Vani___'s Reading List
3 stories
Bukan Stalker [TAMAT] by Dhe-Azmi
Dhe-Azmi
  • WpView
    Reads 6,328,852
  • WpVote
    Votes 329,360
  • WpPart
    Parts 14
Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligus pemilik cafe tempat ia dan teman-temannya sering nongkrong. Meski ia tahu bahwa Edgar sudah memiliki Alisa di sisinya, Caca bersikeras untuk mendapatkan hati cowok itu. Awalnya Edgar hanya menganggap Caca sebagai adik dan pengunjung cafe namun dengan berjalannya waktu, ia mulai merasakan ada sesuatu dalam diri gadis itu yang menarik perhatiannya. Dan ketika Caca akhirnya memutuskan untuk move on, justru Edgarlah yang tidak rela dan mulai merindukan gadis yang bersikap seperti bocah dan selalu tidak mau kalah itu. Apakah ini berarti cinta Caca tidak bertepuk sebelah tangan? Lalu apa yang akan terjadi jika Alisa menyadari sikap pacarnya yang mulai berubah itu?
Pelabuhan Dua Hati [END] by came_sa
came_sa
  • WpView
    Reads 2,646,667
  • WpVote
    Votes 151,029
  • WpPart
    Parts 54
Bukan hanya masa lalu yang rumit dengan Fauzan membuat Faiza enggan untuk kembali bertemu, tetapi pergulatan hati Faiza dan penyakit yang dideritanya membuat gadis itu terus merasa ragu. Ketika takdir terus menguji keduanya, ke manakah akhirnya hati Faiza akan berlabuh? *** Dipertemukan pertama kalinya pada orientasi mahasiswa dengan Faiza, perasaan menyesal milik Fauzan tumbuh lebih jauh dari yang ia kira. Naas, kesalahan yang dilakukan oleh Fauzan membuat gadis itu enggan bahkan untuk menemuinya lagi. Namun, tanpa disadari peristiwa tersebut membuat Fauzan kembali menemukan dirinya yang sempat terlupakan. Mencoba memupuk rasa sakit hatinya akan Faiza dan memperbanyak ilmu mengenai Islam, Fauzan memutuskan untuk mengambil beasiswa ke Turki. Lima tahun berlalu dengan cepat ketika ia kembali ke Indonesia dan kembali bertemu dengan Faiza di pesta pernikahan sahabatnya membuat perasaan Fauzan yang telah teredam kembali muncul untuk gadis itu. Apakah Faiza akan melupakan kesalahan Fauzan di masa lalu? Ataukah sudah terlambat bagi Fauzan untuk memiliki Faiza seutuhnya?
Pelangi Setelah Hujan by pandaOoreo
pandaOoreo
  • WpView
    Reads 625,714
  • WpVote
    Votes 24,901
  • WpPart
    Parts 56
(COMPLITED) Jangan pernah jatuh cinta saat hujan. Karena ketika besok lusa kamu patah hati, setiap kali hujan turun, kamu akan terkenang dengan kejadian menyakitkan itu. Saat orang lain bahagia menatap hujan, kamu justru nelangsa sedih melihat keluar jendela. -Tere Liye Copyright 2017 © All Rights Reserved by @pandaOoreo on Wattpad