tessacaroline's Reading List
14 stories
MOZACHIKO by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 16,862,274
  • WpVote
    Votes 1,363,687
  • WpPart
    Parts 44
[SEGERA SERIES MOZACHIKO DI WETV] [SUDAH TERBIT OLEH penerbit Loveable] [Tersedia di seluruh Gramedia Indonesia] Chiko Gadangga. Murid lelaki paling keras kepala dengan segudang masalah di sekolahnya. SMA Rajawali adalah tempatnya bertemu dengan seorang siswi hiperaktif, culun dan super ceria seperti Moza Adisti. Banyak hal terjadi sampai Moza bertekad membuat Chiko yang kasar suka padanya tapi Chiko selalu saja menyakiti hati Moza dengan perlakuannya. Saat Moza sadar perjuangannya tak pernah dihargai. Moza meninggalkan Chiko begitu saja membuat Chiko sadar bahwa Moza sangat berarti dalam hidupnya. Apa saat Chiko memintanya kembali dan berubah Moza mau menurutinya? Part masih lengkap dan masih bisa dibaca di Wattpad. Ending + Extra part hanya ada di Novel Mozachiko❤️❤️ Happy reading❤️ 21 Januari 2018 Copyright, PoppiPertiwi [] Follow dulu, baru bisa baca ceritanya #1 IN TEENFICTION 1 SEPTEMBER 2018 #1 IN TEENFICTION 31 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 30 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICITION 29 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 26 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 25 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 22 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 23 AGUSTUS 2018 #1 IN TEENFICTION 24 AGUSTUS 2018 #3 IN TEENFICTION 27 JUNI 2018
Kamuflase by kontradiksi
kontradiksi
  • WpView
    Reads 3,739,219
  • WpVote
    Votes 451,568
  • WpPart
    Parts 61
[Cerita ini akan tersedia gratis pada 15 April 2022] Sari, seorang siswi di sekolah khusus agen intelijen mengemban misi mengungkap dalang narkotika di Jakarta. Dibantu temannya Ganesha, mereka harus berpacu melawan organisasi rahasia dan menerima kenyataan bahwa idealisme mereka tidak selalu sesuai dengan realita di lapangan. *** Saritem Widyastuti adalah perempuan Indo-Jerman yang terdaftar sebagai siswa di Sekolah Khusus Nusantara. Sebuah sekolah intelijen yang mengajarkan 74 bahasa daerah, kemampuan beternak, ketahanan fisik dikejar anjing, menjinakkan bom di sebuah pasar, serta pelatihan dengan kearifan lokal lainnya. Sari ditugaskan untuk menjalankan misi besutan Badan Narkotika Nasional: mengungkap identitas gembong narkoba di Jakarta. Bersama Ganesha, yang diberikan tugas oleh Kemendikbud untuk menguak pelaku penyebaran kunci jawaban Ujian Nasional, mereka menyamar di sekolah negeri favorit di Jakarta. Di sana, Sari terpaksa belajar bahwa mimpinya membela negara tidak selalu sejalan dengan tugas yang diembankan padanya. Mampukah Sari menyelesaikan misinya? [SERI INTELIJEN NUSANTARA #1]
Hello, Would You Like to Be My Cyborg? by expellianmus
expellianmus
  • WpView
    Reads 504,707
  • WpVote
    Votes 78,523
  • WpPart
    Parts 29
Laura ditugaskan oleh SCN (Sekolah Cyborg* Nusantara) untuk mencari dan membawa pulang Damar-seorang cyborg cowok yang dua tahun lalu kabur dari SCN. Damar diberitakan pindah ke sekolah manusia normal dengan identitas dan tampang yang bisa dipastikan berubah. Dengan bekal dokumen-dokumen berharga dan superlengkap dari SCN (dokumen itu meliputi sampai struk belanja Damar selama di SCN), Laura harus menemukan Damar dan membawanya kembali ke SCN. Tapi demi melakukan tugas itu, Laura juga harus berbaur dengan manusia-manusia normal di sekolah tempat Damar dikabarkan berada. Laura terpaksa harus menyembunyikan tubuh-tubuh robotnya kalau dia tidak mau dianggap menakutkan. Untungnya, ada hal baik dari segala kesialan yang menimpa Laura. Dia berkenalan dengan teman baru yang menyenangkan serta duduk sebangku dengan cowok yang tampangnya lumayan. Laura berharap, semuanya akan mudah-dia akan menemukan Damar, menyadarkan cowok itu untuk pulang, dan selesai. Tidak akan ada ikatan dengan manusia normal yang telanjur terbentuk terlalu dalam. Tolong katakan semuanya semudah itu. -- *Cyborg: manusia dengan bagian tubuh robot
Taksa Renjana #2 (DITULIS ULANG / REWRITE VERSION) by mongseptember
mongseptember
  • WpView
    Reads 121,350
  • WpVote
    Votes 2,316
  • WpPart
    Parts 3
Sekayu dipertemukan dengan Praya. Baginya Praya seumpama malaikat. Banyak hal di dunia yang Sekayu pahami berkat kepandaiannya. Tersisa satu hal yang tidak Sekayu mengerti dan itu Praya. Praya adalah ironi. Praya adalah ketaksaan. Lalu mereka mulai saling menghancurkan - menjadi renjana dalam hidup masing-masing. Lima belas tahun yang sudah berlalu kini diulang kembali menjadi putaran kehidupan yang berbeda. Kata siapa Semesta tidak memberikan kesempatan kedua? Meski hanya penemuan biasa yang menghubungkan hukum-hukum alam di dunia, Praya dan Sekayu tetap mendapatkan kesempatan itu lagi. Kini, apa yang akan terjadi? taksa/tak·sa/ a mempunyai makna lebih dari satu; kabur atau meragukan (tentang makna); ambigu; renjana/ren·ja·na/ n rasa hati yang kuat (rindu, cinta kasih, berahi, dan sebagainya) Cerita ini ditulis ulang dengan premis yang sama sekali berbeda dengan versi sebelumnya. Semoga cerita ini dapat menemukan pembaca yang mencintainya.
My Ice Boy [Completed] by pitsansi
pitsansi
  • WpView
    Reads 24,797,781
  • WpVote
    Votes 1,940,008
  • WpPart
    Parts 54
[SUDAH TERBIT - sebagian part sudah dihapus] #1 in Teen Fiction [11-02-18] "Karena beku adalah cara gue bertahan" _________ "Kalo si Kutub Es itu natap lo lebih dari lima detik, cuma ada dua kemungkinan. Yang pertama, dia marah besar sama lo. Dan yang kedua, dia jatuh cinta sama lo." __________ Warning: cerita ini bukan cerita biasa. Banyak teka teki yang asyik buat dipecahin sama-sama. Udah siap main teka teki bareng? Start: 10/09/17 End: 19/03/18
Bintang by vachaa
vachaa
  • WpView
    Reads 221,529
  • WpVote
    Votes 23,021
  • WpPart
    Parts 40
Masa kecil yang bahagia hanya isapan jempol untuk Bintang, sebab di hidupnya, masa itu diisi dengan perselisihan kedua orang tuanya-ibu yang berteriak marah, ayah yang ringan tangan, sumpah serapah, piring pecah, pintu yang dibanting kasar, ayah yang tidak pulang berhari-hari, dan ibu yang mendekam di kamar. Tapi Tuhan masih bermurah hati pada Bintang, sebab di masa-masa sulit itu, ia didampingi seorang sahabat. Langit. Dua tahun lebih tua darinya, dengan kondisi rumah yang juga hampir serupa. Berdua mereka menghadapi dunia. Bintang sangat bergantung pada Langit, hingga suatu hari, sahabatnya itu hilang tanpa kabar. Beranjak dewasa, Bintang tumbuh menjadi sosok yang skeptis dan sinis terhadap dunia. Ia bertemu dengan Dewa, sosok laki-laki baik hati yang begitu saja masuk ke hidupnya. Sosok yang membuat Bintang nyaman dan sedikit demi sedikit memaklumi hidup. Dewa punya seorang kakak laki-laki dan ia begitu dekat dengannya. Kebetulan, namanya Langit. Ini cerita tentang Bintang dan takdir yang dituliskan Tuhan untuknya. Copyright © 2015 by vachaa
Banshee by expellianmus
expellianmus
  • WpView
    Reads 1,185,127
  • WpVote
    Votes 136,524
  • WpPart
    Parts 22
Bagi Luna jadi Banshee berarti: 1. Lo denger suara-suara aneh 2. Teriakan lo bisa didenger sama binatang buas dan 3. Binatang buasnya bakal nyamperin lo 4.Salah satu cowok paling popular di sekolah bakal musuhin lo karena nganggep lo cewek aneh 5. Kembaran si cowok yang disebut di nomor empat anehnya seneng sama lo dan itu bikin cowok di nomor empat makin musuhin lo 6. Lo akan sering bertemu mayat 7. Orang-orang nganggep lo cenanyang 8. Lo akan dihadapkan ke kode bikin pusing 9. Lo harus memecahkan kode di nomor delapan karena siapa tahu, lo bisa ngelakuin sesuatu yang berguna, karena dengan begitu lo sekaligus 10. Menciptakan masa-masa SMA yang tidak terlupakan --- [Maaf kalau banyak menemukan kata-kata yang tidak sesuai EYD, tanda baca tidak pada tempatnya dan mungkin ceritanya agak alay(?) Ceritanya belum aku edit (kayak ada niatan buat edit aja hu), yang jelas, enggak apa-apa kalau mau baca, silakan. Tapi, tanggung sendiri kalau mata agak sakit-sakit dengan kadar alay yang tidak tertahankan. HAHAHA.]
Hello, Memory!   [COMPLETED] by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 2,665,243
  • WpVote
    Votes 151,202
  • WpPart
    Parts 39
[DITERBITKAN] Ketika segalanya telah berlalu, kebersamaan menjadi terasa berarti. Cinta yang belum sempat diucapkan, hanya tertelan bersama memori. Keterlambatan menyadari perasaan, kini jadi penyesalan. Dihadapkan dengan beberapa pilihan membuat Maura akhirnya bimbang. Ada cowok culun yang menarik simpatinya, ada guru tampan yang mencoba mendekatinya, dan ada sahabat yang terang-terangan mencintainya. Hingga kemudian tanpa sadar Maura telah melepaskan yang paling berarti baginya. Cita-cita dan mimpinya pun ikut musnah satu-persatu. Lalu ketika ingin menggapai cita-cita dan mengejar cintanya kembali, kesempatan itu sudah tak tersisa lagi. *** Copyright@2016 by Inesia Pratiwi Hello, Memory!
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,306,959
  • WpVote
    Votes 2,774,404
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
Sweetest Bride by Silverriver21
Silverriver21
  • WpView
    Reads 7,524,050
  • WpVote
    Votes 380,532
  • WpPart
    Parts 39
Evelin hanyalah anak SMA biasa yang harus dihadapkan pada takdir mendadak di hadapannya, Dia harus menikah dengan Genta Airlangga, kakak kelas pujaan satu sekolah, karena perjanjian politik kedua orang tua mereka. Bisakah Evelin dan Genta menyatukan hati mereka? . Highest rank👇 #4 on Romance JAN&FEB 2017❤️ . #WARNING!!! Cerita ini mengandung Drama yang bisa bikin kalian geli atau gemas sendiri. #WARNING!!! Beberapa kali akan ada adegan 17+, mohon kebijakannya. . . Thanks a lot to my sister (Karamel) for the cover. I really appreciate it❤️