Bahasa Indonesia ❤
11 stories
SURVIVE (Selesai ✓) by momoshiny
momoshiny
  • WpView
    Reads 140,119
  • WpVote
    Votes 10,502
  • WpPart
    Parts 36
Setelah meninggalnya Ibu, Ayah membuang aku dan Adik ke panti asuhan, karena istri barunya tidak ingin mengasuh anak tiri. Kami yang terbaikan dan tak diinginkan, akan terus berjuang untuk bertahan hidup. Hingga saat pembalasan tiba.
Two Faced - TERBIT by pramyths
pramyths
  • WpView
    Reads 2,089,615
  • WpVote
    Votes 326,435
  • WpPart
    Parts 37
TERSEDIA DI TOKO BUKU - SEBAGIAN BESAR CHAPTER SUDAH DIHAPUS Two faced: (adj) double-dealing, backstabbing, dishonest, hypocritical, etc. Abhi baru saja jadian dengan Randu, seorang senior sales manager perusahaan fintech yang kebetulan menempati gedung yang sama dengan kantornya. Randu adalah sosok yang dewasa, luwes, dan penuh perhatian. Meski belum benar-benar jatuh cinta, Abhi memutuskan untuk menerima pernyataan cinta Randu tiga minggu setelah mereka kenalan. Abhi menganggap Randu adalah pria potensial yang tidak akan ditanyai macam-macam saat dikenalkan kepada keluarganya kelak. Sayangnya, Abhi terlalu cepat mengambil kesimpulan. Baru dua hari jadian, Abhi tak sengaja mendengar percakapan Randu dengan teman-teman sekantornya. Cowok itu bilang bahwa dirinya memacari Abhi hanya dengan alasan "daripada jomblo" sekaligus jadi alat move on dari gebetannya yang sebentar lagi menikah. Abhi marah, sedih, sakit hati, dan merasa dipermalukan di saat yang sama. Tapi apakah Abhi memilih untuk mengonfrontasi Randu dan memutuskan hubungan yang belum genap dua hari itu? Jelas tidak. Abhi mengambil jalan lain. Dia akan pura-pura menjadi pacar sempurna, yang membuat Randu benar-benar cinta mati, lalu meninggalkannya tanpa perasaan. Ya, Abhi ingin membuktikan bahwa Randu bermain-main dengan orang yang salah.
Freya's Project [Sudah Terbit] by riapohan
riapohan
  • WpView
    Reads 340,039
  • WpVote
    Votes 36,088
  • WpPart
    Parts 18
Freya's Project : Mencari menantu idaman untuk Mama. Syarat : Pria, single, setia, baik hati, rajin beribadah, pekerja keras, bertanggung jawab, pintar mengambil hati mertua. Tempat : Kantor, sekitar rumah, supermarket, mal, pasar, rumah ibadah, dan lain-lain.
LOVE IN VENICE by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 1,293,469
  • WpVote
    Votes 15,810
  • WpPart
    Parts 6
INI CERITANYA ANAKNYA ARSENNA DI BEAUTIFUL MISTAKE
L'amour Difficile (Terbit)  by Ainindah_
Ainindah_
  • WpView
    Reads 3,758,113
  • WpVote
    Votes 75,523
  • WpPart
    Parts 17
Bagaimana rasanya menikah dengan upacara pedang pora?
Pure Jerk [DITERBITKAN] by little-Zee
little-Zee
  • WpView
    Reads 1,314,788
  • WpVote
    Votes 59,677
  • WpPart
    Parts 20
#Second_story_of_JERK_serries #Jack_and_Gwen_Son Semenjak hari di mana amarahnya memuncak, tidak ada satupun yang tahu bahwa seorang Jarvis Cassila Hudson telah menjadi serigala liar yang bersembunyi dalam kegelapan. Layaknya predator berbahaya, serigala hitam itu mengintai dengan matanya yang tajam sebelum menerkam mangsanya. Semuanya menunduk takut saat bertatapan dengan mata birunya. Hidup dalam klan-klan para mafia yang rela mati untuknya, Jarvis tidak tertaklukan. Senyuman iblis tercetak pada wajah tampannya, saat di mana ia menatap mangsanya dengan tajam. Mengamati wanita yang berperan besar dalam pembentukan serigala hitamnya, dia Cleopatra Guineve Rivera.
Bukan Putri Tidur (Sudah Tersedia Di Toko Buku) by DhetiAzmi
DhetiAzmi
  • WpView
    Reads 3,489,468
  • WpVote
    Votes 371,989
  • WpPart
    Parts 26
#ProjectRemaja "Lo ngapain cium kening gue? Di naskah kan gak ada!" Semuanya berawal dari acara Teater untuk menyambut murid baru di sekolah. Dinda, cewek kpopers yang sudah lama menjaga jarak karena ancaman kekasih Juna, Sasa. Kini harus kembali bertemu dan terlibat dalam sebuah drama yang pelik. Drama Putri Malu, yang menjadikan Dinda seorang putri, Sasa penyihir dan Juna si pangerannya. Meski begitu, Dinda tetap menjaga jaraknya karena Sasa selalu memonopoli Juna. Sampai insiden baru terjadi. #ProcetRemaja #Another Side dari Bukan Cinderella #dontcopymystory
Bukan Stalker [TAMAT] by DhetiAzmi
DhetiAzmi
  • WpView
    Reads 6,325,508
  • WpVote
    Votes 329,273
  • WpPart
    Parts 14
Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligus pemilik cafe tempat ia dan teman-temannya sering nongkrong. Meski ia tahu bahwa Edgar sudah memiliki Alisa di sisinya, Caca bersikeras untuk mendapatkan hati cowok itu. Awalnya Edgar hanya menganggap Caca sebagai adik dan pengunjung cafe namun dengan berjalannya waktu, ia mulai merasakan ada sesuatu dalam diri gadis itu yang menarik perhatiannya. Dan ketika Caca akhirnya memutuskan untuk move on, justru Edgarlah yang tidak rela dan mulai merindukan gadis yang bersikap seperti bocah dan selalu tidak mau kalah itu. Apakah ini berarti cinta Caca tidak bertepuk sebelah tangan? Lalu apa yang akan terjadi jika Alisa menyadari sikap pacarnya yang mulai berubah itu?
She Owns the DEVIL Prince by daasa97
daasa97
  • WpView
    Reads 37,003,109
  • WpVote
    Votes 3,011,905
  • WpPart
    Parts 123
[SEQUEL MY BASTARD PRINCE | Bisa dibaca terpisah] BUKU SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA; PART DI WATTPAD MASIH LENGKAP. [Completed | Mature ⚠️] Highest rank : #1 in romance WARNING! DON'T COPY MY STORIES, DILARANG PLAGIAT! **** ❝She was mistakes. She was the pain. But even the brigthtest star in the sky knows that She Owns the Devil Prince.❞ XAVIER LEONIDAS. The Perfect Prince! Hidupnya sangat sempurna. Terlahir sebagai pewaris perusahaan nomor 1 dunia yang tampan, memesona dan juga pintar membuat Xavier memiliki segalanya. Dukungan keluarga juga selalu ada, tidak peduli seberapa banyak kenakalan yang sudah dia perbuat. But this is life. Siapa yang menyangka hanya dibutuhkan satu malam untuk membuat hidup Xavier berubah? He is not Xavier Leonidas anymore, he is Matthew Adams, the DEVIL who want to get REVENGE now. But who ever guessed, jika Xavier yang 'sempurna' akan membutuhkan 'wallflower' untuk melakukan pembalasannya? *** [Sneak Peek] Aurora melepaskan pelukan Xavier dan turun dari ranjang. Dia memunguti pakaiannya satu persatu, sebelum menjerit ketika tiba-tiba saja tubuhnya melayang. "Xavier! Lepas... Aku mau pergi!" Ah, shit. Xavier sudah bangun, lelaki itu bahkan kembali membaringkan Aurora dan mengurungnya dalam pelukan. "Sudah terlambat," kekeh Xavier geli sembari menenggelamkan kepalanya di lekukan leher Aurora. "Waktu untuk Cinderella melarikan diri itu pada jam 00:00 AM, Ara. Sekarang sudah jam 03.00 AM. Ini waktuku, bukan waktumu." "Eh?" Aurora bertanya bingung. "You said that I'm a Devil, right?" Xavier menyunggingkan senyum kemenangan. "This is the Devil's time. So let's play, I won't let you go anywhere," tambah Xavier beberapa saat sebelum dia mencium Aurora. ________________________________________________ She Owns The DEVIL Prince © 2018 | Written by D A A S A Amazing cover by : @greek-lady Leonidas #2
BERLIN by Lesssugar18
Lesssugar18
  • WpView
    Reads 320,842
  • WpVote
    Votes 51,286
  • WpPart
    Parts 16
Berlin, yang terlintas di pikiran kalian pasti nama Kota di Jerman. Atau salah satu tembok kokoh di dunia, ya Tembok Berlin. Tapi ini bukan kisah Berlin yang itu, ini kisah Berlin Kishana yang memiliki hobby minum kopi tapi bukan kopi pahit, sepahit hidupnya. Bertemu dengan Bintang Pradhipta yang memiliki gaya bak don juan justru tidak mempermanis kehidupannya, Pria nyeleneh yang songong membuat Berlin kesal sampai ulu hati. Lembur, Deadline, dan Bintang. Satu kesatuan yang sering membuat Berlin terserang Migrain tiba-tiba. "Kalaupun cowok di Bumi cuman lo doang, gue mending Migrasi ke Asgard dari pada sama lo." ~Berlin Kishana "Kalau kita Jodoh, mau lo pindah ke Asgard pun Tuhan pasti mempertemukan kita lagi." ~Bintang Pradhipta