Ridicule in November (COMPLETE) √
Saat kesenangan dicampur adukkan dengan kebebasan yang terbatas, rasa muak itu akan datang. Ini hanya cerita singkat yang menyenangkan, antagonis yang seharusnya bertahan, menjadi protagonis yang mengemis harapan. Kisah ini hanyalah tentang gairah yang hebat dan disatukan dengan pilihan yang lebih membingungkan.. Dan...