my reading
4 stories
HELLO SALMA by Eriscafebriani
Eriscafebriani
  • WpView
    Reads 2,783,344
  • WpVote
    Votes 222,842
  • WpPart
    Parts 13
(Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tidak bisa melakukan apa pun. Kehidupan Salma sepeninggal Nathan terasa membosankan dan melelahkan, apalagi orang tuanya menuntut dia untuk selalu belajar agar bisa masuk fakultas kedokteran seperti yang diinginkan ayahnya. (Ini adalah sekuel novel mega-best-seller Dear Nathan; telah beredar di seluruh toko buku di Indonesia! dan telah difilmkan).
Dear Nathan by NinaHerlina025
NinaHerlina025
  • WpView
    Reads 4,468,539
  • WpVote
    Votes 96,364
  • WpPart
    Parts 75
Disajikan untuk para pencinta quotes dear nathan
Story Quotes by minranggi
minranggi
  • WpView
    Reads 32,134,493
  • WpVote
    Votes 554,228
  • WpPart
    Parts 187
Hanya sekumpulan Quotes dari berbagai sumber. Dan mungkin sekumpulan cerita pendek. © 2015 by minranggi poster by ndhirsm Beberapa Chapter Di Private, Silahkan mem-folow terlebih dahulu. terimakasih :) ps: tambahin hastag #minranggi #storyqoutes #byminranggi yaa kalau mau copy, makasih... ranking #1 in Poetry (dulu) ranking #1 in Random 14 mei 2017
Saudade by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 25,115,068
  • WpVote
    Votes 1,897,212
  • WpPart
    Parts 72
cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang memilih patah dan menyerah akan aku. -Kashi Rayshiva