dayuu06's Reading List
14 stories
RUMBLING by raadheya
raadheya
  • WpView
    Reads 549,690
  • WpVote
    Votes 68,965
  • WpPart
    Parts 39
Kayara tipikal anak manja dengan parfum Les Exclusifs De Chanel. Percaya dengan fairy tale dan cinta pada pandangan pertama. Kayara telah menunggu moment love at first sight seumur hidupnya. Merasa berdebar-debar dan terbang melayang ketika melihat cowok dari fakultas sebelah yang terjatuh di depannya saat menyelamatkan seekor kucing liar. Aduh, berasa Prince Charming turun dari kahyangan! Siapa kira kalau Prince Charming idaman Kayara ternyata jelmaan Shrek yang jorok dan jarang mandi apalagi dia itu preman kampus. Mami, Kayara illfeel!
Interlocking by nitafathonie
nitafathonie
  • WpView
    Reads 1,039,120
  • WpVote
    Votes 110,238
  • WpPart
    Parts 26
Zeva tidak tahu ini semua salah siapa. Ia sama sekali tidak mengerti mengapa ia bisa terjerumus ke dalam kehidupan seorang Alba, arsitek bermulut tajam dengan kalimat-kalimat tegasnya. Tapi setelah dipikir-pikir lagi, ternyata dia lah yang justru membuka pintu 'kesialan' itu. Pintu yang membuatnya memasuki dimensi kehidupan di mana ia harus menghadapi seorang arsitek yang sangat rumit dan potensial menjungkirbalikkan hidupnya.
Endorphins in YOU (Completed) by Nicazalias
Nicazalias
  • WpView
    Reads 2,753,043
  • WpVote
    Votes 176,087
  • WpPart
    Parts 40
(TAMAT) Tidur berdua sama sahabat cowok? Why not? Tapi beneran tidur loh ya, bukan tidur abal-abal. Cium temen sendiri? Why not? Vezia dan Keanu, sepasang sahabat dengan level tak lazim yang diancam akan dinikahkan kalau tidak segera menemukan pendamping hidup masing-masing. "Nu, kenapa ya kadang gue ngerasa kelakuan kita ini nggak lazim." "Congrats, Vey! setelah 26 tahun hidup lo, akhirnya lo menemukan otak lo juga!" Well, selamat datang di kehidupan persahabatan mereka yang absurd dan berantakan! . . . Warning!!! Nggak ada adegan enaena yang vulgar, tapi mature content karena nggak pantes dibaca under 17 dan konfliknya sleep with someone. #2 in friendzone [062720] #1 in friendzone [062820]
Pemilik Hati by signaturecoffee
signaturecoffee
  • WpView
    Reads 2,292,746
  • WpVote
    Votes 200,008
  • WpPart
    Parts 46
Kenanga dan Risyad tahu bahwa pernikahan mereka adalah mengenai kebahagiaan orangtua mereka. Bukan cuma mengenai balas budi, tapi juga menyelesaikan tugas sebagai anak yang sudah habis masa bebasnya. Ketika keduanya memilih tinggal dalam ikatan pernikahan, semuanya hambar karena mereka hanya sekedar hidup bersama. Hingga satu persatu masalah datang dan membuat mereka mempertanyakan apa yang mereka inginkan dari pernikahan ini. Mereka saling menyadari bahwa ada perasaan yang terabaikan selama ini, yakni perasaan mereka sendiri.
A Short Journey (3) by Kupukupukecil
Kupukupukecil
  • WpView
    Reads 4,014,995
  • WpVote
    Votes 256,836
  • WpPart
    Parts 32
Orang bilang, seseorang yang dilangkahi menikah oleh adiknya akan lama sekali mendapatkan pasangan. Bagi Iskandar Muda, semua itu tidak masalah. Ia akan menikah suatu saat nanti, satu keyakinannya. Iskandar Muda tidak pernah menyangka, ia bisa bertemu dengan Alena Maharani, gadis cerewet yang jika berbicara selalu merembet kemana-mana. Because ... Life is a short journey. and found you.. is a long journey. - Muda & Alena Story - Bandung, 18 februari 2016 P.s : cerita ini merupakan trilogy. castnya berhubungan dengan cerita sebelumnya. ada nomor urutannya di judul. jadi kalau mau bingung silakan baca langsung aja kalau nggak silakan baca dari awal tapi kalian pasti lelah :") dan tambahan lainnya, cerita ini dibuat 3 TAHUN YANG LALU, jadi masih banyak typo dan eyd juga berantakan.
PROPOSAL : Deposito 9 Bulan by Nicazalias
Nicazalias
  • WpView
    Reads 3,038,435
  • WpVote
    Votes 302,846
  • WpPart
    Parts 51
Cinta Mikha pada Rio bertepuk sebelah tangan selama 12 tahun, tapi ia tidak menyerah, ia berhasil menjerat pria itu agar tinggal bersamanya... meski status mereka belum berubah. Mikha masih tetap mengenaskan. "Mikha itu memang cantik, banker, keluarganya kaya raya. Tapi sori aja gue butuh cewek yang kelakuannya normal, bukan mahluk abal-abal yang otaknya sisa separoh kayak onoh. Men, masa dia pernah nyuruh gue nabung benih di rahim dia terus didepositokan sembilan bulan dan bunga dibayar belakangan, bunganya dalam bentuk anak maksud dia! gila kan?!" Rio to Keanu. "Awas aja ya, kalo ketemu gue langsung gue cium!" Ancam Mikha setiap Rio kabur. Eitsss... Ceritanya tidak sesederhana itu, hati-hati emosi bacanya #1 in romance #1 in romantis #1 in sad #2 in roman
Win-Win Solution  by HildaWardani_
HildaWardani_
  • WpView
    Reads 5,758,030
  • WpVote
    Votes 304,701
  • WpPart
    Parts 27
Retha hamil di usia yang sangat muda. Alih-alih mendapatkan pertanggung jawaban dari Gathan, ayah dari janinnya, Retha malah diantar untuk menggugurkan kandungannya. Tidak sampai di sana, Gathan juga mengancam Retha untuk menyebarkan video kegiatan mereka di atas ranjang. Hubungan ini terasa salah, Retha sangat menyadarinya. Namun, ia juga tidak bisa lepas dari cengkraman Gathan. Hingga Retha bertemu seorang IT Consultant yang berkunjung ke kantornya, yang ternyata adalah teman dari kakaknya sendiri. Bagas mampu menarik Retha agar terlepas dari Gathan, tapi sebuah syarat dilayangkan lelaki itu sebagai imbalan. "Gue cuma mau kita berteman ... with a little benefit, maybe?" "Deal!" Tanpa pikir panjang, Retha langsung menyetujuinya. Friends with benefit dengan Bagas menjadi jalan pintas Retha untuk terlepas dari Gathan, hingga ia terperosok pada masalah baru dengan Bagas.
Hari Ini untuk Esok by fateflying
fateflying
  • WpView
    Reads 556,428
  • WpVote
    Votes 73,814
  • WpPart
    Parts 64
🏆Pemenang Wattys 2020 Kategori Young Adult 📌 Reading List @WattpadYoungAdultID's Semesta sedang Bercanda *** Rated 17+ Adyura Batari hidup dalam imajinasi. Dia mengabaikan sekitarnya terlalu serius masuk ke dalam dunia cerita yang dia buat. Isi hari-harinya hanya ada imajinasi, kebahagiaan yang tak nyata untuk dia rasakan. Imajinasinya terlalu liar untuk orang lain, membuatnya terlihat aneh. Orang lain sepintas melihat dirinya sepi. Namun, dalam pikiran gadis itu sungguh ramai berisikan suara-suara yang tak nyata. Sekilas gadis itu tampak normal, bedanya lebih suka bermain notebook, bicara, dan tertawa haha-hihi sendirian. Satu lagi, hobinya bikin orang lain jantungan. ⚠️ Content Warning ⚠️ 17+, angst, child abuse, mental illness, maladaptive daydreaming ⚠️ Trigger Warning ⚠️ depression, suicidal thoughts, harm, violence Copyright©2020
Prelude by Lotary00
Lotary00
  • WpView
    Reads 121,820
  • WpVote
    Votes 9,181
  • WpPart
    Parts 49
[Paraseries Book #1] [Status: COMPLETED] [Rating: PG] Hidup Rosie Zoule tamat setelah ia dinyatakan tak lulus sekolah menengah. Gelarnya sebagai siswi terpintar gugur, teman-temannya pergi entah ke mana, dan ia malah bertengkar hebat dengan sang ibu. Di saat Rosie merasa putus asa dan sendirian, seorang pemuda asing nan aneh hadir menghiburnya. Di tempat dan waktu yang berbeda, sesosok makhluk tertentu mengalami hal serupa. Ia bukan manusia, tetapi rupanya persis perempuan biasa. Untuk mengatasi rasa sepi, "perempuan" tersebut nekat melanggar peraturan kuno yang mengikatnya selama berabad-abad. Jika ketahuan, akibatnya tak main-main. Konsekuensi pahit akan menimpa dia berikut jutaan orang yang tinggal bersamanya. Siapa dan apa "perempuan" itu? Siapa pula pemuda yang menemui Rosie di titik terendahnya? Lalu ... rahasia besar apa yang mereka tutupi selama ini? **Salah Satu Pemenang The Watty Awards 2019 Kategori Young Adult** Cover edited in PixelLab Silk texture by Anete Lusina via Pexels Vines PNG by 588ku via PNGtree
Istri Mas Darsa by shjssmn
shjssmn
  • WpView
    Reads 14,058,404
  • WpVote
    Votes 769,808
  • WpPart
    Parts 59
Cerita ini berbau dewasa (18+) (Duda series kedua setelah cerita Unexpected Love) ***** Wulandari Pramita seorang guru sekolah dasar yang di usia ke dua puluh enam tahun ini belum juga berkeluarga. Kedua orang tuanya sudah tidak tahu lagi bagaimana cara membujuk anaknya agar segera menikah, terlebih omongan dari tetangga yang membuat sang Ibu kesal dan marah. Sedangkan Darsa Wibisana lelaki yang memasuki umur ke empat puluh tahun itu semakin kuwalahan untuk mengurus kedua anaknya yang semakin besar semakin kritis terhadap kehidupan keluarganya, terlebih setelah perceraiannya dengan sang mantan istri. Bagaimana kisah cerita mereka ? *****