List
5 stories
Possessive Bad Boy de widyaristuti1202
widyaristuti1202
  • WpView
    Leituras 1,097,917
  • WpVote
    Votos 45,577
  • WpPart
    Capítulos 46
"Ini namanya pemaksaan!" "Gue gak peduli, yang penting lo jadi milik gue" "Lo siapa? Berani banget nge klaim gue" "Sekarang gue pacar lo, Devanya Robertson" "Dasar pemaksa!" "I love you too" Pertemuannya dengan senior badboy membuat Vanya tidak tenang, pasalnya laki-laki yang bernama lengkap Dhirgano Rivaldo itu sekarang resmi menjadi pacarnya. Vanya tidak sadar karena terlalu banyak menghabiskan waktu bersama Dhirga akan membuat sesuatu yang pernah ia kubur dalam-dalam muncul kembali. Vanya jatuh cinta pada laki-laki badboy itu ******* Ps: no siders yaaa.. butuh dukungan kalian yang membaca cerita ini.
Antipole de nunizzy
nunizzy
  • WpView
    Leituras 2,155,031
  • WpVote
    Votos 233,039
  • WpPart
    Capítulos 68
•Completed• Kita ada di kutub yang berbeda. Sekolah yang terkenal disiplin dan memiliki segudang prestasi bukan tidak mungkin memiliki murid yang nakal dan pembangkang. Luarnya memang begitu, tetapi dalamnya siapa yang tahu? Inara tidak terlalu mengenal Ragi, salah seorang murid pembangkang di SMA Integral. Sekolah yang dideskripsikan seperti paragraf di atas. Ragi adalah ketua dari komunitas terlarang yang anggotanya dirahasiakan. Komunitas itu bernama Blackpole. Di mata guru dan siswa SMA Integral, komunitas itu adalah komunitas perusak, dimana pelajar yang tergabung di dalamnya akan dijerumuskan pada gaya hidup yang negatif. Cabut dari kelas, merokok, balap liar, atau bahkan narkoba. Di sanalah Inara ditugaskan oleh gurunya. Gadis dengan track record sempurna yang merupakan salah satu pengurus OSIS itu diminta untuk memata-matai Blackpole sebagai langkah awal untuk membasmi komunitas itu. "Cewek boncel kayak lo ditugasin tugas berat kayak gitu? Nggak salah tuh, Bu Aminah?" begitu komentar salah seorang sahabatnya. "Yang gue peduliin sekarang, gimana caranya?" "Hm, lo harus masuk ke komunitas itu." Copyright © 2017 by nunizzy. #16 on Teen Fiction [22-7-17]
Artha (SUDAH TERBIT) de BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Leituras 28,339,552
  • WpVote
    Votos 2,376,337
  • WpPart
    Capítulos 93
PLAGIATOR DILARANG MENDEKAT 'Baskara dalam dunianya yang terluka.' Kalau kata Agatha, Arkan itu Cabe Man. Cowok dengan mulut sepedas cabai, sangat pintar menari serta memiliki fisik yang menawan, setengah cantik dan setengah ganteng. Agatha menjuluki dirinya sendiri Wonder Woman, yang akan selalu kuat menghadapi tiap goresan takdir yang terjadi. Arkan itu menyebalkan, sering mencerca tanpa pikir panjang, terlalu jujur. Membuat Agatha keki sendiri, membuat Agatha baper sendiri. Namun, adanya Arkan seperti memberi warna baru di hidup Agatha. Hadirnya Arkan bagai penerang di gelapnya dunia Agatha. Arkan adalah baskara yang hadir di hidupnya yang kelam. * BOOK TWO OF ALANO NAVVARE SERIES * #1 in Teen Fiction 22.03.2018
GALAKSI de PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Leituras 46,306,672
  • WpVote
    Votos 2,774,403
  • WpPart
    Capítulos 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
KENADRINA de PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Leituras 2,697,807
  • WpVote
    Votos 144,461
  • WpPart
    Capítulos 29
[Ceritanya di private. Kalau mau baca, follow dulu ya!] Dalam persahabatan antara laki-laki dan wanita tidak ada yang murni. Seperti Ken dan Adrina. Ken sudah lebih dulu menyukai Adrina tapi Adrina tidak pernah tahu hal itu. Hingga keduanya harus menikah karena hal yang tidak seharusnya. by PoppiPertiwi