Select All
  • Pacar Halal [SUDAH TERBIT]
    2.8M 55.2K 35

    Mungkin kemarin aku terlalu larut dengan perasaan ku sendiri, ego menguasai hati tanpa sedikitpun memikirkan banyak hati yang tersakiti. Terlalu banyak yang memendam cinta hingga menjadi benci, banyak butiran bening yang berlinang tanpa kita ketahui. Banyak hati yang menjadi iri dan berubah pendengki. tapi apa yang b...

    Completed  
  • SEMUA TENTANG HIJRAH
    259K 14.2K 27

    Hijrah itu bukan cuma soal merubah penampilan dengan pakaian syar'i, tapi juga merubah sikap, meningkatkan ibadah, memperbaiki akhlak, memperdalam ilmu agama, memperbaiki cara bicara dan belajar untuk istiqomah. Jadi, kalau ada yang bilang hijrah itu suatu hal yang mudah, artinya ia belum mengerti apa arti hijrah yan...

    Completed  
  • TETAP DALAM DOA
    5.3K 93 3

    " Dia adalah seorang yang ku kagumi yang selalu ku obrolkan dengan Allah di setiap sepertiga malam Dia yang selalu ku sebut namanya dalam doaku Dia yang selalu aku inginkan kelak menjadi penuntunku menuju indahnya kehidupan Dia yang selalu ku inginkan menjadi jalanku, jodohku, dan menjadi semoga dalam doaku Dia yang...

  • Aya & Arka ✓
    1M 41.2K 47

    [SUDAH TERBIT] Aya adalah seorang gadis yang berparas cantik. Ia seorang muslimah yang hafizhah quran. setiap ia bertemu seorang ikhwan ia selalu menundukan kepalanya dan selalu cuek. Apa yang terjadi? jika aya bertemu dengan seorang ikhwan yang hafizh quran tetapi ikhwan tersebut mempunyai karakter kepedean,so cool...

    Completed  
  • HUMAIRA & ALFARISI - SUDAH TERBIT
    2.5M 125K 52

    #1 (highest rank) "Jagalah ia yang saat ini tengah menungguku ya Rabb, pertemukan kami disaat kami berdua siap untuk jatuh cinta lagi bukan untuk patah lagi" -Arsyila Zahra Humaira- "Aku tak pernah peduli kau jodohku atau bukan, tapi dibalik itu kaulah yang selalu aku perjuangkan" -Arfan Alfarisi-

    Completed  
  • Jodoh Di Bulan Ramadhan
    131K 4.9K 36

    Dia tak pernah mengira bahwa sebulan yang lalu, belahan jiwanya menapaki jalan setapak yang sama, duduk di gubuk yang sama, berenang di danau yang sama. Satu hari di bulan Ramadhan, berbulan-bulan kemudian, mereka dipertemukan takdir.

  • Ku Pastikan Allah Ridha
    1.2K 24 1

    Bagaimana bisa kau mencintai ciptaan-Nya, jika kau tak lebih dulu mencintai pencipta-Nya. LANGIT menoreh senja, sesaat aku bergeming tak bersuara. Ada sesuatu yang hancur, yang tak dapat dijelaskan dengan kata-kata. Namun letaknya sangat dekat dengan jantung, yaitu daging berbentuk hati. Berulang kali aku beristighfar...

  • Jodoh, siapa yang tahu?
    10K 148 8

    Arsyilla romeesa farzana dalam hidupnya dipenuhi dengan banyak kejutan. suatu ketika ia akhirnya dipertemukan dengan pria khayalannya. syilla mengenalnya tapi sang pria tak tahu syilla, dialah yang mampu merubah syilla. Dia adalah Ahmad Afi Alfarizy sosok laki-laki tampan,pintar, berwibawa yang mampu meluluhkan hati...

  • Aku Ingin Menjadi Kakimu
    6.3K 179 16

    Rana, seorang gadis periang yang berharap akan menikah secepatnya dengan lelaki pilihannya. Tapi takdir berkata lain, sebuah kecelakaan membuat kakinya harus diamputasi. Maka hidupnya pun berubah, pernikahannya gagal karena calon suaminya meninggalkannya. Sampai dia bertemu dengan seorang pria yang mengubah hidupnya...

  • a Journey of Love
    868 3 5

    Pencarian untuk bisa mendapat pasangan yang sesuai dengan kriteria kita memang tidak mudah. Rasa sakit seringkali memenuhinrelung hati dalam cerita perjalanan cinta.