SENJA
Kepadamu senja yang menciptakan debaran pertama di dadaku.. tetaplah menjadi senja yang mencintaiku selamanya. Devano Bastian
Completed
Kepadamu senja yang menciptakan debaran pertama di dadaku.. tetaplah menjadi senja yang mencintaiku selamanya. Devano Bastian
Jonathan Adidarma adalah seorang lelaki mapan dan tampan yang tampaknya memiliki segala yang ia inginkan, termasuk wanita-wanita cantik yang bisa ditidurinya kapan saja. Demi permintaan ibunya, John terpaksa harus menerima gagasan menikahi salah satu putri keluarga Swastika, sahabat baik ibunya. John tidak dapat menol...