AmaAz
5 stories
Because the Baby by PriskaSavira
PriskaSavira
  • WpView
    Reads 3,200,568
  • WpVote
    Votes 124,568
  • WpPart
    Parts 37
(SUDAH TERSEDIA DI SELURUH TOKO BUKU) "Ingat, aku menikahimu karena aku harus bertanggung jawab karena anak yang kau kandung! Setelah anak itu lahir, aku akan menceraikanmu!" -Deviandro Alvian- Pernikahan bukan dari atas unsur cinta membuat Queen harus menahan gejolaknya untuk tidak mencintai suami dari anak yang dikandungnya (P.S SEBAGIAN CERITA SUDAH DIHAPUS.)
My Cold Boyfriend by heyheyouu
heyheyouu
  • WpView
    Reads 1,949,447
  • WpVote
    Votes 79,253
  • WpPart
    Parts 57
'Dingin' itu kata yang cocok untuk menafsirkan seorang Julian George. Tapi siapa sangka laki-laki dingin ini bisa menyatakan cintanya pada seorang Angela Robinson. Gadis ceria, sedikit jahil mungkin. Namun akankah Angela dapat mengubah seorang Julian George dari sosok yang 'dingin' menjadi 'hangat'? Dan halangan apa yang akan dihadapi dalam hubungan mereka? Akankah mereka bisa melewatinya? Kita lihat saja nanti.
Mine by murninunia
murninunia
  • WpView
    Reads 1,804,361
  • WpVote
    Votes 26,862
  • WpPart
    Parts 5
Ternyata hanya karena obsesi tidak berguna anda itu? Oh! Selamat, anda sudah membuat saya jatuh sejatuh jatuhnya. -Leonna Abela Vataro- Murid trublemaker yang pandai dari semua bidang kecuali fisika? Bagaimana bisa? Aku harus bisa merubahnya, bagaimanapun caranya. Sekalipun dengan berpura-pura mencintainya. -Frans Damian Warren- Note: Full part yang sudah di revisi silahkan cek di Dreame atau Innovel dengan judul dan username yang sama. Cover by intanzs
Troublemaker [Published] by dhitapuspitan
dhitapuspitan
  • WpView
    Reads 3,860,569
  • WpVote
    Votes 184,896
  • WpPart
    Parts 42
Bagi Derin, jatuh cinta ternyata nggak segampang meng-capture gambar lewat kamera. Tidak juga selalu manis dan renyah seperti potongan cheese cake yang selalu dia suka. Cinta ternyata tidak selalu menyenangkan seperti dalam kisah-kisah yang diceritakan. Sejak bertemu dengan Arka--cowok yang so-damn-cool kalau lagi unjuk trik di atas skateboard--Derin merasa waktu berjalan terlalu cepat. Rasanya, tiap saat ingin ia habiskan bersama Arka, meski itu sekadar duduk mengobrol saja. Namun, setelah mereka semakin akrab, Derin merasa ada yang janggal. Arka terllau tahu tentang dirinya. Segalanya. Termasuk masa lalu dan orang-orang yang tersangkut di dalamnya--yang sangat ingin ia lupakan. Apa motif Arka sebenarnya? Apakah Derin harus mulai menyiapkan diri untuk kecewa? Saat jatuh cinta, kau tahu, kau harus bersiap akan segala kemungkinan. Termasuk, harapan yang kadang tak sesuai kenyataan.
Fake Nerd [REVISI] by SKTHWIX
SKTHWIX
  • WpView
    Reads 2,397,780
  • WpVote
    Votes 102,758
  • WpPart
    Parts 56
Gue hanya manusia biasa yang mempunyai rasa sakit dan lelah, yang mempunyai banyak kesalahan selama hidup. Aku bukan bidadari yang mempunyai kesabaran yang hebat. Gue Althea Nathania Anderson anak terakhir dari 4 bersaudara. Guememiliki kepribadian ganda yang bisa melukai siapun jika menurutnya akan membahayakan hidupku tak hanya itu gue juga memiliki masa lalu yang kelam. -Althea Nathania Anderson Maafkan gue yang terlalu egois dan keras kepala. Seandainya gue dengerin penjelasan lo dari awal mungkin semua gak akan serumit ini dan pasti lo udah jadi milik gue karena gue udah suka sama lo sejak pertama kali kita bertemu. -Alvaro Leone Ivan Martinez Dia cewek yang tidak jatuh dalam pesonaku. Dia berbeda dan itu mampu membuatku penasaran. Wajahnya yang ketus itu membuat ku ingin menciumnya. Suatu hari nanti akan ku pastikan kita akan bertemu kembali little girl. -Tristan Alvarez Miller Dalam tahap revisi. Alur masih sama cuman lagi perbaikan kata-kata