Katadesanda_'s Reading List
3 stories
Single Wife by SparklingDeer
SparklingDeer
  • WpView
    Reads 1,775,734
  • WpVote
    Votes 106,339
  • WpPart
    Parts 37
Bagi Melosa Helga, Eryx Baskara adalah rumah yang tak akan pernah ia miliki seutuhnya. Lelaki itu hanya akan menjadi angan, kasih tak sampai, lelaki yang tak akan bisa Melosa gapai hatinya. Namun, Melosa yang telanjur menambatkan hatinya, tak bisa meninggalkan Eryx. Mencintainya adalah sesuatu yang tidak bisa Melosa hindari walau ia sudah berusaha menghindarinya. Walau ia berusaha keras membangun perisai untuknya, ia masih terjatuh dan terluka. Bagi Eryx Baskara, Melosa Helga adalah miliknya. Melosa diserahkan padanya untuk menjadi istrinya. Mau tidak mau, ia harus menerimanya, merawat Melosa baik-baik karena Melosa adalah miliknya. Namun, perasaannya berkhianat. Ia mencintai perempuan lain, tetapi tidak bisa melepaskan Melosa. Bukan tidak bisa, tidak bersedia. Bahkan walau ia tidak mencintai Melosa, ia memaksakan diri hingga ia sanggup melakukannya. Ketika Melosa akhirnya muak dengan sakit hati yang Eryx berikan dan Eryx mendapati jika dirinya mulai membuka hati untuk Melosa, bagaimana jalan kisah mereka akan berlanjut?
 Perjodohan  by redbiel_
redbiel_
  • WpView
    Reads 4,215,510
  • WpVote
    Votes 122,568
  • WpPart
    Parts 38
[ S E L E S A I ] *Semua foto/gambar diambil dari pinterest
After Wedding [END] by wulankenanga
wulankenanga
  • WpView
    Reads 11,281,267
  • WpVote
    Votes 432,271
  • WpPart
    Parts 32
Rasa sakit hati membuat Keira mendapati dirinya menikah dengan Aldric-seorang pengusaha cokelat yang belum lama dia temui. Apa yang membuat Aldric setuju menikahinya dan apakah pernikahan ini cukup untuk mengobati sakit hati Keira? *** Keira sakit hati luar biasa mendengar bahwa adiknya akan menikah dengan laki-laki yang dia cintai bertahun-tahun, sahabat dekatnya sejak SMA-Yoga. Tanpa pikir panjang, Keira memutuskan untuk menikah dengan Aldric yang awalnya dia pikir dapat sedikit menghapuskan perasaannya untuk Yoga. Namun, hidup berumah tangga dengan Aldric tidak semudah yang dipikirkan Keira, dengan sikap pria itu yang seperti enggan untuk mengenal Keira lebih jauh dan menganggap pernikahan mereka hanya sebatas janji di atas kertas. Di satu sisi, Keira ingin Aldric berubah dan ingin pria itu berhenti memandangnya seperti orang asing, tapi di sisi lain, Keira merasa jauh dari Aldric adalah yang terbaik untuk mencegah perasaan baru muncul di antara mereka berdua. Sebenarnya apa yang membuat Aldric setuju menikahinya? Apakah pernikahan ini cukup untuk mengobati rasa sakit hati yang dipendam Keira? desain kover oleh: Ria Amalia