Terbit
22 stories
Delicate Love by liarasati
liarasati
  • WpView
    Reads 1,516,448
  • WpVote
    Votes 176,026
  • WpPart
    Parts 36
Tersedia di Google Playbook/Playstore. Hanya cerita klise tentang perjodohan.
Revenge  by liarasati
liarasati
  • WpView
    Reads 1,415,933
  • WpVote
    Votes 58,178
  • WpPart
    Parts 22
[Tersedia di Google Playbook] Indira Febriana, menghabiskan lebih dari tujuh tahun hidupnya untuk mencari keberadaan pacar kakak kandungnya, Andara, yang diyakininya sebagai penyebab bunuh diri sang kakak. Dendam yang terus terpendam perih itu membuat Indira menghalalkan segala cara untuk menemukan orang dibalik kematian Andara. Saat titik terang itu mulai muncul, Indira menggiatkan aksinya, dia hilang akal saat mengetahui Satria-atasan baru di tempatnya bekerja-ternyata kekasih dari adik orang yang dicari-carinya. Niat untuk mendekati Satria pun muncul. Indira dengan berani mendekati Satria secara terang-terangan. Dia tahu tak mudah meluluhkan hati Satria, namun saat hati Satria mulai luluh, nyatanya Indira pun memendam rasa yang sama. Dengan motif buruk yang dibawa Indira kemana-mana, perasaannya kian dihantam dilema. Keadaan semakin tak terkendali saat orang yang dicarinya muncul, memaparkan informasi yang membuat dunia Indira luluh lantak detik itu juga. Sanggupkah Indira bertahan dengan badai yang tiba-tiba menerjang? Mampukah Indira melepas Satria yang perlahan tapi pasti memenuhi relung hatinya?
Amazing Boyfriend by ndaquilla
ndaquilla
  • WpView
    Reads 2,465,704
  • WpVote
    Votes 63,466
  • WpPart
    Parts 12
Sepi, adalah nama tengahnya. Sunyi, merupakan panggilan yang orang sematkan untuknya. Tapi bagi Dylan itu tak masalah. Ia akan baik-baik saja. Menjalani hidupnya dengan hanya warna abu-abu saja. Ia hanya punya satu cinta, dan wanita itu telah menikah. Namun, tidak dengannya. Dan Dylan merasa ia juga akan baik-baik saja. Tak terbiasa dengan warna merah muda di udara, Dylan tetap bernaung dengan warna abu-abunya. Tapi semesta membuat kejutan. Di suatu pagi saat hujan menerpa, Tuhan mempertemukannya dengan dia yang tak pernah ia sangka. Namanya Magissa, wanita dari luar kriteria yang membuatnya harus terus mengurut dada. Dan, sanggupkah wanita itu menjeratnya dengan romansa? Ketika ia sendiri telah berikrar untuk mematikan hati selamanya.
90 Days by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 303,504
  • WpVote
    Votes 24,654
  • WpPart
    Parts 70
Deehan Ishamel, guru sekolah khusus pria yang mengundurkan diri dari pekerjaannya karena merasa tidak bisa melindungi seorang siswa harus menghabiskan 90 hari terakhirnya mendampingi Luthfi Mahendra Boaz, guru pengganti yang sangat kritis, berambisi memecahkan kasus kekerasan dalam sekolah tersebut, sekaligus memikat hatinya. *** Deehan Ishmael memutuskan mengundurkan diri dari SMA Tunas Harapan Bangsa karena tidak sanggup menahan pertentangan nuraninya terhadap kasus yang mengakibatkan pemecatan terhadap dua siswa sekolah tersebut. Dalam 90 hari menjelang berhentinya dari Tunas Harapan Bangsa, dia ditugaskan untuk mendampingi seorang guru pengganti, Luthfi Boaz, yang lebih dulu pernah ditemuinya lewat satu aplikasi kencan online. Dalam 90 hari, cintanya terhadap Keanu Agam Pranaja dipertanyakan. Dalam 90 hari, akan ada perubahan besar dari dirinya yang selama ini selalu bersembunyi di balik kloset. Dalam 90 hari, Deehan harus memutuskan setia atau beralih ke lain hati.
Sweet Popcorn by ceptybrown
ceptybrown
  • WpView
    Reads 215,458
  • WpVote
    Votes 5,843
  • WpPart
    Parts 9
Aku masih menunggu selama 10 tahun ini cinta yang sia-sia. Karena cinta itu tidak pernah terucap dariku. Cinta pertamaku yang telah membelengguku selama ini. Membuatku sesak dan tidak bisa bernafas. Dan penantian itu berakhir dengan. Sepucuk undangan. Dia yang selama aku tunggu menikah dengan wanita lain. Aku hancur dan patah hati. Dan di saat itulah datang penawar yang manis. Popcorn yang manis, yang sebenarnya cocok menjadi adikku. Usia kami terpaut jauh. Dan popcorn ku itulah yang membuat kepahitan ini berubah menjadi manis. Tapi benarkah aku bisa menjalani semuanya ini, ketika aku sudah bisa menerima, Dia yang ingin ku lupakan akhirnya datang kembali. Dengan dahsyat mengguncang duniaku. Pil pahit itu ternyata masih bersaudara dengan popocornku yang manis. Bisakah aku memilih? Ikuti kisah ku... Rosaline Prameswari.. ****** Ini sebenarnya cerita dari novel pertama author ya like arose...yang sudah di novelkan.. Hanya saja ini author repost ulang Dengan revisi lebih baik
Jodoh Untuk Monik (Sudah Terbit) by Winnyraca
Winnyraca
  • WpView
    Reads 1,058,080
  • WpVote
    Votes 443
  • WpPart
    Parts 5
Monik selalu salah jatuh cinta, Aiden baru patah hati. Apakah mereka jodoh? Cerita sudah terbit dan dihapus sebagian besar. Bisa didapatkan di toko-toko online atau hubungi eike langsung via inbox.
Empat Bulan yang Lalu  by kincirmainan
kincirmainan
  • WpView
    Reads 966,424
  • WpVote
    Votes 55,190
  • WpPart
    Parts 30
Ayesha menyadari dia merusak sendiri hubungan yang telah ia rajut bersama Henry saat membiarkan Sam, atasan barunya, mendapatkan apa yang diinginkannya. Does a cheater deserves a second chance? "Was it as severe as what four months did to me?" -Henry Tamadian- An erotic illustration taken from Frida Castelli's
Anesthetized [Terbit] by verbacrania
verbacrania
  • WpView
    Reads 1,621,353
  • WpVote
    Votes 110,553
  • WpPart
    Parts 25
[Terbit, Penerbit Inari 2018, tersedia di toko buku] "Karena kehilangan itu takkan pernah sederhana. Aku hidup, tapi aku tak bisa lagi merasakannya. Apa memang begitu cara kerja Tuhan? Memberikan anugerah terindah, lalu merenggutnya kembali di puncak harapan?" KEHILANGAN adalah konsekuensi terburuk dari rasa MEMILIKI. Ghea dan Agil sama-sama pernah merasakan pahitnya kehilangan, tapi cara mereka mengatasi rasa kehilangan itu berbeda. Ghea bisa melanjutkan hidupnya, tapi tak pernah lagi bisa merayakannya. Dia masih terus terlena dalam kenangan masa lalu. Sedangkan Agil, dia bisa melanjutkan hidup dan bangkit dari masa-masa terburuknya. Hingga dengan sengaja, takdir menemukan mereka. Kehadiran Agil membuat hidup dan hati Ghea perlahan berubah. Tapi, bayang masa lalu masih saja membekap Ghea dengan erat. Mana yang akan Ghea pilih, tetap tenggelam dalam masa lalu atau bangkit untuk memulai menata hati yang baru? The second story of Bachtiar's Family Cover by @Nauraini, thank you, Dear :* ©copyright by Verbacrania 2015
Little Things About You (Complete)  by hapsari1989
hapsari1989
  • WpView
    Reads 1,066,805
  • WpVote
    Votes 52,752
  • WpPart
    Parts 11
Spin Off Let Me Ki... You Deandra Biyu cuma bisa mendengus pasrah saat Bunda memaksanya menikahi anak sahabat bunda. Meminta tolong Hestama Eka, sahabat yang juga adik iparnya, Andra menemui gadis yang baru lulus SMA itu dan berkata bahwa mereka hanya menikah demi bunda. Jangan harap ada adegan suami istri ala Lolita dan Hesta. Karena bagi Andra, ayam lebih hangat dari pada gadia belia. Apalagi, Andra trauma dengan wanita muda seperti adiknya. Bagi Andra, menikah itu ya sama wanita dewasa yang seumuran atau tak beda jauh usia dengan dia. Bukan dengan anak kecil seperti Shilla.
Rentang Waktu (Complete) - Projek Cinta Batik Publisher by hapsari1989
hapsari1989
  • WpView
    Reads 98,582
  • WpVote
    Votes 8,006
  • WpPart
    Parts 5
Sahiya Kasih berharap, lama perpisahan ini mampu membunuh rasa yang seringkali menciptakan air mata. Baginya, begini saja sudah tak apa. Ia akan berusaha semaksimal mungkin untuk merelakan kekacauan hidupnya. Namun takdir menguji hati Sahiya saat ia bertemu Adam dalam skenario yang membuatnya mau tidak mau, mengingat kembali waktu indah itu. Rentang waktu yang memisahkan mereka, apakah berhasil menghapus segala rasa? Atau mungkin, masih ada yang tersisa?