Select All
  • Astaghfirullah
    1.3K 75 2

    Ada sisi iblis dalam jiwa malaikatnya. ----------- Seorang psikiater sekaligus penulis novel yang hidup dalam trauma mendalam akibat peristiwa di masa lalunya yang sering muncul lewat mimpi. Namun anehnya ia tak pernah tau alasan mengapa dirinya pernah hampir membunuh ibu dan kakaknya di masa lalu. Ia tak bisa menging...

  • Cinta di Atas Sajadah
    49.3K 1.6K 12

    [Chapter 1, 2, 3, dan 4 belum direvisi.] Kisah hijrahnya seorang pemuda bernama Ongku Ikhsan dan perjalanannya dalam mengejar cinta Allah. Bagaimanakah kisahnya? Silahkan dibaca :)