DesrianaNatalia01's Reading List
3 stories
'Dia' by NadiaNadia810
NadiaNadia810
  • WpView
    Reads 8,242,057
  • WpVote
    Votes 229,618
  • WpPart
    Parts 49
#31 in teenfiction [12 oktober 2017] #41 in teenfiction [24 september 2017] #45 in teenfiction [16 september 2017] #49 in teenfiction [10 september 2017] "Van gue mau nanya?" ucap Raisya. "Apa?" jawab Vano dengan acuh tak acuh. "Lu kenapa berubah semenjak gue deket sama Naufal? trus pas tadi pagi lu ngikutin gue sama Naufal pas waktu mau berangkat sekolah kan?" Tanya Raisya yang mulai kesal. Vano tak menjawab. "Jawab Van! lo bisu? atau lo cembu--" Ucap Raisya yang langsung terhenti karena mendengar jawaban Vano. "Iya sya! gua cemburu liat lo sama Naufal! gue tau sya kita berdua emang pernah janji bahwa dalam Persahabatan ini ga boleh sampe ada yang ngelibatin perasaan tapi sya, Hati gue udah terlanjur sayang sama lo!" Jawab Vano Dengan nada tinggi. Detik itu juga air mata langsung meluncur dari mata Raisya.
Move On (edited) by tusyifarahma
tusyifarahma
  • WpView
    Reads 74,914
  • WpVote
    Votes 4,107
  • WpPart
    Parts 16
🚫WARNING🚫 Terdapat beberapa kata-kata kata ejekan dan kata sindiran umum yang sering kita ucapkan di kehidupan sehari-hari. Tapi bukan berarti seluruh isi cerita ini gak sopan, yah. Cuma selingan aja, di beberapa dialog, biar lebih 'realistis'. Note ini dibuat supaya tidak ada pihak yang tersinggung atau komen, "thor kasar banget bahasanya" Thanks!!>< ---------------- "Karena kita berada di situasi yang sama, and we still have 12 gaje things to do" ----------------- Dara, gadis 17 tahun yang identik dengan, Mager, Kebo, dan Sewot. Ia merasa bahwa dia adalah orang tersengsara di dunia, perihal dirinya yang tidak bisa "move on" dari mantan pacarnya, Byan. Padahal yang dia gak tau, ada juga yang bernasib sama dengannya, juga satu sekolah dengannya, Dava. Dava? Oh. Dia teman sebangku Dara. Orang yang hobinya buat kesimpulan gaje di pikirannya, jahil sama Dara, dan pastinya juga gak bisa Move On. Dava menyimpulkan bahwa, Mereka saat ini terjebak dalam situasi yang sama.
Cinta Dalam Diam by imndin
imndin
  • WpView
    Reads 6,863,461
  • WpVote
    Votes 214,846
  • WpPart
    Parts 42