Sweet Chaos
Tingkah Jake berubah 180° setelah putus dari Jena. Tidak bisa move on dari mantannya, ia pun merancang sebuah strategi agar tak terlihat menyedihkan di depan Jena. Pura-pura pacaran? Dengan seorang pianis berbakat? Solusi yang perfek. Tapi, masa iya hanya sebatas pura-pura saja? Started: 1 April 2022 Finished: -