Lelipop_'s Reading List
6 stories
Jomblo Sampai Halal [REVISI] by ayasnnn
ayasnnn
  • WpView
    Reads 2,510,039
  • WpVote
    Votes 167,428
  • WpPart
    Parts 39
Pernah dengar kisah cinta Ali Bin Abi Thalib dan Fatimah? Kisah yang luar biasa sekali bukan. Cinta dalam diam yang nggak mungkin ada dijaman sekarang. Eh... Tapi beneran nggak ada emang? *** Ps: Aku cuma manusia biasa, jadi kalo masih ada kekurangan mohon dimaafkan, okey? Xoxo, Ayas.
Kata Hati by Lelipop_
Lelipop_
  • WpView
    Reads 7,553
  • WpVote
    Votes 1,051
  • WpPart
    Parts 75
Ayo kita bahagia bersama, kita berbagi cerita bersama, purapura melupa hingga benar benar lupa.. -dari aku yang slalu merasa rindu-
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,345,549
  • WpVote
    Votes 4,392,153
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^
Unsteady  by theblackrosee
theblackrosee
  • WpView
    Reads 2,156,814
  • WpVote
    Votes 259,460
  • WpPart
    Parts 49
Aku percaya, bahwa suatu hari nanti kita akan di pertemukan dalam keadaan yang jauh lebih baik lagi. *** Copyright 2017 by theblacrosee_ || All right reserved
PEKA [BTBS - 1] by paradoksberjalan
paradoksberjalan
  • WpView
    Reads 14,179,125
  • WpVote
    Votes 74,731
  • WpPart
    Parts 12
[Sudah terbit oleh Grasindo] OPEN PO MULAI TANGGAL 3-10 MARET DAN BEBERAPA PART SUDAH DIHAPUS Highest rank : #1 on teenfiction (27 Maret 2017) PEKA (Perasaan yang Entah Kemana Arahnya) karena memang menyukai seseorang yang susah peka, membuat kita berada pada dua arah. Arah bertahan, atau arah menyerah. Semuanya jadi tidak menentu kemana arah itu akan membawa hati dan perasaan ketika cinta sudah terselip di dalamnya. Klise. Vanya suka Zio dari kelas sepuluh tapi, Zio nggak peka. Vanya berjuang, Zio hanya diam. Vanya bertahan, Zio hanya mengabaikan. Semua cara yang dilakukan Vanya terasa sulit untuk membuat Zio peka tapi, tidak dengan Vanessa yang dengan mudahnya membuat Zio kembali tertawa bahkan tawa itu tidak pernah ditunjukan pada Vanya sebelumnya. Tawa yang tidak bisa dihasilkan oleh cara Vanya. Akankah Vanya bisa bertahan dengan semua sakit yang ia tahan?