Reading!
12 stories
My Annoying Chef [✓] by Juliahsn
Juliahsn
  • WpView
    Reads 6,987,834
  • WpVote
    Votes 325,776
  • WpPart
    Parts 48
"Mas, hari ini aku diajak jalan sama temen cowok. Menurut Mas, aku harus pergi gak?" "Kenapa harus tanya saya? Kalau mau kencan, silahkan." "Gak ikut deh. Mau disini aja, gangguin kamu." "Terserah." ---- Gavin Mahendra, pemilik restoran bintang lima sekaligus chef terkenal yang prestasinya sudah tidak diragukan lagi. Namun, Gavin juga dikenal karena sifatnya yang blak-blakan dan tidak ramah. Zelia Namara, perempuan yang bekerja sebagai seorang penulis. Dia terkenal akan karya-karya nya yang sebagian besar memiliki genre cerita romance. Dia itu penulis cerita romance, tapi kisah cinta dia jauh banget dari kata bahagia. Malah yang ada kata ngenes. Lantas, apa status mereka berdua? ----- Awalnya memang kalian akan dibuat kesal dengan sifat Mas Gavin. Namun lama-kelamaan aku yakin kalian pasti akan jatuh cinta dengan pesona Mas Gavin. Heheh. Dibaca dulu yuk, karena ini bukan cerita patah hati biasa. Melainkan cerita campur aduk yang bisa buat kalian kesal dan merasa gemas secara bersamaan saat membaca cerita ini. Happy Reading!!! ----- Cerita dihapus untuk kepentingan penerbitan. Terima kasih. ------ #1 Humor [ 29 | Januari | 2020 ] #1 Romantis [ 9 | Februari | 2020 ] #1 Fiksi [ 12 | Maret | 2020 ] #1 Lovestory [ 11 | April | 2020 ] #1 Random [ 19 | April | 2020 ]
THE SECRET RELATIONSHIP by Preciousjuni
Preciousjuni
  • WpView
    Reads 18,441,914
  • WpVote
    Votes 760,794
  • WpPart
    Parts 58
BELUM REVISI!!! Pernikahan dini hasil dari perjodohan dadakan memang terdengar tabu di era modern seperti ini. "Remaja SMA berumur 16 tahun menikah karena dijodohkan," mungkin itu yang akan menjadi headline di majalah atau sebuah koran. Tapi tenang saja, semua itu hanya sebuah terkaan belaka. Semuanya telah aman terkendali dan tertutup. Lea dan Leo, kedua murid yang terpaksa menikah muda. Keduanya satu sekolah namun tidak saling mengenal dekat sebelumnya, bertegur sapa saja tidak pernah. Namun tiba-tiba dinikahkan, jangan bayangkan gedung mewah dan gaun indah. Semuanya tidak ada. Hanya berbekal seragam sekolah dan salah satu ruangan di rumah sakit, kedua murid SMA itu telah sah menjadi sepasang suami istri. Tidak apa-apa, semua ini demi kebahagiaan orangtua masing-masing meskipun keluarga besar dari kedua belah pihak tidak ada yang diberitahu sebelumnya. Dan bertingkah seolah-olah tidak mengenal di sekolah bukanlah hal yang sulit untuk dilakukan ketika sudah menikah. Lanjut prolog ya ;)) Follow jangan lupa ****** Dilarang plagiat dengan dalih apapun, tanpa persetujuan penulis sama dengan pelanggaran hak cipta! Cerita ini dilindungi oleh Undang-Undang Republik Indonesia nomor 19 tahun 2002 tentang hak cipta. ****** PS: Mengandung kata kata non baku, ada sebagaian kata yang tidak sesuai dengan KBBI. Dimohon kebijakan pembaca :) 15 Januari 2018
SAVANNA by carlygibert
carlygibert
  • WpView
    Reads 549,512
  • WpVote
    Votes 35,732
  • WpPart
    Parts 24
Cerita klasik Savanna Quney Riley adalah cewek cantik nan manis yang punya kehidupan yang ga biasa dan ditemani dengan pacar yang tambah ga biasa. Kesehari-harian Savanna di temani oleh tingkah absur tapi lucu tapi juga ngeselin oleh pacarnya. Bikin keseharian Savanna jadi rame. Savanna juga harus menyediakan stock kesabaran untuk menghadapi cowoknya setiap hari, menit, detik yang dihabiskan bersama. Bahkan mau marah aja susahnya minta ampun saat pacarnya bertingkah menyebalkan kepadanya yang mana membuat dirinya pengen marah, ngambek, kesel, dan bete itu jadi ilang. Pacarnya dengan mudah membuatnya tidak marah lagi hanya menunjukkan sikap manisnya yang selalu bikin Savanna deg degan dan baper tingkat dewa. Mana kuat Savanna. Tapi serius, Savanna ga suka kalo pacarnya itu berubah jadi menyebalkan. Menyebalkannya membuat Savanna tidak bisa bebas. "Absofuckinlutely, you are too smart to worry and too cute to care" - S Start = 240718 Finish = .....
Secret Love Song by renitanozaria
renitanozaria
  • WpView
    Reads 2,704,867
  • WpVote
    Votes 299,152
  • WpPart
    Parts 42
[Completed] (sebagian chapters diprivat untuk followers, follow untuk membaca) Untukmu, yang berani singgah namun tak pernah sungguh. Tentang kita, yang dulu sedekat nadi tapi terlalu rumit untuk menjadi. Dariku, yang masih menyayangimu. update mingguan setiap hari selasa.
GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT] by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 44,016,314
  • WpVote
    Votes 3,461,478
  • WpPart
    Parts 63
GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan tongkat baseball di pundak kanan dan dasi sekolah di dahinya. Ini juga cerita tentang Kejora Ayodhya. Perempuan paling berprestasi, pintar, dan teladan milik SMA Ganesha. Kejora adalah pacar dari Galaksi. Suatu ketika ada satu kesalahan Kejora yang tidak bisa dimaafkan Galaksi yang membuat Galaksi tidak bisa lagi percaya padanya. Bahkan melihat Kejora pun Galaksi enggan. Hidup Kejora yang semula aman pun berantakan. Seluruh teman, keluarga, bahkan pacarnya sendiri tak ada yang mau membantu Kejora keluar dari jurang kehancurannya. Berkali-kali Kejora dengan sabar mengejar maaf Galaksi namun yang Kejora dapat hanya penolakan. Penolakan-penolakan yang membuat Kejora mati rasa. Berkali-kali Kejora menyakinkan Galaksi namun Galaksi seolah menutup matanya. Bahkan sengaja menggaet banyak perempuan. Berganti-ganti di depan mata kepala Kejora yang membuat Kejora benar-benar terluka atas perlakuannya. Tapi, apakah Kejora akan berhenti mempertahankan hubungan mereka atau justru Galaksi yang memilih pergi? Atau akankah Galaksi berbalik arah kembali kepada Kejora ketika Galaksi tahu penyebab Kejora mengkhianatinya? Kisah ini untuk yang sedang berjuang, patah hati, dan terluka. Untuk persahabatan penuh canda tawa dan masa-masa SMA yang tidak akan pernah terlupakan. RAVISPA: Solidaritas Tanpa Batas! 8 Juli 2018 SEKUEL GALAKSI **** Happy reading untuk kalian semua yang baca yaa. Cerita ini akan membuat kalian hanyut, baper, tertawa, menangis, senang, cinta, dan suka menjadi satu❤️❤️ **** 1 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 2 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 3 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 4 JANUARI 2021 IN 1 TEEN FICTION 28,29,30 JULI: 1 IN RAVISPA 2
MeloDylan 2 (Retrouvailles) by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 45,115,727
  • WpVote
    Votes 3,156,130
  • WpPart
    Parts 100
Cover by Wira Putra Kesalahan manis yang di rahasiakan. *** Ketika kita bertemu kembali, apakah yang akan terjadi? Kisah kita sempat terhenti, mungkinkah kita akan melanjutkannya kembali atau sudah sampai disini?
Sillage (Doctor Soldier Romance) by kinkaaa
kinkaaa
  • WpView
    Reads 9,818,818
  • WpVote
    Votes 809,561
  • WpPart
    Parts 36
"Seperti Ibram yang kerap datang dan pergi, meninggalkan jejak kehadirannya di setiap sudut apartemenku, di sweater yang selalu menemaniku tiap malam hingga terlelap, ia juga meninggalkan kesan mendalam di dalam hatiku. Bahkan sejak awal kami bertemu. If a perfume has its own Sillage, Ibram definitely has the best one." - Alina
RIDDLE [ Horror & Mystery Case ] by Amandafly
Amandafly
  • WpView
    Reads 292,024
  • WpVote
    Votes 13,261
  • WpPart
    Parts 21
Game, start.
Happier [COMPLETED ✔] by griertoast
griertoast
  • WpView
    Reads 351,193
  • WpVote
    Votes 34,063
  • WpPart
    Parts 17
[Sequel of Complicated] [Highest rank : #2 in Short Story] [Completed Story] "Aku minta maaf.." -Gabriella Aleeza Nindya. "Aku gatau harus bilang apa. Aku terlalu kecewa sama kamu." -Nathanael Gabriel Alexander. ** Awalnya, rencana Gabi pergi ke German adalah untuk menimba ilmu dan menambah pengalaman baru. Namun akibat pertemuannya dengan Pieter, semuanya berubah. Pengalaman yang ia dapatkan justru berbanding terbalik dengan apa yang ia harapkan. Semua rencana dan mimpinya hancur. Akankah hubungannya dengan Nathanael juga ikut hancur? 🐙 cover by : @keteklouis 🐙