Bidadari Tahajjud
Tahu apa itu Tahajjud? Bagaikan Arjuna sedang memanah dan tepat sasaran, tidak meleset sedikitpun. Bukan kemampuan yang ditujukan, namun sebuah niat dalam hati. Itulah gambaran dari Tahajjud. Sebuah doa yang akan selalu dikabulkan, sebuah pengharapan dalam mencari cinta, sebuah usaha dalam mempertahankan amanah sang...