aryalawamanuaba's Reading List
12 stories
The Black Umbrella von DeniAgustio
DeniAgustio
  • WpView
    GELESEN 341
  • WpVote
    Stimmen 33
  • WpPart
    Teile 8
Sebuah algoritma akan mengajak pembaca untuk bertemu dengan cerita ini. Entah dalam hening atau purnama yg ke berapa, tangan kalian akan bergerak untuk menekan sebuah kisah yang di dalamnya kalian bisa merasakan sebuah atmosfer kehidupan yang lumayan menyedihkan. Anda akan masuk ke dalam inti cerita, menyelam bersama penulis yang mungkin tidak pernah kalian tahu, dalam kondisi hati seperti apa ia menulis cerita ini. Pastinya ini adalah kisah nyata. Penulis berupaya mengajak pembaca terjun pada realitas kehidupan. Memahami bagaimana semesta ini bekerja, untuk jiwa-jiwa yang tak pernah putus asa. Pagi, siang, atau malam sekalipun. Bacalah! Penulis menyuguhkan sebuah kisah inspiratif, yang di dalamnya terdapat pesan-pesan spritualitas. Kajian filsafat kehidupan, dan beberapa keputusan-keputusan penting yang mungkin diperlukan oleh pembaca untuk menyikapi banyak momen dalam hidup. Selamat membaca.
Angkatan Jalur Pandemi 2020 von argus_nim
argus_nim
  • WpView
    GELESEN 1,233
  • WpVote
    Stimmen 23
  • WpPart
    Teile 7
"Lulusan Jalur Pandemi"... Ya, mereka menyebutnya seperti itu, mungkin mereka yang telah lulus sebelum pandemi ini datang telah beranggapan bahwa... "kamu beruntung diselamatkan oleh pandemi ini, kamu tidak merasakan jamannya kami...yang lulus sebelum pandemi ini menjajah, melewati tahapan² yang begitu menyulitkan dan menjengkelkan!!!" Mari lihat lebih dalam lagi, bagaimana proses yang kami alami "Lulusan Angkatan Pandemi 2020" maka kamu akan mengetahui.. bagaimana menjadi kami yang lulus di jalur pandemi ini. peringatan... Plagiat joujou !!! Follow my ig @argus_nim
MOIROE von EvZhizi
EvZhizi
  • WpView
    GELESEN 2,973
  • WpVote
    Stimmen 563
  • WpPart
    Teile 20
MOIROE by Zhizi Evanthe Genre : Fantasy, Supranatural, Romance, Mystery Cast : - Isaura Maulvi (Irisha) - Evander Lycoris - Xantha Archer - Lucien Aglos - Dst Sinopsis : Irisha hanyalah seorang gadis biasa, menjalani kehidupan biasa sesuai dengan rutinitas yang orang lain juga biasa lakukan. Semuanya menjadi tidak lagi biasa, ketika tiba-tiba Irisha terbangun di sebuah hutan aneh, dan disambut dengan seorang manusia yang memiliki badan setengah manusia dan setengah kuda atau Centaur. Di dunia yang disebut Yggdrasil, dunia tempat semua makhluk seperti Elf, Centaur, Nimfa, Dwarf, Fearie, bahkan Werewolf dan Vampire, mereka semua yang selama ini hanya muncul dalam mitologi dan juga menjadi sebatas imajinasi... menjadi kenyataan. Disinilah Irisha terbangun sebagai Isaura Maulvi, gadis dari keluarga Maulvi yang hidup dengan ibunya. Semua tidak sederhana. Karena Isaura Maulvi memiliki takdir tersembunyi. Sebagai salah satu Moiroe. Ketika takdir yang ia genggam membawanya pada pahit manisnya hidup yang tak adil, pertemuan yang tak seharusnya terjadi, penghianatan olehnya yang paling dipercayai, kehilangan dan pengorbanann penuh darah. *** Cerita baru hasil imajinasi dari seorang Zhi yang tidak bisa dibendung lagi ^-^ Silahkan baca jika berminat, and Thank you. ^-^ With love, Zhi 💚
+17 mehr
Hujan di Malam Hari✔ von agusriadi12
agusriadi12
  • WpView
    GELESEN 15,791
  • WpVote
    Stimmen 774
  • WpPart
    Teile 57
[Lengkap] [Revisi] [SELESAI] Di tengah hujan, lelaki itu menjadi pahlawan menggerakkan semua pasukan. Darah dan erangan musuh menyatu menjadi kalimat yang sukar diceritakan. Layaknya lakon dari pewayangan, Ia menghancurkan kedurjanaan walaupun darahnya hitam. Malam tanpa bintang menaungi perang saudara. Perang antara kesalahpahaman yang nyata. Lelaki yang menganggap dirinya pandawa padahal kurawa akibat sengkuni yang bersembunyi dalam selimut kesetiakawanan. catatan : ini hanya cerita fiksi dari khayalan yang saya buat berdasarkan latar sejarah. Peranan tokoh disini tidak mewakili sifat dari tokoh sejarah aslinya.
Jangan Ketuk Pintu Rumah Kami von Alfarisims
Alfarisims
  • WpView
    GELESEN 17,487
  • WpVote
    Stimmen 1,826
  • WpPart
    Teile 11
Ratih cemas mendengar kegaduhan dari balik dinding. Setelah hampir setiap malam mendengar suara-suara itu, Ratih minta kepada suaminya agar pindah rumah. Tetapi Didi tidak serius menanggapi istrinya karena mereka baru saja membeli rumah di Jalan Sumur No. 13, yang berdiri di antara lahan kosong di sebuah komplek perumahan. Permintaan Ratih agar cepat pindah itu bukan tanpa sebab. Ia ketakutan karena merasa diancam oleh suara-suara dari dinding rumah itu. Suatu malam, seekor anjing mengonggong mengerikan di depan rumah. Didi sedang pergi bekerja sementara Ratih di rumah sendirian. Suara-suara dinding itu sudah tidak terdengar lagi, tetapi, malam itu, pintu rumah mereka diketuk seseorang! ================================ Tetap vote kalau suka dengan cerita ini. Selamat membaca. 0_o--b
Kebun Kentang von Alfarisims
Alfarisims
  • WpView
    GELESEN 72,187
  • WpVote
    Stimmen 4,314
  • WpPart
    Teile 17
Pak Lurah Naryo, Yan, Kusno, Ubed, Said, dan Dandi terkejut ketika seorang guru taat ibadah ditemukan tewas dengan mulut menganga. Salah satu organ dalamnya diambil. Guru itu adalah korban pertama. Setelah itu korban-korban berikutnya pun berjatuhan dengan kondisi yang sama. Ketakutan melanda Desa Rojowali. Dandi yang paling ketakutan karena lokasi jatuhnya korban adalah di lahan kosong dekat kebun kentang miliknya. Polisi sudah dikerahkan untuk mengusut kasus tersebut tetapi lurah desa itu didesak warga untuk mengambil keputusan lain. "Cepat, cari orang pintar!" ====================== Cover baru dan jangan lupa terus vote cerita Kebun Kentang ini. Selamat membaca. Salam literasi. O_o--b
Petualangan Komang (Misteri Alas Tenget) von IDewaNara
IDewaNara
  • WpView
    GELESEN 373
  • WpVote
    Stimmen 15
  • WpPart
    Teile 15
Ada rahasia yang lebih tua dari desa Munduk Sari itu sendiri. Sebuah hutan yang tak tersentuh matahari. Sebuah kekuatan yang nyaris terlupakan. Dan seorang anak kecil yang tak tahu bahwa hidupnya telah terikat pada takdir kuno. Ketika Komang menemukan diari kakaknya, ia membuka pintu menuju dunia penuh sihir, makhluk suci, dan kegelapan yang hampir membangkitkan dirinya. Bersama sahabat-sahabat setianya, Komang menghadapi ujian berat: api yang membakar jiwa, air yang menelan ketakutan, tanah yang menghimpit harapan, dan angin yang menguji keberanian. Namun, ujian terbesar menunggu di jantung Alas Tenget-di mana satu keputusan dapat menyelamatkan dunia... atau menghancurkannya. Di dunia di mana cahaya dan kegelapan bertarung diam-diam, mungkinkah seorang bocah kecil menjadi pahlawan yang dibutuhkan?
Hubungan Dasar Filsafat dan Sastra von tionurhayanto
tionurhayanto
  • WpView
    GELESEN 23,015
  • WpVote
    Stimmen 835
  • WpPart
    Teile 4
Banyak orang bertanya-tanya apa itu filsafat? Bagaimana penyampaian pemikiran tersebut? Apakah ada ketersangkutan filsafati dengan karya sastra sebagai bahan penyampaian? Semoga tulisan ini-minimal, membantu membuka pintu kecintaan pemahaman tentang filsafat dan sastra.
TERJEBAK DI TENGAH LAUT von Supian123Supian
Supian123Supian
  • WpView
    GELESEN 115
  • WpVote
    Stimmen 18
  • WpPart
    Teile 4
Cerita ini mengisahkan tentang dua pemancing muda, yang ingin melakukan kegiantan memancing mereka, mereka berdua berangkat bersama tiga teman mereka juga menggunakan sebuah kapal tapi etah apa mereka semua bernasip sial. Kapal mereka di hantam badai yang sangat dashyat dan kapal mereka hanjur, mereka harus berjuang untuk bisa tetap hidup.
Time Travel : Majapahit Empire [TERBIT] von dhannianggra
dhannianggra
  • WpView
    GELESEN 1,309,082
  • WpVote
    Stimmen 37,129
  • WpPart
    Teile 19
We are in different time, different world "Sejarah pelajaran yang membosankan!" begitu yang ada di benak Sarah. Seorang gadis yang sangat membenci pelajaran Sejarah. Setiap ada pelajaran Sejarah, Sarah selalu memakai earphone dan duduk di bangku belakang. Suatu ketika, Sarah mengunjungi Gapura Wringin Lawang, yang konon katanya adalah pintu masuk kerajaan Majapahit. Di saat melewati Gapura, Sarah kembali kemasa lalu, di zaman kerajaan Majapahit. Disana Sarah bertemu dengan Dyah Nertaja, Adik dari raja muda Hayam Wuruk. ❤❤ komen + vote nya yaa 😚😚😚 🌏 Ini 100% imaginasiku + survey lapangan alias ke trowulan + survey internet 🌎 dilarang menjiplak, menyadur atau meniru. Jadi dirimu sendiri #22 (22/12/17) #19 (24/12/17) #16 (25/12/17) Agust-des 2017