niaputriandana's Reading List
17 stories
Zul And Family by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 67,908
  • WpVote
    Votes 14,843
  • WpPart
    Parts 11
Zul season 2 Drama - Komedi #NoBlurb (Just Spoiler) Kembali mengisahkan Zul dan permasalahan dalam keluarganya yang absurd dan penuh dengan kejulidan. Cerita ini minim konflik, banyak julid dan berisi komedi khas dari karakter Zul yang gak ada duanya. Yuk capcuss~ *** Publish Sabtu, 20 Maret 2021 DON'T COPY MY STORY!!! Copy right© AdeliaaNR
Zul [SEGERA TERBIT] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 361,227
  • WpVote
    Votes 75,700
  • WpPart
    Parts 39
[LENGKAP] Zul dan Zul. Kisah mereka dimulai sejak insiden tabrakan dimana saat itu Zulfan sedang mencari jodoh di pinggir jalan. Karena tidak fokus memperhatikan jalanan, tanpa sengaja Zul menabrak seorang wanita yang sempat menyamarkan namanya menjadi Nama. Setiap pertemuan mereka tidak berjalan dengan baik. Begitupun dengan kisahnya. Ada lucunya, ada sukanya, tapi sepertinya lebih banyak menderitanya. Zulfan tak pernah menyangka kalau perjalanan cintanya akan sedramatis ini. Mencintai seorang wanita yang ayahnya adalah mantan mafia dan posesifnya ada di level akut, membuat kehidupan Zulfan jungkir balik tak karuan. *** WARNING!!! Hanya untuk bersenang-senang. Cerita tanpa konflik berat dan gak ngebebanin pikiran. Kalau berkenan silakan baca. Kalau tidak berkenan, ya jangan dibaca. Gitu aja kok repot :v DON'T COPY THIS STORY!!! Publish Kamis, 10 September 2020
Mengejar Cinta Ashwa [SELESAI] by ladyedelweis_
ladyedelweis_
  • WpView
    Reads 4,132,257
  • WpVote
    Votes 278,469
  • WpPart
    Parts 51
ROMANCE - COMEDY "Kenapa gitu? Cuma karena gak shalat subuh saya jadi gak bisa halalin kamu? Kalau gitu besok saya shalat subuh, terus ke sini lagi sekalian bawa penghulu." *** Bagaimana jadinya kalau kamu disukai dan dikejar-kejar oleh seorang pengusaha muda, kaya raya, tampan dan selalu bertekad untuk mendapatkan semua yang dia inginkan. Pasti rasanya seperti mimpi, bukan?! Mungkin kamu akan merasa senang, karena semua yang kamu butuhkan akan segera terkabulkan bahkan tanpa kamu memintanya. Atau malah bisa jadi kerepotan, karena setiap yang kamu lakukan, dia akan mengetahuinya dan ke mana pun kamu pergi, dia akan selalu membayangi. Itulah yang dirasakan wanita bernama Ashwa. Dia tidak tahu sebab apa yang membuat pria bernama Alan begitu mendambakannya. Ashwa selalu berusaha untuk menolak Alan. Pasalnya, Alan sama sekali tidak memenuhi kriteria sebagai calon imam idamannya. Namun, bagaimana jika Alan mau berubah untuknya? Bagaimana jika Alan akan berusaha untuk memenuhi kriteria sebagai calon idamannya? Akankah Ashwa mau menerimanya? Atau membiarkan perjuangan Alan berakhir percuma? Dan pertanyaan terbesarnya adalah, mengapa Alan sangat menginginkan Ashwa di saat ia dikelilingi banyak wanita cantik yang rela menyerahkan diri padanya? *** Cover by @putri_graphic ⚠Baper Story⚠ ⚠Ringan konflik, sweet story, agak ngeselin, romantis⚠ Don't Copy My Story!!! Copyright©2019 AdeliaaNR Dibuat... 05 Agustus 2019 Selesai 13 Oktober 2019
Bukan Aku yang Dia Inginkan || TERBIT ✓ by storyhusni_
storyhusni_
  • WpView
    Reads 6,163,592
  • WpVote
    Votes 538,317
  • WpPart
    Parts 51
Follow dulu sebelum baca || Tersedia di Gramedia dan Toko Buku Online Aiza Humairah, gadis salehah yang menyukai laki-laki bernama Fakhri Alfarezel dalam diam. Lelaki tampan yang memiliki prestasi membanggakan. Tidak ada yang tahu perasaannya ke Fakhri kecuali dirinya dan Allah. Suatu hari, seorang lelaki datang dan berniat melamar Aiza. Aiza terkejut dan bimbang secara bersamaan. Ia ingin menolak karena hatinya kini hanya terisi nama Fakhri. Namun, jodoh memang rahasia Allah. Ketika Aiza mulai mengikhlaskan cinta dalam diamnya, Allah memberi kejutan tidak terduga untuknya. Lelaki yang melamarnya nyatanya adalah seorang yang selalu ia sebut dalam doanya. Pujian syukur Aiza langitkan selalu kepada Allah. Ia menerima Fakhri tanpa ragu. Kebahagian kini menghampirinya hingga akad datang. Namun, harapan dan bayangan rumah tangga yang hangat dan harmonis pupus seketika. Setelah pernikahan, tepat ketika mereka baru pindah ke rumah baru, Fakhri mengatakan bahwa mereka pisah kamar. Aiza tidak pernah tahu apa alasannya. Fakhri hanya marah ketika ia bertanya. Aiza tidak merasakan kehangatan bahkan kasih sayang. Fakhri selalu membuatnya terluka dengan sikap dingin dan ketus Fakhri. Cinta yang kuat membuat Aiza sabar dan tabah. Hingga suatu hari, ia mengetahui sesuatu yang mengejutkan. Hati Aiza berteriak sakit ketika mendengar pengakuan Fakhri, bahwa bukan Aiza yang sebenarnya ingin Fakhri lamar, namun kakaknya, Arisha. Fakhri nyatanya tidak pernah mencintainya dan tidak menginginkannya. Lalu bagaimanakah kisah Aiza dan Fakhri selanjutnya? _________ High RankJanuari 2021🏅🥇 #Rank 1 Spiritual #Rank 1 Spritual #Rank 1 Watttpad #Rank 1 Islami #Rank 1 Baper #Rank 1 Pernikahan #Rank 5 Wattpadindonesia #Rank 5 Religi
ARSENA -Sejauh Bumi dan Matahari- Tersedia di Gramedia by wgulla_
wgulla_
  • WpView
    Reads 13,044,400
  • WpVote
    Votes 869,724
  • WpPart
    Parts 77
Warning ⚠⚠⚠!! [FOLLOW DULU SEBELUM BACA KARENA PART DI PRIVATE] setiap orang yang baca cerita ini akan jadi Sarjana Bucin!!!! apalagi buat kamu yang jomblo ngak bakal kuat!! Cover by @del_grafic **** Afiqah seorang anak SMA yang terpaksa menikah dengan polisi. Semula berawal dari ban motor Afiqah yang bocor di tengah malam. Lalu ia datang ke kantor polisi untuk meminta bantuan. Sejak saat itulah Afiqah dipertemukan oleh Arsena. Rasa penasaran Arsena pada Afiqah membuatnya melamar gadis itu. Bahkan ia dengan tega menjebak Afiqah ke dalam pernikahan meski gadis itu membencinya. Lagipula orang tua mana yang sanggup menolak lamaran pria tampan dan mapan sepertinya? Arsena tidak menyia-nyiakan gelar polisinya untuk memiliki Afiqah. Bagaimana kelanjutan cerita mereka? Apakah Arsena sanggup meluluhkan Afiqah dengan kebucinan-nya? Untuk saat ini aku dan kamu memang sejauh bumi dan matahari, berbatas benci. Namun pada akhirnya batas itu akan pudar, menarik kita hingga sedekat cincin yang melingkar di jari kita nanti. -Arsena- Nb: setelah baca ini kalian akan BAPER ngeliat polisi di tengah jalan wkwk *** Highest rangking #1 in Islam (6 Juni 2020) #1 in Muslimah (13 Maret 2020) #5 in Life (26 Februari 2020) #1 in Teenfiction (14 Januari 2021) #6 in SMA (10 April 2020) #1 in Sadboy (25 Juli 2020) #1 in Polisi (17 Agustus 2020) #1 in AnakSMA (19 Desember 2020) #3 in Roman (28 Oktober 2020) #1 in 17 (25 Oktober 2020) #2 in Sekolah (27 November 2020) #1 in kisah SMA (6 Desember 2020) #1 in Dewasa (2 Januari 2021) #1 in Agegap (28 Desember 2020) .... If you share my Quote please tag me in Instagram @wgulla_ Dibuat start: 25 Desember 2018 Selesai: 25 Februari 2020
Sesuai Titik, Ya?   by Stephn_
Stephn_
  • WpView
    Reads 7,678,635
  • WpVote
    Votes 793,002
  • WpPart
    Parts 56
[PROSES PENERBITAN] "Setahu gue ada banyak banget abang ojek online di Indonesia. Kenapa selalu lo yang muncul? Sebenernya lo siapa?" "Jodohnya Mbak Adel, hehe.." *** Bagaimana jika kamu tidak sengaja memesan ojek online dan mendapatkan driver yang bikin darah tinggi? Suka merayu mulai dari rayuan tingkat kelurahan hingga naik ke tahap norak berlebihan. Jika pernah maka selamat, cerita ini akan mengingatkanmu perasaan kesal dan risih yang pernah kamu alami bersama driver ojek. Jika belum maka kamu harus bertemu dengan dia. Pria norak dengan ribuan rayuan maut yang membuat semua orang tidak tahan untuk melemparinya sandal. Penasaran? Bacalah cerita ini, kalian akan bertemu dengannya. Jumardi Kariman , lelaki tiada tanding yang memegang prinsip pria bertanggung jawab dan tidak akan meninggalkan pasangan saat sedang sayang-sayangnya. - Judul sebelumnya: Go-Jack In Love Genre: Romance x Comedy #Rank 1 Humor (13 Juni 2020)
Stairways to Happiness by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 999,265
  • WpVote
    Votes 110,670
  • WpPart
    Parts 39
Surat cinta tugas MOS membawa dunia Ara yang tenang menjadi tak beraturan sebab kakak kelas yang namanya baru diketahuinya beberapa jam lalu dengan seenak udel menerima cintanya. Padahal tulisan itu hanya sebuah coretan biasa yang tidak ada maksud apa pun dibaliknya. Terjebaklah dia dalam sebuah hubungan dengan seorang laki-laki yang bahkan tidak dikenalnya, tapi selalu mengaku mengenalinya. Hubungan aneh ini pun membawa banyak keajaiban pada diri Ara. Dia mampu sedikit demi sedikit menerima masa lalunya dan membuka kembali lembaran baru dengan pemikiran baru tentang kehidupan yang awalnya sangat dibencinya. Perbedaan kepribadian keduanya pun membuat keduanya tumbuh menjadi pribadi baru yang lebih bisa menerima ketidaksempurnaan hidup yang mereka jalani. Sayangnya latar belakang keluarga yang tidak sama membuat mereka memiliki luka yang berbeda hingga menimbulkan pemikiran yang berbeda. Sanggupkah keduanya mempertahankan hubungan mereka yang sudah mulai dibumbui cinta bahkan restu dari kedua keluarga atau malah ludes terbawa arus prinsip hidup mereka yang bertolak belakang? --- Hai salam kenal, Aku Prilda Titi Saraswati. Semoga kalian menikmati ceritaku. Jangan lupa vote & comment. Terimakasih :)
Iris [SUDAH TERSEDIA DI TOKO BUKU] by beliawritingmarathon
beliawritingmarathon
  • WpView
    Reads 8,535,774
  • WpVote
    Votes 772,396
  • WpPart
    Parts 45
Bagi Iris, Rangga adalah dunianya. Sementara bagi Rangga, Iris adalah semestanya. Keduanya jatuh cinta dengan cara paling sederhana. Lewat tatapan mata yang kemudian diwujudkan dalam hangatnya genggaman tangan. Namun ketika waktu bergerak lambat, mereka tersadar, bahwa mereka memang tak bisa mencintai dengan cara yang paling sederhana, karena ternyata terlalu banyak syarat untuk jatuh cinta.
Repeat by aristav
aristav
  • WpView
    Reads 2,515,392
  • WpVote
    Votes 272,775
  • WpPart
    Parts 33
Seri Kampus 4 Trigger warning: Post Traumatic Stress Disorder, anxiety disorder, overthinking, feeling useless, toxic family. Darja adalah cinta monyet Aika. Nahasnya Darja meninggalkan Aika sehari setelah bilang cinta. Bertahun-tahun mereka tidak bertemu dan bertahun-tahun Aika mencoba untuk move on namun digagalkan dengan pertemuannya bersama Darja lagi sebagai senior dan junior di kampus. Lebih parahnya, setelah menjadi anggota BEM selama satu periode dengan Darja di dalamnya, sebuah asosiasi terkemuka di kampusnya, mencalonkan dirinya dengan Darja sebagai Presiden dan Wakil Presiden BEM. Apakah hati Aika akan tetap baik-baik aja kalau mereka terus bertemu setiap hari? Terlebih, Darja menyimpan sejuta rahasia yang nggak Aika tahu selama ini. Karena ternyata, cowok itu... Mengidap Post Traumatic Stress Disorder.
Ketua Senat ✔ by aristav
aristav
  • WpView
    Reads 2,947,358
  • WpVote
    Votes 260,624
  • WpPart
    Parts 31
Ketika Laksamana Tirtoadji sang Ketua Senat dipertemukan dengan Namita Aisyah sang Kutu Buku melalui sebuah perjodohan, keduanya kesulitan untuk menyesuaikan diri satu sama lain. Namun, ketika rasa sudah bicara, dapatkah mereka berpaling? *** Menjadi ketua senat saat duduk di semester 6 bukanlah perkara yang mudah bagi seorang Laksamana Tirtoadji. Terlebih lagi, saat di kampus, ia masih harus dibebani untuk mengawasi Namita Aisyah. Namita yang seorang kutu buku akut, selalu sibuk dengan buku-buku usang di perpustakaan fakultas, tanpa mau tahu hal tentang sang ketua senat-Laksa-alias tunangannya. Bahkan di saat gadis lain berlomba-lomba menjadi stalker di semua media sosial milik Laksa maupun di dunia nyata, Namita tampak tidak peduli. Lalu, bagaimana kelanjutan hubungan Namita dan Laksa di saat jarak tercipta antara si kutu buku dan senat kampus? Bertahan, atau berhenti di tengah jalan karena perbedaan mereka? Cover design by Raymond Gardener.