Select All
  • Crimson B. Theater
    88.5K 7.9K 25

    Annalise dan Annalisa. siapa yang tak kenal dengan mereka? sepasang Anak kembar dengan kepribadian yang berbeda, Anna yang pintar dalam seni dan Lisa yang pintar dalam eksak. kehidupan mereka sama seperti anak SMA lain yang penuh dengan warna.. Tapi.. apa jadinya kalau mereka terlibat ke dalam suatu kasus besar?

    Completed  
  • Senior Ruwet
    1M 83.4K 90

    Dengan lututnya diatas lantai, gadis itu membuang semua rasa malu dan menulikan pendengarannya dari orang di sekitarnya. "Bunda, aku sangat merendahkan diriku kali ini untuk mendengar jawaban yang bisa membuat aku meninggalkan zona nyamanku yang sekarang sedang aku jalani." [Kehidupan nyata seorang Dinara] Kakinya men...

  • Destroy My Memories
    36 7 1

    Bukan kah kenangan membunuh mu secara perlahan...? *First story. Happy reading 📖📖 Luv💕 (@Rose_city) Penulis😁

  • THE ELECTRA:Fire Girl And The Sword Of Misfortune
    290 25 8

    Dunia yang semakin maju tentunya mendorong begitu banyak Evolusi.Dan saat ini...Evolusi yang dialami adalah Electra. Asrama Guard,tempat dimana Electra berlatih dan mendapat misi. Seorang Gadis bernama Airin Vyorend dipaksa masuk ke Asrama setelah tak sengaja membakar dapur rumah karena Element yang ia miliki.Siapa sa...

  • Ocean Echo
    53.7K 7.3K 31

    {Fantasy & (Minor) Romance} Namaku Mika. Kelas sepuluh. 15 tahun. Aku benci hujan. Hujan menyayangiku. Mereka berbisik ingin memelukku. Mungkin aku 'penyihir'. Tapi, aku tidak berbohong. Karena aku~ Bisa melihat peri. Cover by:foraneki

  • AQUA World
    1.2M 168K 26

    [Fantasy & (Minor)Romance] Seluruh umat manusia tahu kenyataan bahwa volume air di bumi semakin naik dan menenggelamkan satu persatu pulau di dataran rendah. Namun, bumi terlalu berharga untuk ditinggal. Semua itu menyisakan penyesalan yang amat dalam bagi para manusia di masa itu, masa di mana perlakuan keji manusia...

  • The Sorcery : Little Magacal Piya [Telah Diterbitkan]
    4.3M 301K 68

    [REPOST]--Wattpad Version Tersedia sampai part 31. Kalau kalian menemukan cerita ini menarik, go grab it fast on the nearest book store (online or offline). Happy Reading! *** [Fantasy & (Minor)Romance] Baru saja, aku harus menghadapi fakta tentang perlakuan ibu tiriku yang semakin leluasa ketika ayahku tida...

  • Rewinds ✓
    423K 27K 33

    Percobaan mesin waktu yang berawal dari iseng membuat Vene dan Cindy terdampar di dimensi lain-Wozzart-beserta mesin waktu yang rusak parah berakhir dengan mereka yang terjebak dalam teka-teki yang meliputi Wozzart. *** Rasa ingin tahu dan keisengan untuk memakai mesin waktu yang merupakan teknologi tercanggih di abad...

    Completed  
  • A Withered Rose [COMPLETE]
    21.2K 3.7K 94

    "Apa yang kamu genggam akan pergi dan yang menggenggam kamu dari jauh akan mendekat" Mawar itu telah layu karena kesalahanmu sendiri.Hancurnya sebuah hubungan karena hilangnya rasa kepercayaan.Lantas bagaimana kelanjutan kisah nya? Akankah hati yang terluka kembali terobati? Simak kelanjutan ceritanya,happy reading...

  • LFS 1 - Air Train [END]
    1.1M 145K 26

    [Little Fantasy Secret 1] Pertama kali Tyara merasakan keberadaan kereta api itu adalah setelah malam tahun baru, tepat setelah Kakek dan Nenek-nya tewas karena kecelakaan. Lalu, gadis itu melihat wujud kereta api spiritual yang hanya bisa dilihat olehnya seorang diri. Kereta api itu terus menghantuinya, sampai akhir...

    Completed