Select All
  • Aklimatisasi [ON HOLD]
    210K 25.3K 7

    Hampir satu dekade Aksel Hadiraja bekerja di perusahaan keluarga, akhirnya dia memutuskan untuk keluar. Dia kemudian bekerja sama dengan seorang pengusaha dalam sebuah penelitian. Kejadian buruk datang dan mendadak Aksel dijadikan tersangka atas tindakan kriminal yang tak dia lakukan. Aksel harus berupaya agar dia bis...

  • Rotasi dan Revolusi
    2.6M 327K 37

    [TELAH TERBIT] Arraf Abizard Rauf adalah raja tanpa mahkota Universitas Sapta Husada. Semua orang sering menyebut-nyebut namanya bagai dewa, mengikuti segala ucapannya, serta tunduk pada perintahnya. Keberhasilan berprestasi bagi Arraf adalah sesuatu yang normal layaknya bernapas. Dia adalah wujud sempurna mahasiswa y...

  • Monochopsis [Telah Diterbitkan]
    283K 34.2K 26

    Menjadi pengagum rahasia biasanya adalah keahlian tak tertulis milik perempuan. Tapi, jangan lupakan bahwa hati dibuat dari komponen yang sama untuk makhluk Tuhan bernama manusia. Ada kalanya bahwa menjadi seorang perempuan memang bisa semengintimidasi itu bahkan dalam diamnya. Itulah yang di rasakan Melvin untuk Melo...

  • Agi & Alan
    678 18 2

    "Kamu tau kehebatannya matahari itu apa?"- Alan "Engga, emang apa kehebatannya? Masa matahari juga punya kehebatan?"- Agi "Punyalah, dia itu nggapernah berhenti nyinarin orang-orang. Walaupun banyak juga yang nggasuka sama dia. Benerkan?"- Alan Agi pun tersenyum lalu mengacak rambut Alan. Bersyukur menyayangi gadis ya...

  • Senja di Jakarta
    532K 44.7K 15

    ❝Senja itu romantis. Dia yang paling banyak berkorban dari Siang dan Malam. Hadirnya sesaat, cuma sebagai peralihan. Walau Senja sadar kalau dia indah, tapi dia nggak egois. Nyatanya, ia memilih untuk mengalah.❞

  • The Two of Us
    1.9M 146K 21

    Angga adalah pil biru yang selalu berusaha meninggalkan masa lalunya dan lari dari kenyataan. Sementara itu, Vania adalah pil merah yang sedang berusaha mengejar dan membawanya kembali ke dunia nyata. Dunia di mana segala hal tidak selalu terlihat seperti pelangi dan mentari pagi.