shinningbee
- Reads 588
- Votes 14
- Parts 10
Setelah mendapati sahabatnya yang bernama Julio melakukan sesuatu di luar batas wajar sebagai pelajar SMA, Celia berusaha mati - matian menghindari sahabatnya itu. Namun di sisi lain ia juga merasa takut dan terancam dengan segala intimidasi dari orang yang bersama dengan sahabatnya pada saat kejadian itu. Orang itu terus mengganggunnya hingga berujung pada peristiwa yang mengubah hidupnya. Sanggupkah Celia bertahan dengan kehidupan barunya?