Bunga-bunga
3 stories
Time Slip Princess - TAMAT by fuyutsukihikari
fuyutsukihikari
  • WpView
    Reads 2,577,503
  • WpVote
    Votes 188,954
  • WpPart
    Parts 36
Ebook tersedia di Google book/play. Highest rank #1 in Fantasy Sebuah kecelakaan membuat Dongmei, seorang wanita anggota pasukan khusus anti teror terlempar ke beberapa ribu tahun yang lalu. Parahnya, jiwanya kini bersemayam pada tubuh seorang putri. Sikap Dongmei yang keras dan kasar membuat gempar seisi istana. Bagaimana tidak? Putri Meifeng yang mereka kenal selama ini sangat penurut, pendiam, dan sering menjadi bulan-bulanan anggota kerajaan lainnya. Konflik semakin hebat setelah ingatan sang putri perlahan kembali, membuat Dongmei marah atas sikap orang-orang kerajaan pada Meifeng selama ini. Ia menantang bertarung kakak kandungnya, menentang keinginan raja, dan puncaknya Dongmei melarikan diri dari kerajaan. Sebuah perjalanan yang akan mempertemukannya dengan seorang pria yang akan mengubah kehidupannya.
TAMAT - Healer Princess by fuyutsukihikari
fuyutsukihikari
  • WpView
    Reads 145,630
  • WpVote
    Votes 20,091
  • WpPart
    Parts 33
SASUFEM!NARU FANFICTION Naruto, cucu dari tabib istana Tsunade sangat benci pada tunangannya sang jenderal perang Kerajaan Konoha yang terkenal dingin; Uchiha Sasuke. Gadis remaja itu bahkan bersumpah akan membuat Sasuke membatalkan pertunangan diantara mereka. Namun bagaimana jika suatu hari jiwa keduanya tertukar? Roh Naruto berada di dalam raga Sasuke, sementara Sasuke berada di dalam raga Naruto. Bisakah keduanya kembali ke raga mereka masing-masing? Atau mereka akan terjebak hingga akhir hayat? Warning : SasuFem!Naru (17+)