Select All
  • HALAQAH CINTA (SUDAH TERBIT) ✓
    3.1M 233K 65

    SUDAH TERBIT - "Biarkan saya diam dalam kata, namun riuh dalam doa perihal mencintaimu. Karena saya takut saat kalimat saya cinta kamu yang terlantun tanpa ridho Allah, itu adalah langkah pertama saya untuk kehilangan kamu." - Annisa Shaqina Azzahra - ••• Rank 2 in #TeenFiction (4/11/2023) Rank 1 in #Sastra (14/11/202...

    Completed  
  • Setelah Hujan ( End ✔)
    10.5K 346 23

    Terkadang, aku tak mengerti mengapa aku tercipta di muka bumi ini. Tak ada yang salah dengan ku. Aku tumbuh dan besar dengan serba kecukupan. Tak kurang apa pun . Kecuali kasih sayang. Kelahiranku tak di inginkan oleh ibu kandungku sendiri. Hal itu membuat aku harus di asingkan di perkebunan teh keluargaku di Bandung...

    Completed  
  • Air Mata Cinta | END
    5M 150K 15

    The second story of Cinta Dalam Diam | Sebagian isi cerita telah dihapus karena tengah dalam proses penerbitan 🙏 | Andai dosaku dapat terlihat, mungkin bumi dan langit telah penuh oleh dosaku. Setiap petuah aku anggap angin lalu. Setiap amanah aku anggap tidak penting. Masih adakah jalan untuk meraih cinta-Mu? Aku be...

    Completed   Mature
  • [DSS 1] Dear Allah [NOVEL VERSION]
    12.4M 597K 31

    Cinta diam-diam Naira tersimpan rapi bertahun-tahun kepada Wildan yang hatinya telah tertambat pada gadis lain. Naira harus menahan rasa sakit saat mendengar Wildan selalu menceritakan gadis yang ia cinta di hadapan Naira. Cinta diam-diamnya begitu berat lagi, ketika Wildan memutuskan akan menikahi gadis lain. Namun...

    Completed  
  • Tulang Rusuk Menuju Surga (sudah diserieskan)
    4.2M 243K 43

    Siapa yang tak mau menjadi tulang rusuk Maghza Hafis Rizaka ? CEO muda, taat ibadah, fisik yang tidak kalah dengan aktor tampan dunia. Saat banyak gadis mulai mendekatinya, ia menegaskan prinsip kuat dalam dalam diri, "Jika tulang rusukku memang tumbuh di tulang wanita. Kuingin dia sesetia Khadijah, secerdas Aisyah, d...

    Completed