akhirnya berakhir mereka menjalani LDR. Banyak kejadian, dan hal-hal yang terjadi. Ini kisah mereka selama berpisah, selama kuliah, selama mereka LDR, dan sampai nanti mereka akan bertemu lagi. P.s: BACA THE FAVORITE PRINCE DAHULU SEBELUM MEMBACA INI. Cover by: sempakterbang 1 Januari 2017
The Favorite Prince  by prncssbee15
prncssbee15
  • WpView
    Reads 582,129
  • WpVote
    Votes 37,556
  • WpPart
    Parts 45
Dhavi Drew Zega, kapten Team basket, pintar, dan berparas tampan, mempunyai teka-teki tentang sahabat di masalalunya, dan tentang perasaannya. Di pertemukan di koridor sekolah, dengan ketidak sengajaan di pertemukan lagi di kelas, dan duduk sebangku dengan gadis berparas manis, tetapi jutek, dan mempunyai tatapan tajam. Dan apa jadinya ketika kapten Team Basket di sekolahnya ini mencintai gadis, yang baru saja menginjakan kaki di sekolahnya? Yang baru saja hadir dalam hidupnya? Ataukah sebenarnya Dhavi sudah mencintai gadis itu sejak lama? Dan bagaimanakah kisah mereka selanjutnya? Apakah Dhavi akan mendapatkan hati gadis itu? "Gue yakin ini waktu yang pas," Dhavi menghela nafasnya. "Setelah kita terpisah bertahun-tahun, dan di pertemukan lagi enam bulan yang lalu, tepat di koridor sekolah, gue mulai ngerasa jatuh cinta sama sahabat gue." Cover by: sempakterbang 11 Maret 2016-28 Desember 2016.
Prestige with feeling by prncssbee15
prncssbee15
  • WpView
    Reads 25,007
  • WpVote
    Votes 1,315
  • WpPart
    Parts 23
Gengsi dengan perasaan itu gak baik, dan lihat akhirnya? Apakah bahagia atau bahkan sedih karena gengsimu yang kelewat tinggi itu? "Mencintainya? Haha, kau bercanda. Jelas tidak. Ia hanya temanku, aku mengenalnya cukup lama. Ia pernah mengatakan padaku bahwa ia menganggapku sahabatnya. Dan ya aku setuju." - Andreano "Mencintainya? Haha, kau tau jelas itu. Bahkan sejak kehadirannya bertahun-tahun yang lalu. Sejak kelas 6 sd, sejak kita bertemu di tempat les. Aku pernah mengatakan padanya bahwa aku menganggapnya sahabat. Dan ya dia setuju dan tak keberatan. Tetapi sepertinya, hatiku yang keberatan menerima itu." - Azizah P.s : tulisan masi ancur bgt di part1-2 belum sempet dibenerin. Tp insyaallah selanjutnya bakal diperbaiki.
IPA & IPS (TERBIT & SUDAH DISERIESKAN) by ceritapucai
ceritapucai
  • WpView
    Reads 13,190,461
  • WpVote
    Votes 467,562
  • WpPart
    Parts 41
[SUDAH TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU] [#1 in teenfiction 11.11.2016] FOLLOW DULU SEBELUM BACA, PRIVATE ACAK "Lo mau gak jadi pacar gue?" tembak Rifqi. pada dasarnya sifat anak IPA dan anak IPS berbeda drastis. Hanya karena perbedaanya mereka tidak pernah akur, mau sama kaka kelas ataupun satu angkatan. BACA SEQUEL DAN TRILOGI CERITA INI DI WATTPAD! Sequel : CLBK (Cerita Lama Belum Kelar) Trilogi : Third Chances Copyright© by chachaii_ 2016
The Twins Arsen & Arlen [COMPLETED #Story_2]  by Dianidiani
Dianidiani
  • WpView
    Reads 753,310
  • WpVote
    Votes 4,914
  • WpPart
    Parts 13
★baca dulu "You Are Mine" sebelum membaca cerita ini, biar gk bingun alur ceritanya★ Warning⚠️typo🤣 [Proses Revisi] ●●●●●●●●●●●●●● "semakin Lu Nolak Gua, Gua bakalan semakin ngejar dan buat lu jatuh cinta sama gua" Adelardo Arsenio Raymond ☆☆☆☆☆☆☆☆ "Dia" "Dia Kembali" "aku Senang Banget, akhirnya aku bisa melihatnya lagi" "Tapi Bagaimana bisa Dia tidak mingingat wajah ku" "apakah dia sudah melupakan ku" "kenapa dia melingkari janjinya sendiri" Arlene Nathania Engrasia