Cerita yang "Keren"
6 stories
Cahaya Dari Timur (Serial Lurah Sosro) by ssvanbeuteles
ssvanbeuteles
  • WpView
    Reads 39,341
  • WpVote
    Votes 1,953
  • WpPart
    Parts 19
#2 dalam Satire 23072018 Cahaya Dari Timur adalah serial "Lurah Sosro." Pada seri ini menceritakan munculnya tokoh baru yang mengancam hegemoni para iblis dan sekutunya atas kekuasaan mereka di Desa Sindang Sari. Kesejahteraan fana yang dinikmati warga Desa Sindang Sari Sudah menyesatkan mereka pada kehidupan yang makin jauh dari Nur Illahi. Bagaimana sepak terjang tokoh baru dan hubungannya dengan kemasyuran "Markenes" dengan Tarian Dari Surga nya? silakan dibaca dengan seksama, karena cerita ini bukan bacaan ringan.
KUWALAT by margaluwih
margaluwih
  • WpView
    Reads 1,407
  • WpVote
    Votes 69
  • WpPart
    Parts 6
Kinanthi telah mati, arwahnya melayang-layang penuh bimbang di rumah ibunya. Ia bergentayangan lantaran tertahan urusan yang belum tuntas semasa hidupnya.
1 Kisah 4 Cinta 2 Dunia [Sudah Terbit] by Rhyfhad
Rhyfhad
  • WpView
    Reads 8,141
  • WpVote
    Votes 625
  • WpPart
    Parts 39
Fina adalah seorang wanita yang masih berstatus Mahasiswi di sebuah perguruan tinggi. Ia adalah wanita yang selalu ceria. Beberapa tahun yang lalu ia mempunyai seorang kekasih yang bernama Raihan namun mereka harus berpisah bukan karena adanya orang ketiga namun karena maut yang memisahkan. Sementara itu sorang pria yang bernama Firman juga harus merasakan hal yang sama, ia kehilangan seoarang istri yang bernama Hanifa dan harus membesarkan anak cantik yang bernama Nana. Firman dan Fina akhirnya dipertemukan oleh takdir perasaan cinta namun mereka masih menyimpan kesedihan,perasaan dan kenangan di masa lalu tapi dengan bantuan Raihan dan Hanifa yang kembali datang ke dunia serta kelucuan Nana akhirnya mereka bisa melupakan kesedihan dan bersama menjalin hubungan bahagia. Raihan dan Hanifa kembali hadir ke dunia dengan wujud makhluk yang tak bernyawa. Mereka hadir dengan alasan ingin mengikhlaskan perasaan dan memperbaiki kesalahan serta melepas orang yang ia sayangi dengan kebahagiaan. Info Pemesanan : • www.guepedia.com • IG : @guepedia_penerbitan • IG : @rhyfhad • Tokopedia • Bukalapak
MSS [1] : Astral Project || AU by pouterspace
pouterspace
  • WpView
    Reads 117,607
  • WpVote
    Votes 17,107
  • WpPart
    Parts 16
[COMPLETED] MSS = Midnight Stories Series. *** Pernahkah orang tua kalian berkata "Jangan pernah berbicara kepada orang asing. Itu berbahaya." ? Pernahkah orang tua kalian berkata "Jangan percaya pada orang yang baru kau kenal" Jangan mudah percaya dengan orang, apalagi dengan orang yang baru kau temui disaat kau melakukan Projek Astral. ~~~ MSS aka Midnight Stories Series Seri pertama dari Midnight Stories Series. © 2013 - 2014 FauStyles , All Rights Reserved.
Wife in seventeen by yndameetx
yndameetx
  • WpView
    Reads 1,414,231
  • WpVote
    Votes 64,113
  • WpPart
    Parts 67
[tersedia di ebook.. link in bio] "Kalo lo berani ngelewatin bantal ini, gue jamin lo sunat dua kali." "Gue lewatin ah." •••••••• Mona Talitha, gadis yang harus menikah dengan Degattha Taffael karena alasan bisnis kedua orang tuanya di umurnya yang cukup muda. Ditambah lagi ia harus menghadapi berbagai macam konflik di kehidupannya sejak mengetahui siapa Attha. Dimulai dari, attha yang membuat perjanjian bahwa ia boleh mendekati gadis lain. Sampai keegoan attha yang tidak memperbolehkan mona berteman dengan pria lain. #02 in humor 12.07.2017 #03in humor 11.07.2017 #04 in humor 10.07.2017 #05 in humor 08.07.2017 #08 in humor 04.07.2017 #10 in humor 04.07.2017
Indigo Stories - Telah Terbit by HanamizukiMega
HanamizukiMega
  • WpView
    Reads 1,885,018
  • WpVote
    Votes 103,023
  • WpPart
    Parts 50
(SUDAH ADA DI Gramedia!!) #1. #2. Kumpulan cerita dari seorang anak yang mempunyai kemampuan spesial. Aku berbeda, aku bisa melihat apa yang tidak kalian lihat. Aku tidak memintamu untuk percaya, cukup nikmati saja cerita misteri ku ini.