Baperable
26 stories
DADDY ✔️ by purpleliyy
purpleliyy
  • WpView
    Reads 316,978
  • WpVote
    Votes 19,778
  • WpPart
    Parts 35
Aiden, duda anak satu yang perfeksionis, seksi, dan puitis. Selalu mencintai mantan istrinya, Cassandra. Namun, ia tak terima saat wanita itu menyelingkuhinya. Suatu hari, hadir seorang wanita bernama Kasih Asmaralokaㅡsama perfeksionisnya dengan Aiden. Mereka sering bertukar cerita hingga Kasih semakin ketergantungan pada Aiden dan Aiden pun sama. Namun saat cinta baru mulai berbunga, Cassandra si mantan istri mulai merayu Aiden untuk rujuk kembali. Illustration cover by @tiadesign_premadeart (IG) © PURPLELIYY END: Mei 2021 REVISED: Mei 2023
Bratty Wife by SparklingDeer
SparklingDeer
  • WpView
    Reads 1,604,139
  • WpVote
    Votes 87,286
  • WpPart
    Parts 35
Warn! Mature Content 21+ Kepalang geram dengan tingkah Miu Adistya yang manja, kedua orang tua Miu memutuskan menjodohkan sang anak bungsu dengan lelaki dari keluarga Kanagara. Tentu saja, hal itu membuat Miu memberontak. Pasalnya, Rasendriya Kanagara, lelaki yang akan dijodohkan dengan Miu adalah putra sulung keluarga Kanagara yang usianya berbeda 12 tahun dari Miu. Dan sebagai pelengkap, lelaki itu duda! Bayangkan saja! Kenapa Miu yang (merasa dirinya) sempurna harus menikahi duda? Beda 12 tahun dan, sialan, pasti laki-laki itu tampangnya jelek! Namun, begitu mendengar ancaman pencabutan black card miliknya dari mulut papanya, Miu mau tak mau harus menuruti perjodohan itu. Akan tetapi, tak serta merta Miu menuruti kemauan orang tuanya. Pastinya, ia juga akan membuat Rasen jijik padanya dengan segala cara, supaya ia menolak pernikahan mereka. Lantas, jika pernikahan itu dilanjutkan karena keinginan Rasen untuk memiliki Miu, bagaimana nasib perempuan itu?
Conflate (Adult Content) [END] by ribkadel
ribkadel
  • WpView
    Reads 2,440,811
  • WpVote
    Votes 141,475
  • WpPart
    Parts 57
[FINISHED] [Bonus chapter available on KK] Conflate (v): To blend together. --- Saka itu anak terakhir yang gak kayak anak terakhir. Papa sayang Kak Vina, dan mama sayang Mas Vano. Saka? Gak ada yang sayang. Nenek doang dulu yang sayang. Tapi sekarang, nenek udah gak ada. Tapi Saka nurut kata nenek. Dan sesuai permintaan terakhir nenek, Saka harus tetap tinggal di rumah, gak boleh ninggalin mama dan papa dengaharinya. Tidur dengan wanita yang berbeda setiap harinya. Menikmati tubuh wanita mana saja yang mau datang kepadanya. Sampai dia kembali bertemu Anasya. --- "Real man makes your panties wet, not your eyes." - Ananda Raeshaka ---n ngekos, apalagi di apartemen segala, kecuali akhirnya nikah. Sayangnya, Saka gak niat nikah. Entah kalau itu cuma belum. Tapi toh, mas Vano juga belum nikah. Jadi, Saka santai-santai saja menjalani Another new story in 2017. Some of the works might contain adult/mature content. Please be wise to yourself. Some parts will be private, so follow me to be able to read all chapters. Will try to update at least once a week, due to another ongoing story and work in real life. All right reserved. Please respect yourself by not copy the story, partly or whole, thank you. Image of the couple from weheartit, with minor changes and edited with Photoshop. --- Contact me through twitter, ask fm, instagram, or snapchat. All with the same username: ribkadel --- Ongoing stories: + The Feelings + Dark Times + Alleindra + The One + Mauka & Makai + Conflate --- Start: 26 September 2017 Finish: 28 Februari 2019
SAH! [SUDAH DITERBITKAN] by shafzuhri
shafzuhri
  • WpView
    Reads 11,352,679
  • WpVote
    Votes 631,037
  • WpPart
    Parts 84
SEBUAH ANGAN DAN HARAPAN. #1 in roman 17/06/18 BE CAREFULL WHO WANT TO PLAGIAT THIS STORY‼️⚠️ Pasal 44 Undang-Undang Hak Cipta membuat rumusan secara negatif dengan kata-kata sebagai berikut: "Penggunaan, pengambilan, penggandaan, dan/atau pengubahan suatu ciptaan dan/atau produk hak terkait secara seluruh atau sebagian yang substansial tidak dianggap sebagai pelanggaran hak cipta jika sumbernya disebutkan atau dicantumkan secara lengkap untuk keperluan: (a) pendidikan, penelitian, penulisan karya ilmiah, penyusunan laporan, penulisan kritik atau tinjauan suatu masalah dengan tidak merugikan kepentingan yang wajar dari pencipta atau pemegang hak cipta; (b) dst..." ____________ Sebenarnya, hidup itu bukan tentang pertemuan saja. Ada hal lain yang akan kita lewati nantinya. Iya, apalagi kalau bukan perpisahan. Yah, walau kita tau, ini bukan karena kesengajaan yang telah direncanakan. Melainkan, karena takdir tuhan yang sulit untuk diterka. Kisah ini bercerita tentang Diersyad Desber yang berusaha melawan penyakit yang ia sembunyikan karena tak ingin kekasihnya, Syadyta Berria mengkhawatirkan dirinya. Walau pertemuan mereka pada awalnya tidak ada rasa cinta, tapi waktu dan takdir berkata lain. Tuhan mempersatukan mereka, walau tidak untuk selamanya. Dan disinilah kisah mereka dimulai.. __________ "Baca dikelas waktu lagi pelajaran kosong, sebenernya sih udah baca dari malem tinggal lanjutin aja. Langsung nangis kejer trus dikelas pada heboh nanyain aku kenapa. Sukses banget buat nangis pokoknya!" -@Namirahau (Pembaca Wattpad) "Tengah malem mata bengkak, semalam habisin cerita ini. Besok muridku pada bilang 'Ibu semalam nangis ya matanya bengkak!!' begitulah.." -@UlfiaSulfi (Pembaca Wattpad)
DIGNITATE by radexn
radexn
  • WpView
    Reads 13,130,292
  • WpVote
    Votes 941,027
  • WpPart
    Parts 62
[available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau begitu, Alfi juga punya kelemahan salah satunya adalah terlalu gengsi untuk mengekspresikan rasa pada Alana. D I G N I T A T E radexn © 2017
My Psychopath Boyfriend (SUDAH TERBIT) by BayuPermana31
BayuPermana31
  • WpView
    Reads 20,843,738
  • WpVote
    Votes 1,232,877
  • WpPart
    Parts 70
[ SUDAH TERBIT DI SELURUH TOKO BUKU DI INDONESIA • BEBERAPA CHAPTER TELAH DIUNPUBLISH ] Tentang kisah cinta yang tak biasa, tentang dua luka yang saling menyapa, tentang rasa yang tak pernah sudah. Dulu, Shin Yura menilai seseorang dari fisiknya. Dulu, Shin Yura menilai seseorang dari senyumnya. Dulu, Shin Yura menilai seseorang dari sikapnya kepada orang lain. Tetapi kini, pandangannya berubah total setelah mengenal Aldrich Bale. Aldrich Bale, mahasiswa psikologi berambut seputih salju dengan wajah tampan dan sikapnya yang ramah. Orang-orang menyebutnya tanpa cela, tapi sebenarnya dia adalah seorang psikopat tanpa rasa iba. Hingga takdir mempertemukan mereka. Hingga takdir membuat pertemuan tak terduga. Hingga takdir membuat psikopat jatuh cinta dengan korbannya sendiri, tanpa syarat. Hingga Aldrich membawa Yura ke dalam dunianya. Ke dalam kisah cinta tak terduga, ke dalam cinta yang penuh cerita, ke dalam indahnya rasa yang tak pernah reda. *DON'T COPY MY STORY. #2 in Romance ( 26.06.2017 )
Saudade by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 25,113,827
  • WpVote
    Votes 1,897,200
  • WpPart
    Parts 72
cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang memilih patah dan menyerah akan aku. -Kashi Rayshiva
Damien's Lover ✔ [Tersedia di Google Play] by lizukamyori
lizukamyori
  • WpView
    Reads 9,591,401
  • WpVote
    Votes 372,127
  • WpPart
    Parts 32
SUDAH TERSEDIA DI GOOGLE PLAY DAN KUBACA. Damien's Lover BOOK 1 (Damien & Adria) PLAGIAT GET AWAY FROM HERE! Damien Romanov, si iblis tampan berwajah malaikat. The bastard, psychopath, cool and mysterious. Seorang pengacara handal, pemilik club ternama dan memiliki brand wine sendiri. Meet Adria Johnson, seorang gadis desa berusia 17 tahun yang sangat polos, lugu dan tak terduga. Nasib pahit menimpanya ketika sang ibu mati dibunuh, dan ayahnya seorang polisi menjualnya karena hutang. Keluarga impiannya telah hancur. Damien yang brengsek dan seorang iblis, bertemu dengan Adria saat gadis itu melarikan diri dari rumah bordil. Kesan pertama yang Damien tunjukan pada Adria adalah, 'Malaikat pelindungnya'. tanpa Adria sadari, dalam kegelapan hatinya Damien mengintai, dan terobsesi padanya. Damien yang membenci polisi, dan Adria anak polisi. Rank #3 in romance 2122017 Rank #2 in romance 16122017 ©2017 Lizuka Myori Start 27 September 2017 - 7 Desember 2017
SIN [Completed] by Faradisme
Faradisme
  • WpView
    Reads 27,138,294
  • WpVote
    Votes 1,471,513
  • WpPart
    Parts 57
(Sudah diterbitkan - Tersedia di toko buku) SEGERA DIFILMKAN. #1 in Teen Fiction, 25 Mei 2017 Ametta Rinjani Cewek paling cantik disekolah. Suka dugem, sombong, tidak peduli pada apapun selain dirinya sendiri. Memiliki predikat playgirl dengan mantan hampir dimana-mana. Niatnya hanya satu, membuat semua cowok bertekuk lutut dibawah kakinya, kemudian menendangnya jauh-jauh. Raga Angkasa Cowok pendiam yang tidak pernah suka menjadi sorotan disekolahnya. Lebih senang menyendiri di taman belakang jika teman-teman futsalnya sedang sibuk merokok dikantin. Ia hanya punya satu tujuan, menjauh dari cewek bermasalah manapun hingga lulus nanti. ------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------ Metta merasa menemukan mainan baru dalam penolakan Raga. Jika cowok itu menyebut dirinya adalah sumber masalah, maka dengan senang hati ia bersedia membuktikan seberapa besar masalah yang bisa ia berikan. Sedangkan bagi Raga, Metta adalah simbol dari kekacauan. Cuma dalam waktu satu hari, dunia serba tenang milik Raga hancur karena Metta mendatanginya di pinggir lapangan dan membungkam bibirnya di depan mata semua anak sekolah. "God hates the sin, not the sinner." ©copyright by Faradita 24 Maret 2016. Join fanbase Sin di instagram ya @sinfanbase (Sebagian cerita di hapus)
She's The Boss!  by genitest
genitest
  • WpView
    Reads 7,410,230
  • WpVote
    Votes 322,228
  • WpPart
    Parts 36
[SUDAH TERBIT] [Highest rank : Di Hatimu] Bos satu ini bakal menganggapmu taburan seledri di atas kuah bakso. Serius. "Kalau bisa jangan tatap matanya. Atau jangan bernapas sekalian!" Tatapan lasernya mampu menghabisimu sebelum bibirmu sanggup berucap. Perkenalkan : Wyne Gunardi. Cantik, muda, perfeksionis, dan benci pria tolol (namun diam-diam sering melakukan hal tolol seperti menyetrika pakaian di malam hari sambil meneguk red wine). Bayangkan jika bos killer dengan aura Jumat Kliwon ini, harus berhadapan dengan seorang fotografer muda yang cerewet, playboy, digilai banyak wanita, dan memiliki tingkat narsis akut yang tiada tara. Hanya keajaiban yang bisa membuat mereka 'damai'. Namun tidak banyak yang tahu, bahwa kadang-kadang keajaiban itu senang bercanda.