Action
28 stories
Kalau Sudah Besar, Ganesha Mau Jadi Apa? by kontradiksi
kontradiksi
  • WpView
    Reads 136,282
  • WpVote
    Votes 26,610
  • WpPart
    Parts 15
"Ganesha, kalau sudah besar, kamu mau jadi apa?" Ganesha bingung, kemarin gurunya juga menanyakan hal yang sama. Apa memang orang dewasa suka menanyakan hal itu? Kemarin Ganesha menjawab ingin jadi presiden, karena presiden fotonya selalu dipajang di ruang kelas. Gurunya tertawa. Dia bilang kalau jadi presiden juga harus memerintah negara, mengatur supaya masyarakatnya aman dan sejahtera. Ganesha jadi ragu, dia tidak tahu caranya memerintah negara, mana bisa ia jadi presiden. Hari ini, dengan pertanyaan yang sama, Ganesha berpikir lebih keras. Mau jadi apa kalau sudah besar nanti? "Dadi polisi?" Ganesha suka main tembak-tembakan. Polisi bebas main tembak-tembakan setiap hari. "Jadi polisi, Le?" tanya ayahnya, mata pria itu berkedut, bibirnya membentuk senyum simpul. "Iya. Polisi." [cover by peachspit]
Sabotase (Intelijen Nusantara #2) by kontradiksi
kontradiksi
  • WpView
    Reads 114,989
  • WpVote
    Votes 15,745
  • WpPart
    Parts 8
[SERI INTELIJEN NUSANTARA #2] Dokter se-Indonesia mogok. Segala macam ancaman dan peringatan tak dihiraukan. Munculnya virus baru menyebabkan wabah nasional, menciptakan banyak kota mati di seantero Nusantara. Ribuan nyawa tumbang. Sayang, dokter masih mogok. Katanya virus ini hasil mutasi alam, akibat manusia mengonsumsi hewan eksotis terlarang. Juga karena hobi manusia membabat alam seenak jidatnya. Aku sih tidak percaya. Pasti Societas Visionaria punya andil di balik kekacauan ini. Kecurigaanku bertambah: di televisi, Garin Djokomono hidup lagi!
heart of terror by queenrexx
queenrexx
  • WpView
    Reads 110,971
  • WpVote
    Votes 18,003
  • WpPart
    Parts 51
cover by the talented @BYBcool *** Sembilan orang itu disebut Venom, sekelompok teroris yang perlahan-lahan terungkap sosok aslinya melalui halaman demi halaman yang kau baca dalam kegelapan. Tetapi jangan beri tahu pihak kepolisian; Ada Letnan Charles Kale. Berdedikasi dan sering memaksakan diri. Kekecewaan adalah santapannya sehari-hari, tetapi kau juga harus mengakui dia punya hak untuk berbangga hati; Adiknya bernama Connor Kale. Bisik-bisik tak menyenangkan berputar di sekitarnya, dan di atas kepalanya ada pencapaian-pencapaian gemilang yang tak sanggup digapai orang lain meski dewa-dewa tahu sekeras apa mereka berusaha. Selamat datang di jantung teror, di mana negara yang sudah pernah mengalami tragedi mengerikan kini menjadi target ledakan para teroris beracun. Peringatan keras: sebaiknya jangan jatuh cinta kepada siapa pun, atau kesakitan akan menyiksa hatimu tanpa ampun.
X-Code by Arkrha
Arkrha
  • WpView
    Reads 110,603
  • WpVote
    Votes 5,035
  • WpPart
    Parts 15
Ainlanzer memiliki kemampuan bertarung yang tinggi, daya analisa yang kuat, serta daya tangkap yang cepat. Hal itu membuat alam semesta memberinya banyak ujian. Ditambah dengan kode genetik yang unik, membuatnya terpilih menjadi calon 'Utusan Perdamaian'. Ia yang baru saja bergabung dengan Pasukan Independen Cerberus, harus menghadapi sosok Grief -Sang Pengkhianat. Grief dan pasukannya -Abaddon, membawa malapetaka bagi Cerberus juga bagi seluruh daratan Logard. Bersama dengan para sahabatnya -para Pasukan Cerberus, Ain harus menghadapi kiris yang tengah melanda tiga wilayah Logard: Rovan, Munkan dan Zinzam. Pertemuannya dengan Grief, juga dengan Tiash -gadis bangsawan dari Kota Para Dewa, Elyosa- menjadi awal perjalanannya di daratan Logard. Ujian pertama untuk Sang 'Utusan Perdamaian' baru saja dimulai... Versi cetak dari X-Code (bagian 1) bisa Anda dapatkan di: http://diandracreative.com/book-665-xcode.html
Human Puppet (Event Of FPW) (END) by HunyutheHamster27
HunyutheHamster27
  • WpView
    Reads 16,165
  • WpVote
    Votes 2,024
  • WpPart
    Parts 8
(Underground Bullet Case:00) Underground Bullet atau yang sering disebut sebagai 'para peluru dari bawah tanah' adalah sekelompok remaja dengan latar belakang yang berbeda-beda. Mereka berkumpul di bawah tanah untuk memerangi kejahatan... ÷÷÷÷÷ Elena Grimm benar-benar memilih waktu yang salah untuk keluar di malam hari ketika dia bertemu dengan pembunuh yang paling dicari-cari seantero Jakarta, Master Puppet... (Bersambung ke My Wild Partner Underground Bullet Case: 1) catatan: ini novel serial!!
Maureen and Thomas °on hold° by ironsabel_
ironsabel_
  • WpView
    Reads 1,255
  • WpVote
    Votes 53
  • WpPart
    Parts 2
Kau selama ini hanya mendengar cerita cinta Julian dan Laura, dan nyaris tak pernah mendengar kisah Thomas dan Maureen. Tapi, di sini kalian akan mengetahui bagaimana perjalanan hidup mereka nyaris sama beratnya seperti apa yang dialami oleh Julian dan Laura. ----------------------------- Copyright©2014 by Annisa Rizqia Cover made by hellamer Picspam made by cochloelate Teaser made by me p.s: ada baiknya klo kalian baca ini, kalian juga baca TA Series biar ngerti. Tp klo ngga ya gapapa, klo ga ngerti tanya aja.
The FBI Agent by ErikaCaturdewi
ErikaCaturdewi
  • WpView
    Reads 41,343
  • WpVote
    Votes 1,655
  • WpPart
    Parts 14
Mungkin mereka mengira aku mahasiswi biasa yang terkenal tomboi,cuek. ya....... kurang lebih kayak bad girl. Tapi siapa sangka kalau aku adalah salah satu agen terbaik FBI.
secret agent (OPEN Pre-Order) by zzky24
zzky24
  • WpView
    Reads 26,641
  • WpVote
    Votes 957
  • WpPart
    Parts 55
(UNPULBISH UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN) Laranze adalah seorang anak dari keluarga terkaya nomer 2 di negara Inggris. Laranze mendaftar menjadi agent FBI mengikuti jejak keluarga angkatnya yang merupakan pimpinan FBI. Keluarga angkatnya adalah keluarga darkstone yang merupakan keluarga terkaya nomer 1 di Inggris. Alice adalah nama yang diberikan keluarga darkstone untuk Laranze. Alice mencoba untuk mencari jati dirinya di FBI walaupun ia sudah dilarang oleh dokter kepercayaan keluarga darkstone dengan alasan kondisi fisiknya yang lemah akibat kecelakaan beberapa waktu lalu.. Greg lelaki yang mampu menggoyahkan hati alice. Akankah greg menjadi suami alice? Tunggu kelanjutannya... Baca hingga selesai ya guys!! Jangan lupa vote dan comment ya!!!
Mysterious Agent  by ngellss
ngellss
  • WpView
    Reads 454,316
  • WpVote
    Votes 32,727
  • WpPart
    Parts 39
Siapa sangka kalau lima orang gadis cantik adalah seorang agent yang sangat hebat. CIA dan FBI juga mengakui nya, cara mereka menyusun strategi sangatlah cepat. Mereka berbakat dalam bidang mereka masing masing, dan itu sudah mereka dapatkan saat mereka masih kecil Suatu hari mereka mendapatkan tugas untuk mencari seorang buronan internasional yang telah melarikan diri dari penjara. Mereka mendapatkan informasi bahwa buronan tersebut pergi ke Seoul ( Korea Selatan ) Mereka juga terpaksa menjadi bodyguard untuk salah satu boy group asal Seoul yang beranggotakan dua belas orang namja tampan yaitu Exo. Akankah mereka berhasil menangkap buronan atau kah malah sebaliknya?? Highest Rank #2 in Action (1/5/17) Highest Rank #3 in Action (6/5/17) Highest Rank #3 in Action (13-14/5/17) Rank #10 in Action (3-4/4/17) Rank #5 in Action (23-24/17) Rank #7 in Action (23/11/17) Rank #4 in Action (30/4/17) Rank #6 in Action (31/5/17) Rank #8 in Action (2/12/17)
HAZEL by VanillaFav
VanillaFav
  • WpView
    Reads 217,829
  • WpVote
    Votes 16,218
  • WpPart
    Parts 34
#OPEN PO UNTUK 5 PEMBELI PERTAMA DAPAT BONUS BOOKNOTE DARI KAMI. SUDAH TERBIT SEBAGIAN PART SUDAH DI HAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN. PENASARAN INGIN BACA VERSI CETAKNYA? YUK DI ORDER SEKARANG! UNTUK INFO PEMESANAN ADA DI INFO ORDER. #1 In Action (29 Desember 2016) #2 In Action (08 Des 2016 & 17-22 Des 2016) #3 In Action (11 Des 2016 & 14-16Des 2016) Melihat sang ibu yang sangat di cintai tewas di hadapannya karna orang yang disebutnya sebagai ayah. Membuat hati Hazel di penuhi oleh amarah Empat tahun berlalu semenjak kematian ibunya. Hazel kembali menginjak tanah kelahirannya dengan sejuta rencana di otaknya. Demi menyelesaikan misi nya yang sempat tertunda. Kali ini ia harus menyelesaikan dengan cepat tanpa kesalahan sedikitpun Saat melakukan misi yang sangat di nantinya, Hazel merasakan perasaan aneh pada hatinya. Perasaan asing yang berkali-kali di sangkalnya, semakin lama tumbuh semakin besar. Alvaro Trandawinata Gunawan laki-laki yang menyebabkan detak jantung Hazel menggila Saat misinya sudah berada di depan mata Hazel, kenyataan pahit menyentak dirinya. Orang yang selama ini Hazel ketahui bahwa ia adalah ayah kandungnya ternyata kesalahan besar. Satu kalimat yang terlontar dari laki-laki itu membuat Hazel kembali ke masa suramnya. Membuat pikirannya semakin bercabang tak tentu arah. Siapa itu Alvaro Trandawinata Gunawan? Dan siapa sebenarnya ayah kandung Hazel? Lalu bagaimana dengan misi yang pertama kali membuatnya datang kembali ke tanah kelahirannya? Cerita ini murni dari ide saya. Cerita ini hanya karangan fiktif. Selamat membaca. Genre yang terdapat di cerita ini Action dan Romance