L U V
9 stories
Queen Of Another World ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 2,858,624
  • WpVote
    Votes 38,993
  • WpPart
    Parts 7
(Fantasy-Romance) Beberapa kali #1 in Fantasy #7 in Fantasy [04-09-2018] Vionetta Cathalina Elica harus menerima kenyataan bahwa dirinya sekarang berada ditempat yang jauh dari bumiㅡ tempat yang seharusnya ia berada. Yang diingatnya terakhir kali adalah ia yang tertidur di meja belajarnya. Dan bagaimana hal itu dapat membawanya ke dunia yang penuh dengan makhluk-makhluk mitos seperti ini? Saat terbangun, ia sudah berada disebuah ruangan yang indah dan asing untuknya. Hidupnya yang biasa saja perlahan mulai berubah. Dunia itu, dunia yang membawa perubahan yang besar terhadap dirinya. Dunia yang sebenarnya diluar nalar manusia sepertinya. Keinginan terbesar Elica adalah kembali ke bumi, tetapi keinginannya itu pupus ketika tahu bahwa dirinya adalah Mate yang sudah ditakdirkan untuk penguasa terkuat dunia itu, Lord, Sang Pemimpin dunia itu. ~~||~~ "Kau sekarang berada di Dracania." "Siapa kamu sebenarnya?" "Sebenarnya akuㅡ" "Apa kau seperti prajurit atau pengawal yang ada disana?" "Ya. Aku adalah pengawal. Pengawal pribadimu sekarang." -Fantasy Book Series I -Another Dimension Series I Start : July, 5th 2018 End : September, 9th 2018 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Love of Dionysus [KUBACA] by Lyvia_May
Lyvia_May
  • WpView
    Reads 3,300,924
  • WpVote
    Votes 92,703
  • WpPart
    Parts 8
[Réincarnation Series #2] #1 - Fantasi Dionysus, sang dewa anggur. Orang yang di puja oleh orang-orang dari banyak negara di dunia fantasi ini, dan sekarang aku adalah salah satunya. Aku yang seharusnya sudah meninggal, tiba-tiba saja terbangun di kerajaan yang ada di dalam buku novel dark fantasi. Ah, aku bukan bereinkarnasi menjadi tokoh penjahat di novel ini. Justru, aku bereinkarnasi menjadi tokoh sampingan yang benar-benar tidak penting. Saking tak pentingnya, aku hanya muncul di sebuah adegan dimana sang tokoh utama membaca selembar surat kabar yang mengabarkan kematianku sang putri count. Ya, hanya itu. Di surat kabar tersebut dituliskan diriku yang mati karena dibunuh oleh suamiku sang villain di novel yang kubaca, atau dalam kata lain adalah aku mati karena kekerasan dalam rumah tangga sih. Demi menyelamatkan nyawaku sendiri, aku kabur dari pernikahan dan berlari ke kastil yang dihindari banyak orang, karena beredar rumor bahwa kastil tersebut dihuni oleh sesosok hantu yang akan membunuh siapapun sosok yang berani menginjakkan kakinya di kastil tersebut. Dan sebelum dibunuh, hantu tersebut akan mengabulkan satu permintaan terakhir dari orang yang dibunuhnya. Cih, kalian pikir aku akan percaya dengan rumor sampah seperti itu, yang sekarang kubutuhkan adalah tempat yang terpencil dan dijauhi orang-orang agar diriku dapat bersembunyi. Hm, itu pemikiranku sebelum aku bertatapan langsung dengan dia, sang penghuni kastil yang bahkan ditakuti oleh seluruh Raja di dunia fantasi ini sekalipun. "Dionysus." ===== "Tidak salah kok memuji suami." "Kalau gitu puji dulu istrimu." "Kau cantik." ANJIRR! GA KUAT! ===== Seri kedua 'Réincarnation' Karya asli saya, bukan novel terjemahan. 1# Komedi (280820) 1# Fantasi (310820) 2# Humor (170521) #1 Dimensi #1 Kastil #1 Dionysus #1 Novel (250820) First chap: 9 Juli 2020 Last chap: 17 Agustus 2020 Rate: 15+ Copyright © 2020 by Lyvia May Fantasi - Romance - Comedy - Reinkarnasi
Childish Mate [END] by Ichanieu
Ichanieu
  • WpView
    Reads 5,282,306
  • WpVote
    Votes 456,860
  • WpPart
    Parts 62
Sikap Roseline yang kekanakan membuat semua orang kesal sekaligus gemas. Bagaimana menurut kalian jika ternyata Roseline yang kekanakan, ceroboh, bodoh dan lemah memiliki mate yang berbanding terbalik dengannya? PS : Baca aja dech, memang snipnosis-nya gaje. Tapi kalau udah baca Prolog bakal ketagihan kok ;) Highest Rank : Rank 1 Fantasy >> 11 May 2020
Wizard Mate ✔ by Aldicted
Aldicted
  • WpView
    Reads 5,638,693
  • WpVote
    Votes 286,275
  • WpPart
    Parts 28
[ SUDAH TERBIT ] PART TIDAK LENGKAP Scarlet Gregory Seorang penyihir cantik yang tinggal dan dibesarkan di Diamond Pack--Teritori yang cukup disegani para kaum werewolf Althan Bennedict Alpha terkuat dari Braverly Pack yang terkenal dengan ke-aroganan dan obsesinya akan pertarungan dan perluasan wilayah. Tanpa sengaja keduanya bertemu dalam pesta perayaan keluarga De Angelo yang menyisakan kesan pertemuan tak diharapkan, karena kemampuan sihir dari Scarlet mendadak lumpuh bila berhadapan dengan Althan. Sedangkan Althan merasa tersiksa dengan auman wolf nya yang terus meneriakkan.... 'MATE' Highest rank #1 in WEREWOLF (07 JANUARI 18) START 6 NOVEMBER 2017 END 13 MARET 2018
My Mate is a Nerd [TAMAT] by matchaa_cigarette
matchaa_cigarette
  • WpView
    Reads 1,100,856
  • WpVote
    Votes 81,179
  • WpPart
    Parts 31
#1in-FANTASI [08-12-2018] #2 in-ALICE [01-09-2018] #1 in-WEREWOLF [03-07-2020] #1 in -GREYSON [06-07-2020] [Completed] cerita ini udah tamat;) ATTENTION!! BUKU INI AKAN MEMBUAT KETAGIHAN UNTUK DIBACA DAN MEMBUAT PARA JOMBLO DAN UMAT HALU AKAN MERASA BAPER!! DI HARAPKAN UNTUK BUCIN BUCIN APALAGI YANG BAPERAN JANGAN MEMBACA BUKU INI OKEY?! TAPI JIKA KALIAN PENASARAN SILAHKAN SAJA~~ ••• Alice Allecia seorang gadis Nerd yang sering di bully, seolah olah takdirnya sudah di kutuk Maleficent atau seorang penyihir jahat yang tidak akan mendapatkan nasib yang baik, dan ia sering disiksa oleh keluarga tirinya hanya karena melakukan hal sepele,hidupya penuh penderitaan. Mark Alecyiant Carlisle, seorang pria berkekuatan magis werewolf yang mempunyai ideologi jika matenya harus cantik dan sehebat mantan pacarnya, namun rupanya Moongodnes menempatkan Alice di posisi sebagai mate nya Mark, yang membuat Mark membencinya. BENCI JADI CINTA?! OH HERE WE GO! Bagaimanakah kisah antara Mark dan Alice yang keduanya sama sama pendiam, dan Mark yang begitu membenci alice?! Bagaimanakah kisah mereka yang perlahan lahan menumpuk menjadi gunung cinta? dan bagaimana juga cinta mereka yang di uji?! JIKA KALIAN INGIN MENGETAHUI BAGAIMANA ORANG DINGIN ATAU KULKAS BERJALAN MENCINTAI SESEORANG, HERE YOU GO GAISE! CAUSE THIS IS STORY SESUAI PENGALAMANKU~ ENJOY THE READING JANGAN LUPA FOLLOW DAN VOTE~~~
5 Prince by Mei-kss75
Mei-kss75
  • WpView
    Reads 11,621,531
  • WpVote
    Votes 776,005
  • WpPart
    Parts 59
_Fantasy Romance_ Dyeza Zafriela namanya. Ia tidak tahu dosa apa yang telah ia perbuat hingga harus dihadapkan pada kenyataan pahit yang serasa mengoyak hidupnya secara perlahan. Takdir seolah mempermainkannya dengan mengirim lima sosok lelaki aneh dengan ketampanan di luar batas nalar manusia. Petir seolah menyambar Dyeza kala itu saat mereka semua berkata bahwa mereka semua adalah suaminya. Dan yang lebih membuat Dyeza terkejut lagi, mereka bukanlah seorang manusia. Melainkan para pangeran dari negeri Witch yang ia saja tidak tahu termasuk kaum apa itu. --------------------------------- Amazing cover by @Akromatik 38 part only. Complete on Dreame, novel, and ebook.
Prince in a Dream ✓ by ShinyAlph
ShinyAlph
  • WpView
    Reads 4,313,172
  • WpVote
    Votes 509,856
  • WpPart
    Parts 87
[SUDAH TERBIT | PART LENGKAP] (Fantasy-Romance) #1 in fantasy per 15-11-2020 #1 in another dimension 01-05-2021 #1 in prince 17-07-2021 #1 in king 17-07-2021 #1 in mate 28-11-2021 #2 in pangeran 01-05-2021 #3 in romance [out of 382k stories] 30-05-2021 Oline tak pernah tahu bagaimana ia bisa berada di dunia aneh tersebut. Tidak ada gedung pencakar langit, mall, sekolah, dan aspal jalanan. Semuanya terasa begitu asing. Sebuah kerajaan. Itulah yang ia ketahui di sana. Kerajaan besar nan luas yang membuatnya suka tersesat saat berkeliling. Namun ada seseorang yang menemaninya saat ia tertarik ke dunia asing itu. Seorang pria beriris mata abu-abu gelap yang mengenalkan dan melindunginya selama dirinya di dunia itu. Banyak rahasia yang tersimpan. Hingga semua itu terbongkar seiring waktu. Termasuk rahasia bagaimana dirinya bisa berada di dunia itu. *SEQUEL QUEEN OF ANOTHER WORLD* -Fantasy Book Series II -Another Dimension Series II Start : 13 november 2018 End : 21 Desember 2020 Copyright ©2018 | ShinyAlph
Living with the DEVIL by SitiUmrotun
SitiUmrotun
  • WpView
    Reads 42,861,218
  • WpVote
    Votes 1,031,341
  • WpPart
    Parts 32
Rivaldo Januar (31 tahun) -Bujangan terpanas -Tampan -Mapan -Tegas -Suka mengatur, pantang diatur Ashila Aruna (24 tahun) -Gadis lugu -Fangirl tukang halu -Ceroboh -Pelupa -Kekanakan Lucunya takdir membuat keduanya tinggal bersama. Shilla yang lugu terpaksa harus menghadapi Rivaldo yang panas dan berhasil meracuni otak polosnya.
The Leuco by Dillaft
Dillaft
  • WpView
    Reads 2,128,365
  • WpVote
    Votes 132,855
  • WpPart
    Parts 21
Stella telah membuat kesepakatan dengan seorang pria tua yang bersedia menyembuhkan penyakit ibunya, tetapi dengan syarat bahwa ia bersedia di kirim ke dimensi lain untuk membebaskan seorang pangeran dari kutukannya. Di sana, Stella hidup dengan identitas baru sebagai gadis terpilih yang bernama Lidio. Kehebatannya dalam bertarung telah membuat Stella angkuh dan bersikap seenaknya. Dia bahkan memanfaatkan cinta Sang pangeran untuk mencapai suatu tujuan. Keangkuhannya telah membuat Stella terjerat dalam siasatnya sendiri yang berujung pada malapetaka, yakni membangkitkan jiwa jahat yang hidup di dalam tubuh Sang pangeran, yang tak akan pernah membiarkan Stella kembali ke tempat asalnya. Ainun Fadillah