~>Romance<~
8 stories
30 Days by Anindana
Anindana
  • WpView
    Reads 1,320,515
  • WpVote
    Votes 109,992
  • WpPart
    Parts 33
Berawal dari Taruhan, membawa Maxel Adityaputra bertemu dengan Alexa Martadipura. Tantangan '30 hari menaklukan hati si pucat' membawa Axel kedalam dunia Alexa yang sangat berbeda dengan kehidupan Axel. Melalui Alexa, Axel belajar tentang arti kehidupan, perjuangan, cinta, dan kehilangan. Melalui Alexa juga, Axel belajar kalau ternyata si pucat menyimpan berjuta rahasia. Melalui Axel, Alexa belajar untuk lebih menghargai hidup dengan hal yang Axel sering sebut dengan bersenang-senang. Dan melalui Axel, untuk pertama kalinya, Alexa ingin dapat melewati hari ke 31 bersama Axel.
Will You be Mother for my Daughter? - 1 by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 10,373,183
  • WpVote
    Votes 530,228
  • WpPart
    Parts 41
Bagaimana jika aku menjadikanmu satu-satunya wanita dalam hidupku? Bagaimana jika kau juga menjadikanku lelaki satu-satunya dalam hidupmu? Lalu.. Bagaimana jika kita satukan tujuan hidup kita bersama? Bagaimana jika Kita jadikan setiap hari menjadi lebih berarti, setiap waktu menjadi lebih berharga, dan setiap hembusan nafas menjadi lebih bernilai ketika kita bersama? dan.. Bagaimana jika aku dan kamu bersatu dalam sebuah anugerah perasaan yang timbul dalam hati kita dan mengikatnya bersama-sama? ----- WARNING!!!!! Cerita ini dibuat tahun 2015. Penuh dengan typo, plot hole, eyd yang berantakan, dan kesalahan-kesalahan lain yang kalau direvisi tuh capek banget sumpah banyak banget jadi mendingan aku biarin aja taro sini buat kalian baca ya.
Triangle Love by Renamayriska
Renamayriska
  • WpView
    Reads 1,033,186
  • WpVote
    Votes 25,370
  • WpPart
    Parts 22
DULU BERJUDUL ABOUT MEMORIES! Kisah ini menceritakan tentang kisah cinta segitiga antara tiga orang sahabat. Konflik batin ketiganya pun cukup menguras perhatian pembaca. Hati boleh patah karena cinta, tapi persahabatan tak boleh rusak karena rasa. "Semua orang tau menunggu sesuatu hal sangat membosankan, namun tidak denganku menunggumu adalah sebuah kewajiban. Namun dengan teganya kau menyia-nyiakan itu semua." -Raffael Mauzar Renandhika- "Aku yang kau anggap cinta sejati, tak lain hanyalah kabut ilusi yang kau ciptakan sendiri. Cinta dengan obsesi beda tipis." -Diandra Divana Ananta- "Melihat kebahagiaan mu adalah hal yang menyenangkan sekaligus menyedihkan untuk ku!" -Bella Siviana- Bagaimanakah akhir cerita Raffa, Diandra, dan juga Bella? Siapakah yang akan Raffa pilih nantinya? Diandra wanita yang semenjak kecil sudah menjadi pujaan hatinya atau malah Bella wanita yang baru saja masuk kedalam hidupnya namun mampu memporak porandakan hatinya? Ikuti terus kisah mereka
My Lovely Brother by RennySande
RennySande
  • WpView
    Reads 877,627
  • WpVote
    Votes 36,534
  • WpPart
    Parts 37
Apa dia marah padaku? Kenapa dia menatapku seperti itu? Aku takut dia tidak menyukaiku, aku takut dia membenciku. "Kenapa harus dia?" DEG! Ucapan bernada dingin yang ia lontarkan membuatku tertegun. Ternyata benar, dia tidak menyukaiku! "Kamu kenapa, Ricky?" tanya Bunda Irine "Bang Ricky kenapa bicaranya dingin begitu, sih? Abang nggak suka Cinta jadi sodara kita?" Reza kesal akan tingkah kakaknya yang terang-terangan menyatakan ketidaksukaannya padaku. "Iya, aku memang nggak suka! Memangnya nggak ada anak lain yang bisa Bunda asuh jadi anak, kenapa juga harus dia? Seperti nggak ada anak lain saja!" Ricky menaikkan nada bicaranya di hadapan kedua orangtuanya. Aku yang mendengar kata-katanya itu rasanya ingin menangis. Ya Tuhan, dia benar-benar membenciku. "Kamu dengar ya, Ricky! Ayah sama Bunda sudah sepakat. Cinta akan tinggal bersama kita di rumah ini! Mau nggak mau, suka nggak suka, Cinta akan tetap jadi anak Ayah, saudara perempuan kalian dan nggak ada bantahan atau keberatan dari kalian, paham!" Tutur Ayah Adi kepada kedua putranya, terutama Ricky. "Terserahlah!" Tukas Kak Ricky lalu pergi. Sekarang dia benar-benar membenciku, kakak kelas yang selama ini kukagumi membenciku hanya karena kedua orangtuanya mengangkatku sebagai anak.... ◇◇◇◇◇ Forbidden Love, Second Series. Copyright©2014 By : Renny Sande Genre : Novel Dewasa Romantis Status : Tamat
Renjana (END) by NonaGrey
NonaGrey
  • WpView
    Reads 1,069,575
  • WpVote
    Votes 48,759
  • WpPart
    Parts 70
Let's follow my account first . Ketika sebuah surat wasiat mempertemukan kembali keduanya setelah sekian lama. Membuat mereka terikat oleh janji sehidup semati, pernikahan. Sebuah surat wasiat dari sang kakek membuat Raynald Abigail Kuncoro, sang dokter spesialis bedah jantung muda yang begitu membenci wanita dan selalu mempermainkan wanita, harus menikahi Amora Sarasvati, gadis baik-baik dan manis yang sungguh tak ia inginkan menjadi pendamping hidupnya. Namun, bagi Amora yang mencintai Raynald sejak kecil, surat wasiat dari sang nenek tersebut adalah jalan baginya untuk merubah Raynald menjadi seperti dulu yang ia kenal dengan segenap hatinya walau Raynald selalu menyakitinya dan tak akan pernah membalas perasaannya. Melalui sebuah surat wasiat inilah akan menunjukkan bahwa apakah pernikahan yang mereka lalui adalah sebuah takdir ataukah nasib yang hanya singgah lalu pergi dalam kehidupan mereka. "Karena bagiku, Renjana hanya untuk Kak Raynald seorang" - Amora Sarasvati >>Let's read first. If you like this story, don't forget to vote ⭐ comment << ((Banyak bagian menyesakkan, harus kuat bacanya)) First Publish: 15 Desember 2017 Status: End Rankh #37 170518 #89 in Romance (111218) #49 in Romance (211218)
I Love My Little Sister by RennySande
RennySande
  • WpView
    Reads 1,373,158
  • WpVote
    Votes 49,727
  • WpPart
    Parts 50
AKU MENCINTAI ADIKKU Ketika cinta tak memandang status, segalanya menjadi terlarang bagi cinta. Ketika status menjadi masalah, akankah cinta masih sanggup bertahan? "Aku tahu perasaan cinta yang kumiliki ini salah, aku tidak memungkiri hal itu, tapi aku juga tidak dapat memungkiri bahwa aku sangat mencintainya. Mencintai dirinya lebih dari yang seharusnya." Itulah yang selama ini dirasakan oleh seorang Dhika Arya terhadap adik perempuannya yang bernama, Cinta Ayra. Pemuda itu mencintai adik perempuannya lebih dari yang seharusnya. Semua rasa yang Dhika miliki kini jauh lebih berkembang dari saat terakhir kali ia melihatnya, kini adik kecilnya itu telah beranjak menjadi gadis remaja yang menawan. Wajahnya yang semakin cantik dan postur tubuhnya yang jauh berbeda dari enam tahun yang lalu, membuat gadis itu terlihat dewasa di mata Dhika, bahkan bukan hanya di matanya, tapi di mata semua orang. Gadis itu benar-benar menawan. Dhika tahu semua ini pasti akan terjadi suatu saat nanti, di mana perasaannya itu tak lagi dapat dibendungnya. Perasaan seorang pria yang sangat menginginkan Sang Pujaan Hati menjadi miliknya. ◇◇◇◇◇ Forbidden Love, First Series Copyright©2014 By : Renny Sande Genre : Novel Dewasa Romantis Status : Tamat
Selamanya Bersamamu - Haru Jino Story by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 438,525
  • WpVote
    Votes 39,687
  • WpPart
    Parts 29
Apa yang menyeramkan di dunia ini? Jawabannya adalah masa depan. Karena masa depan penuh misteri, dan semuanya sungguh tak pasti. Kita tidak pernah tahu apa yang akan kita hadapi dalam perjalanan hidup kita nanti. Seperti Haru dan Jino... sejak bersama-sama dari mereka kecil hingga dewasa, keduanya benar-benar tidak tahu apa yang akan terjadi pada mereka. Seraya menatap foto Haru, Jino menggumamkan keinginannya, "Selamanya Bersamamu. Karena sejak awal pun, hidupku adalah bersamamu." Haru-Jino story Bandung, 31 Oktober 2016 Kupukupukecil