Dellafany's Reading List
12 stories
LAURA by loraangelina22
loraangelina22
  • WpView
    Reads 3,691,999
  • WpVote
    Votes 194,566
  • WpPart
    Parts 87
••• "Ribet banget si. Lemah!" celetuk Saga yang menbuat Lau langsung menoleh ke arah Saga. "Saga apa-apaaan si kamu!" bentak Ara kepada Saga. "Saga.." panggil Alvino dengan suara dalam yang menandakan bahwa ucapan Saga tadi salah. "Aku emang lemah, jadi ga usah diomongin lagi. Aku bukannya ribet, dari tadi aku bilang buat kalian tinggalin aku disini dan aku ga minta buat di temenin. Kalau kalian ga mau lagi punya anggota keluarga kayak aku, yaudah kalian ambil anak baru dan tinggalin aku di panti sini,"ucap Lau dengan nada bergetar menahan tangis. "Adek pulang sendiri aja," ucap Lau kemudian langsung berjalan meninggalkan seluruh keluarganya sembari menangis. ••• Penasaran? Yuk langsung baca!
TELUK ALASKA 2  by ekaaryani
ekaaryani
  • WpView
    Reads 3,945,998
  • WpVote
    Votes 335,887
  • WpPart
    Parts 25
[SEQUEL TELUK ALASKA] Alistasia Reygan, semua orang menganggapnya sempurna dan bisa mendapatkan segalanya dengan mudah. Dia tidak pernah memiliki kesalahan di mata semua orang karena sikapnya yang rendah hati. Dan tiba-tiba saja kesalahan pertamanya muncul karena dia sekolah di tempat yang salah. Membuatnya kembali bertemu dengan teman kecil yang dia sukai sebagai musuh bebuyutan. Dia bukan musuh biasa, dia sangat terkenal dengan sosok yang angkuh dan ditakuti semua orang. Cowok itu adalah Bara William. [SEQUEL TELUK ALASKA - BISA DI BACA TERPISAH!] Note: CHAPTER NGGAK ADA YANG DI PRIVATE, KALIAN BEBAS BACA TANPA RIBET! Copyright© 2020 By: Eka Aryani
Vana & Shila [OPEN PO & KARYAKARSA] by sherinauci
sherinauci
  • WpView
    Reads 3,061,325
  • WpVote
    Votes 78,270
  • WpPart
    Parts 37
HADIR DI KARYAKARSA @SHERINAUCI [Bhatia Series 4] menceritakan tentang dua orang saudara kembar yang mempunyai sifat bertolak belakang. Vana yang keras kepala dan selalu membantah sedangkan Shila yang selalu menuruti ucapan orang tua ataupun kakak-kakaknya. Shila yang selalu dibanggakan oleh semua orang. Shila yang disayangi dan dilindungi oleh semua orang namun, itu hanya Shila tidak dengan Vana. Vana yang selalu dipandang sebelah mata, Vana yang selalu mendapatkan hukuman dari ayah dan kakaknya yang keras. Shila sangat menyayangi Vana begitupula dengan Vana yang sangat menyayangi Shila. Namun, Vana tak pernah sekalipun mengatakannya langsung pada Shila. Dia malah selalu mengatakan kalau dia membenci saudara kembarannya. "Van! Shila sayang sama Vana!" teriak Shila. "Vana! Van! Shila sayang sama Vana. Shila mohon, jangan benci Shila." Shila memeluk tubuh Vana yang terbalut selimut. "Van juga sayang sama Shila," Batin Vana yang pura-pura tertidur. Rank #1-Fiksiremaja[12-08-2020] Rank #1- Psikopat [06-07-2020] Rank #1-saudara [13-07-2020] . . gimana2 penasaran gak? Vana dan Shila anaknya Devano dan Shifa loh, sequel Raira2🤗 kalau ada yang baca 'Raira2' pasti tau lah ya gimana sifat keluarga BHATIA.
A u t h o p h i l e . by cwoudy
cwoudy
  • WpView
    Reads 131,356
  • WpVote
    Votes 13,036
  • WpPart
    Parts 19
Autophile (n). person who loves solitude, being alone. Anara Glaydia, seorang gadis yang benar-benar penyendiri. Dari SD tidak mempunyai teman, hingga kini gadis itu duduk di bangku SMA. Kisah hidupnya tidak semulus yang kalian bayangkan. Banyak kejadian yang selalu membuat gadis itu berfikir untuk mengakhiri hidupnya. Dan di dalam kesakitan yang menimpa hati dan juga batinnya, Aldino-pria yang selalu mengejar Nara, menjadi salah satu alasan agar Nara tetap tersenyum dan tidak mengakhiri hidupnya. "Sendiri bukan berarti lo gak bisa terluka. Justru lo melukai diri lo sendiri, Ra. Belajar terbuka sama orang lain. It makes you feel better." - Aldino "Lo tau? Semua orang punya alasan kenapa dia betah dengan kesendiriannya. Lebih baik gue melukai diri gue sendiri, dari pada orang lain yang gue percaya yang justru membuat gue terluka. Itu akan lebih menyakitkan. Believe me" -Nara
'AISYAH (Dreame) by irnamaesaroh
irnamaesaroh
  • WpView
    Reads 1,175,535
  • WpVote
    Votes 5,184
  • WpPart
    Parts 11
*** Sebuah cerita yang mengisahkan seorang wanita dengan keikhlasan luar biasa. Sebuah peranan wanita yang tak pernah dianggap nyata. Wanita yang memiliki kebesaran hati dalam menerima kenyataan hidup yang pahit. Diberikan situasi yang membuat hatinya hancur. Situasi dimana dinikahi karena keterpaksaan,hidup dengan laki-laki yang tak pernah mencintainya. Situasi dimana ia tahu bahwa laki-laki itu mencintai wanita lain yang tidak lain adalah saudarinya. Situasi dimana harus berbagi. Situasi dimana tidak ada cinta yang ia miliki. Situasi dimana ia memilih untuk mundur. "Cintailah aku ,bukan karena kamu mencintaiku.cintailah aku sebagaimana kamu mencintai sahabatmu.karena kamu tahu cinta seorang sahabat mengalahkan segala cinta diantara kamu dan kasih mu!"-AISYAH ?? Untuk semua tolong baca ya!! Maaf jika banyak typo .maklummi aja ya!! Jangan lupa untuk vote,coment, sama pollow nya ya.. BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM.
My Bad Boy by Ceonsa99
Ceonsa99
  • WpView
    Reads 360,060
  • WpVote
    Votes 14,252
  • WpPart
    Parts 34
Part 19-End diPrivate. Silahkan follow kalau ingin membaca. Cerita ini sudah SELESAI(Complete). 'Akan selalu ada jeda diantara nafas yang terhembus. Bahkan ada jeda diantara detak jantung ini. Aku lelah dengan semua permainanmu tapi aku sadar bahwa aku tlah jatuh hati pada mu.' Giovano atau yang sering disapa Ivan, adalah salah satu anggota dari sekelompok cowo most wanted di sekolahnya. Siapa yang ga mau jadi pacarnya walaupun dia terkenal sebagai bad boy? Mungkin cuma Alera yang ga berminat bahkan sekedar peduli sama sekelompok cowo famous itu. Ya, si cewe jutek yang misterius. Cerita mereka berawal dari sebuah taruhan konyol Ivan dengan teman-temannya. Tapi apa yang akan dilakukan selanjutnya oleh Ivan kalau ternyata dia diharuskan hidup bersama Alera? Jatuh cinta? Tentu saja dia jatuh cinta pada gadis jutek itu.
[MZ Series 3] Incredible Love (End) (Pindah Ke Dreame) by s_uci17
s_uci17
  • WpView
    Reads 450,452
  • WpVote
    Votes 7,776
  • WpPart
    Parts 6
"Kamu adalah takdir yang paling aku syukuri" Malvin "Terima kasih untuk besarnya cinta yang kamu berikan. Aku mensyukuri itu, Tuhan kirim laki-laki yang mencintai ku begitu dalam. " Zeta "Cinta? bullshit! Kalau cinta, kenapa saling meninggalkan?" Sabrina "Cinta bukan hanya sekedar memiliki, tapi bagaimana cara saling memahami." Gevan Malvin mencintai Zeta Zeta mencintai Malvin Sabrina membenci cinta Dan cinta menarik Gevan lebih jauh masuk ke hidup Sabrina. Ini tentang mereka. Kisah lika liku rumah tangga Malvin dan Zeta. Tentang perjalanan dan kisah hidup Sabrina yang penuh dengan rahasia. Dimana, Zeta harus terseret ke dalam rahasia itu, masuk ke dalam akar konflik yang selama ini Sabrina hadapi.
Fake Nerd [REVISI] by SKTHWIX
SKTHWIX
  • WpView
    Reads 2,397,780
  • WpVote
    Votes 102,758
  • WpPart
    Parts 56
Gue hanya manusia biasa yang mempunyai rasa sakit dan lelah, yang mempunyai banyak kesalahan selama hidup. Aku bukan bidadari yang mempunyai kesabaran yang hebat. Gue Althea Nathania Anderson anak terakhir dari 4 bersaudara. Guememiliki kepribadian ganda yang bisa melukai siapun jika menurutnya akan membahayakan hidupku tak hanya itu gue juga memiliki masa lalu yang kelam. -Althea Nathania Anderson Maafkan gue yang terlalu egois dan keras kepala. Seandainya gue dengerin penjelasan lo dari awal mungkin semua gak akan serumit ini dan pasti lo udah jadi milik gue karena gue udah suka sama lo sejak pertama kali kita bertemu. -Alvaro Leone Ivan Martinez Dia cewek yang tidak jatuh dalam pesonaku. Dia berbeda dan itu mampu membuatku penasaran. Wajahnya yang ketus itu membuat ku ingin menciumnya. Suatu hari nanti akan ku pastikan kita akan bertemu kembali little girl. -Tristan Alvarez Miller Dalam tahap revisi. Alur masih sama cuman lagi perbaikan kata-kata
[MZ series] Ice Boy & Girl (End) (Pindah Ke Dreame) by s_uci17
s_uci17
  • WpView
    Reads 1,425,618
  • WpVote
    Votes 14,171
  • WpPart
    Parts 7
Zeta Zevanya Rezaldi gadis kelas akhir di SMA Galaxy harus hidup dalam bayang-bayang dan mimpi buruk masa lalu nya. Masa lalu terkutuk yang telah membuat nya kehilangan satu orang sahabat nya. Sekaligus merenggut sosok diri nya yang sebenarnya. (Tragedi itu udah bikin gue hidup dalam belenggu kegelapan, yang gue sendiri gak tau bagaimana cara melepaskan diri.) ~ Zeta √ Jago Dance √ Ketua Genk √ Ketua club Dance √ Kaya √ Cantik √ Sahabat-sahabat yang peduli Semua kesempurnaan itu ada di diri Zeta. Namun, dia merasa kosong. Sejak kejadian itu merenggut satu nyawa yang tidak berdosa. ✉️✉️✉️✉️✉️✉️✉️✉️✉️ Lalu apa jadi nya, jika suatu ketika Zeta di pindahkan oleh kedua orang tua nya ke Bogor dan di titipkan ke salah satu sahabat mereka yaitu Keluarga Rahardian. Zeta menerima itu, bukan karna kemauan nya, dia hanya ingin melupakan masa kelam itu dengan cara meninggalkan Jakarta. Di sana, Zeta di pertemukan dengan Malvin, cowok yang tak kalah dingin dan beku seperti nya. (Lo gak akan lepas dari kegelapan itu. Kalau lo sendiri, masih ingin terbelenggu) ~ Malvin #89 on remaja (27/01/19) #16 on Broken (26/02/19)