Ululnrj's Reading List
1 story
KaKaDeDe (Kutikung Kau Dengan Do'a) (COMPLETED) by sahara_azizah
sahara_azizah
  • WpView
    Reads 44,426
  • WpVote
    Votes 1,868
  • WpPart
    Parts 24
Tahap revisi Ini adalah beberapa halaman ceritaku dengannya, Yoga Putra. Murid baru berandalan yang menyatakan cinta padaku di hari pertama aku dengannya bertemu. Aku Amelia Putri tak pernah tertarik dengan pacaran sehingga aku selalu mengabaikan semua yang dia katakan. Aku membencinya karena dia adalah anggota salah satu kelompok gengster. Aku membencinya karena dia nakal. Aku membencinya karena dia adalah perokok aktif. Lambat laun perasaanku mulai aneh. Semoga teman-teman menyukai ceritaku :) Dilarang keras menjiplak cerita ataupun ide cerita :)