NovyantariD's Reading List
7 stories
DARKA (Update kembali) by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 21,540,759
  • WpVote
    Votes 1,185,092
  • WpPart
    Parts 64
#1 in teenfiction 10.6.2017 [TELAH TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] "Mulai sekarang lo jadi pacar gue!" ucap Darka dengan tatapan datarnya. "M...maksud lo?" balas Chinta takut karena melihat tatapan dingin dari sosok cowok yang berada di depannya. "Bukannya ini yang elo mau?" "Gu-gue_" "Gue gak mau ada bantahan, mulai sekarang lo jadi pacar gue!" Darka langsung pergi meninggalkan Chinta yang masih mematung di tempatnya. Dia masih tidak percaya dengan apa yang baru saja terjadi. Sebagian part diprivate acak. Follow terlebih dahulu, biar gampang bacanya.
Darka 2 by khairanihasan
khairanihasan
  • WpView
    Reads 3,130,409
  • WpVote
    Votes 17,174
  • WpPart
    Parts 7
[TELAH TERSEDIA DI TOKO BUKU SELURUH INDONESIA] Ada kalanya Tuhan sengaja. Membiarkan satu diantara kita lupa. Mungkin Tuhan tidak membiarkan kita merasakan sakit yang sama. Walaupun aku tidak tau, kenapa kita bertemu lagi?
Lovable Bad Boy  by xlooo_
xlooo_
  • WpView
    Reads 10,506,432
  • WpVote
    Votes 534,337
  • WpPart
    Parts 61
(Dibuat dan dipublish pertama kali pada : 2016) Nathaniel Derlanova Tanubrata Kalau kebanyakan bad boy suka gonta-ganti cewek, bad boy dingin yang satu ini sangat setia. Saking setianya, dia gagal move on dari mantan pacarnya dan menutup hatinya buat cewek manapun. Nathan menganggap bahwa wanita racun dunia. Kalau itu anggapan Nathan, kenapa dia tidak menolak atau marah saat Kayla Dominique--bad girl nya Nusa Bangsa berusaha masuk ke hati nya? Apa Nathan sudah mulai membuka hatinya, untuk jatuh cinta 'lagi' ? ----Lovable bad boy---- [SELESAI] #3 in teenfiction [19 juli 2017] [Dimohon tidak melakukan penjiplakan]
Mahesa The Perfect Bad Boy by Ayyuafrilyanti
Ayyuafrilyanti
  • WpView
    Reads 6,123,079
  • WpVote
    Votes 139,164
  • WpPart
    Parts 24
-SEGERA DI NOVELKAN Private acak follow dulu #3 in teen fiction #1 in humoris #teenfiction✔ #humoris✔ #romance✔ BANYAK PART YANG DI HAPUS. Mahesa Pradipta Nugraha siapa yang enggak kenal dengan dia cowok yang kelewat setan, seperti mabuk, merokok, tawuran, balapan, tak ada yang berani melawan dia. Semua seperti tunduk padanya, meski dirinya tak meminta mereka untuk tunduk padanya. Namun tetap saja siapapun yang melihat Mahesa, akan merasa takut. Jika sedang marah, dia tidak akan pernah segan-segan untuk menghajar siapapun orang itu. Namun berbeda dengan cewek, ia justru akan memacari cewek itu hanya 1 minggu. Meski begitu cewek mana pun tidak kan bisa menolak, pasalnya Mahesa cowok paling tampan di sekolahnya. Meski banyak di takuti karena muka nya yang telihat sangar, dia memiliki ciri yang humoris. Namun hanya ada satu wanita yang membuat dia merasakan debaran di hatinya. Wanita itu pula yang mengubah hidup Mahesa yang buruk menjadi sosok laki-laki yang baik. -Mahesa Pradipta Nugraha -Maudy Nara Elvaretta ^^ JANGAN DI BACA, BANYAK TYPO BERTEBARAN. KALAU PENASARAN SAMA CERITANYA, SILAHKAN HEHE Publish 27122017 Finish 29042018
Fake Couple✔ by GrabelLia
GrabelLia
  • WpView
    Reads 461,155
  • WpVote
    Votes 12,784
  • WpPart
    Parts 34
[Telah selesai] Mereka dijodohkan oleh kedua orangtua mereka hanya karena saham. Tapi bagaimana kalau nantinya itu akan menjadi perasaan? Lalu saling suka karena hal sepele. Alam semesta tidak mengizinkan mereka bersama. Seseorang harus pergi. Dan dia adalah Sang Pemeran Utama. WARNING; Ketika membaca harap menyiapkan mental lol. #169 dalam Romance (3/1/2018) #131 dalam Romance (5/1/2018)
Dylan The Bad Boy by Ayyuafrilyanti
Ayyuafrilyanti
  • WpView
    Reads 4,948,721
  • WpVote
    Votes 86,494
  • WpPart
    Parts 23
(Tersedia Di Toko Buku Gramedia) Private acak follow dulu Highest Rank #6 in Teen Fiction (19 Januari 2018) "Pacaran yuk," Ucap Dylan. Maudy terkejut. "Lo gila ya!" "Gue gila juga karnna lo." "Kenapa jantung gue deg-deg-gan gini." Batin Maudy. "Mata yang sangat indah." Batin Dylan berbicara. "Lo sekarang jadi pacar gue." Kata Dylan. Maudy tidak percaya, bagaimana ini bisa. "Gue nga mau, lagian gue nga kenal sama lo?". Dylan membisikan sesuatu pada telinga Maudy, Hingga tubuh Maudy menegang mendengar apa yang di bisikkan oleh Dylan. ^^ Perfecy cover by @Endahdiana99 Jangan plagiat cerita saya ❌ Publish 22092017 Finish 26122017
Shanin's Diary (Open Pre-Order) by sidonsky
sidonsky
  • WpView
    Reads 5,619,567
  • WpVote
    Votes 354,372
  • WpPart
    Parts 84
#6 in teenfic - 9 Mei 2018 [FOLLOW SEBELUM MEMBACA! BIASAKAN HARGAI KARYA ORANG DENGAN MEMBERIKAN DUKUNGAN KEPADA PENULISNYA] [PLAGIAT AKAN MENDAPATKAN SANKSI, JADI HATI-HATI^^] Siapa yang tak mengenal 7 cowok tampan tapi nakal yang terdiri dari Arga, Arkan, Richard, Raynzal, Al, Derren dan Steve? 7 orang berwajah 'sempurna' dengan segela sikap 'minusnya'. Sebut saja; ✔️Berkelahi ✔️Membolos ✔️Merokok di area sekolah ✔️Mabuk-Mabukan, dan ✔️Merusuhi murid lain. Si para most wanted yang ber-langganan masuk ke dalam 'ruangan khusus' dengan berbagai macam kasus yang mereka lakukan. Sampai suatu ketika, kehidupan sempurna mereka perlahan terusik oleh kehadiran gadis polos nan cantik bernama Shanin. Si cewek berbadan mungil dengan segala sikap bodohnya yang tanpa sadar merubah hidup mereka. ©sidonsky 2021