Kau, rindu dan hilang
Laut sajak teruntuk kau yang membawa rindu dan menghilang bagai ditelan semesta
Laut sajak teruntuk kau yang membawa rindu dan menghilang bagai ditelan semesta
Sebuah puisi yang bermakna tentang seseorang yang berhenti sementara dalam mencari cinta karena perasaannya tak terbalaskan.
Dalam sekali hidup, mencintaimu adalah proses yang menyenangkan untuk dijalani atau untuk sekadar dikenang kembali. Dan butir-butir bait puisi yang terlahir ini adalah anak-anak kita. Anak cerita dari perjalanan cinta kita berdua.