Pink Cat
PAIR:❤SASUSAKU❤ Kehidupan monoton dari seorang pelayan restoran bernama Uchiha Sasuke seketika berubah drastis ketika seekor kucing lucu nan unik yang ia temukan dan selamatkan dari pinggiran jalan ternyata merupakan siluman kucing yang bisa berubah menjadi sesosok gadis cantik nan menggemaskan. Namun sialnya, gadis i...