Fiksi Collection
5 stories
DEAR NATHAN by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 33,962,530
  • WpVote
    Votes 871,801
  • WpPart
    Parts 44
(Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdekatnya. Beberapa rangkaian kejadian pun terjadi yang justru mengantarkan Salma untuk menjadi kian lebih dekat dengan Nathan. Dua kepribadian yang saling bertolak belakang, seperti langit dan bumi; yang tidak bisa bersatu tapi saling melengkapi. Novel ini mengisahkan tentang masa indah putih abu-abu, persahabatan, pelajaran kehidupan dan pentingnya untuk selalu menghargai perasaan.
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,350,638
  • WpVote
    Votes 4,392,252
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
DARKA (Update kembali) by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 21,539,539
  • WpVote
    Votes 1,185,029
  • WpPart
    Parts 64
#1 in teenfiction 10.6.2017 [TELAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] "Mulai sekarang lo jadi pacar gue!" ucap Darka dengan tatapan datarnya. "M...maksud lo?" balas Chinta takut karena melihat tatapan dingin dari sosok cowok yang berada di depannya. "Bukannya ini yang elo mau?" "Gu-gue_" "Gue gak mau ada bantahan, mulai sekarang lo jadi pacar gue!" Darka langsung pergi meninggalkan Chinta yang masih mematung di tempatnya. Dia masih tidak percaya dengan apa yang baru saja terjadi. Sebagian part diprivate acak. Follow terlebih dahulu, biar gampang bacanya.
Annoying Boy (SUDAH TERBIT) by inesiapratiwi
inesiapratiwi
  • WpView
    Reads 6,470,581
  • WpVote
    Votes 13,650
  • WpPart
    Parts 7
Annoying Boy [SUDAH TERBIT] |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Menjadi pacar cowok populer yang pintar, tampan, disukai banyak guru, dikelilingi cewek cantik, dan tajir seperti Asyraf sudah pasti menjadi impian kebanyakan siswi di SMA Merpati. Tapi tidak dengan Veera. Cewek yang menjabat sebagai ketua kelas X-5 itu justru merasa dunianya akan berakhir ketika Asyraf dengan tiba - tiba mengakuinya sebagai pacar di depan murid sekolah. Jika saja Asyraf murah senyum, mudah bergaul dan hangat kepada semua orang, sudah pasti Veera akan dengan senang hati menerimanya sebagai pacar. Sayangnya, cowok itu begitu dingin dan menjadi sumber masalah di hidup Veera. Namun di balik kesialan yang setiap hari Veera dapat dari Asyraf, justru ada setitik rasa yang muncul dihatinya untuk cowok yang kini mulai menunjukkan sisi hangatnya pada Veera. Tetapi sayangnya, semuanya sudah terlambat. Asyraf telah lebih dulu pergi sebelum Veera menyadari perasaannya. ||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||| Copyright Juli 2015 by Inesia Pratiwi. DILARANG MENJIPLAK ATAU MENULIS ULANG!!!!! Hak cipta terlindungi.
HATE ME AS MUCH AS YOU CAN by IndahSur
IndahSur
  • WpView
    Reads 9,752
  • WpVote
    Votes 4,195
  • WpPart
    Parts 15
[SLOW UPDATE] (15+) -Teenfiction+Humor- Risya Safira : "gue suka baca novel, menulis, bernyanyi, bercerita, apapun itu yang menyenangkan, termasuk merhatiin pangeran tampan gue--Kak Delo--bermain basket. Tapi sampai kapan gue harus diam-diam merhatiin Kak Delo?" Dilo Kleilo : "gue suka bermain alat musik, terutama gitar. Gue juga suka bernyanyi bareng sahabat gue--Risya. Kita emang udah sahabatan lama, tapi tanpa sadar, salah satu di antara kita ada yang berubah. Risya yang berubah karna menyukai Kakak gue--Kak Delo, dan gue yang berubah karna menyukai Risya--sahabat gue." Delo Kleino : "gue suka banget sama yang namanya basket. Hampir separuh hidup gue--gue selalu bermain basket. Tapi Ade gue--Dilo, selalu ganggu gue saat gue latihan basket di halaman belakang rumah. Terlebih lagi, dia selalu bawa sahabatnya yang rese kerumah dan selalu bikin gue pusing dengan tingkah lakunya itu. Risya--cewek nyebelin yang enggak banget dan gue tau, dia selalu merhatiin gue." -Kita memang tidak bisa memilih kepada siapa kita akan jatuh cinta, karena pada akhirnya hati bisa berubah-