AaraFathiyah's Daftar bacaan
4 stories
Pengantin Cadangan by rapsodiary
rapsodiary
  • WpView
    Reads 1,863,107
  • WpVote
    Votes 114,542
  • WpPart
    Parts 61
[COMPLETED] Setelah dikhianati oleh sahabat dan mantan pacarnya, Larasati Silvia Putri juga harus menerima bahwa bisnis sanggar pengantin dan wedding organizer peninggalan orang tua angkatnya direbut oleh mereka. Berusaha move on, Laras pun melanjutkan hidupnya dengan menjadi in-house WO di sebuah hotel bintang lima ternama milik keluarga Pradana, The Grand Lavish. Semua berjalan lancar hingga suatu hari Laras diminta menjadi pengantin cadangan oleh client-nya sendiri yaitu Argio Pradjuna Pradana, pebisnis tampan tetapi menyebalkan sekaligus putra pemilik hotel tempat Laras bekerja yang ditinggal oleh tunangannya dua minggu sebelum pernikahan. Takdir mempertemukan dua hati yang terluka dalam pernikahan tanpa cinta. Namun, di antara perasaan yang tersakiti dan adanya sebuah harapan baru, akankah cinta tumbuh, atau justru kebencian yang datang untuk mereka?
Pasutri Seratus Senti  by PelangiMimpi7
PelangiMimpi7
  • WpView
    Reads 244,732
  • WpVote
    Votes 14,497
  • WpPart
    Parts 28
Setelah tahu sang mantan mengandung anaknya, Adrian nekat minum obat bius di hari pernikahannya dengan Cherry. Ia mengira dengan begitu perjodohan tersebut akan ditunda, nyatanya Mamanya yang sering nonton film India malah mencetuskan ide tidak terduga, yaitu menukar Adrian dengan kembarannya. Adelio. Alibinya sederhana, agar kehormatan keluarga tetap terjaga. Adrian memang bisa kembali kepada sang mantan yang telah ia hamili, namun, Adelio justru terikat keras karena mendadak punya istri. Lantas, bagaimana kehidupan mereka setelah itu? Mampukah Adelio menghadapi tingkah laku Cherry yang nyaris membuatnya frustrasi? Ikuti cerita selengkapnya di Pasutri Seratus Senti.
Open Arms  by sourcesmiles
sourcesmiles
  • WpView
    Reads 2,078,717
  • WpVote
    Votes 174,886
  • WpPart
    Parts 46
Pradipta Narendra Mochtar. An international chef. Owns a renowned restaurant in Paris. His identical twin died. Ended up married to his deceased twin brother's girlfriend. Anyalira Lathifa Tjandra. An art director at a digital agency under a media company. Her boyfriend died. Ended up married to her boyfriend's twin. Tentang Dipta yang berusaha kembali menjalani hidup setelah duka mendalam ditinggalkan saudara kembarnya dan juga Anya yang berusaha berdamai pasca ditinggalkan seorang kekasih yang sudah delapan tahun bersama. A story of grief, acceptance, starting over and loving again. (TELAH TERBIT - 5 CHAPTER TERAKHIR TELAH DIHAPUS)
Fixing The Star ✓ by reveusedoux
reveusedoux
  • WpView
    Reads 1,340,910
  • WpVote
    Votes 94,658
  • WpPart
    Parts 51
Briana Diamour pernah melakukan tindakan bodoh saat masa sekolah: mengajak pacaran lelaki yang disukai oleh musuhnya. Briana yang kala sekolah dikenal sebagai ratu jahat dan bintang cheerleader, menemukan kenyamaan dari lelaki yang tidak ia duga-duga. Sampai lelaki itu menghilang tanpa jejak kala liburan, dan ketika lelaki itu kembali, fakta menyakitkan terungkap. Briana pergi, memutus benang kusut tak berurai. Tetapi takdir memiliki rencana lain: mempertemukan kembali keduanya di suatu waktu tak terencana. Benang yang kusut harus diluruskan. Masalah yang belum selesai harus diselesaikan. Can or Can't? It's up to them. ------------------------------------------------------------------------ A Coming Of Age Story | Space Series Vol. III Trigger Warning: 18+ This book will contains particular topics such as grieve, drug use, inter-class conflict, racism, juvenile delinquency, friendship, family-relationship, etc. 𝐂𝐨𝐩𝐲𝐫𝐢𝐠𝐡𝐭 ©️ 𝟐𝟎𝟐𝟐 𝐛𝐲 𝐑ê𝐯𝐞𝐮𝐬𝐞 𝐃𝐨𝐮𝐱