#SWGroupberani2k19
14 stories
Serangkaian Kisah Dalam Syair (Versi Novel) | (Revisi Versi Cetak) by BellaScrittura
BellaScrittura
  • WpView
    Reads 482
  • WpVote
    Votes 66
  • WpPart
    Parts 6
Bagaimana jika dua insan yang belum pernah bertemu sebelumnya bisa menjadi sedekat nadi? Khabib & Senja Khalwania hanya sebatas mengenal lewat dunia maya. Senja yang terjun ke dunia literasi berawal dari hancurnya hati saat dikhianati oleh pujaan hati bernama Rico. Hingga hatinya terpaut pada Rain. Perjalanan kisah dengan Rain pun sungguh berliku. Hingga datang sebuah pengakuan dari Rain bahwa Senja salah satu dari beberapa wanita yang dekat dengannya. Disaat itulah hatinya hancur kembali. Lalu bersamaan dengan luka yang ada, Khabib datang dalam kehidupan Senja. Awalnya Senja takut untuk membuka hatinya terutama untuk orang yang belum pernah ia temui di kehidupan nyata. Belum lagi Khabib yang berumur dua tahun lebih muda dari Senja. Hingga pertemuan antara keduanya terukir. Akankah Khabib mampu meluluhkan hati Senja dan menjadikan khabib sebagai pelabuhan hati Senja? semoga semesta menyatukan keduanya.
SEMUA TENTANG TAKDIR by maratus17
maratus17
  • WpView
    Reads 158
  • WpVote
    Votes 41
  • WpPart
    Parts 4
Kiera, gadis muslimah yang selalu menjaga pandangan dari lawan jenisnya. Kehormatan diri, ia jaga dengan penuh kesempurnaan. suatu ketika, kejadian yang tak diinginkan mengubahnya menjadi sangat terpuruk. Takdir telah merubah segalanya. Kiera yang dulu beda dengan yang sekarang. Kini, Kiera dapat melihat 'Mereka'. Akibat suatu hal yang mengharuskannya berpetualang di dunia tak kasat mata. Di situlah tingkat kesabarannya diuji, Karena seringnya bertemu dengan makhluk dari dunia lain, hingga Kiera sering tak sadarkan diri. Lambat laun, Kiera berkonsultasi dengan pria lulusan dari pondok pesantren, tentang masalah yang sedang menimpanya. Dari situ, ia merasa lebih baik dan perlahan kesedihannya mulai menghilang. Hingga terjadilah saling suka antara dua insan ini, tentunya cinta dalam Rana islami. Apa yang terjadi? Bagaimana kelanjutan kisahnya? Tunggu dipart selanjutnya. •CERITA MISTERI BERBALUT RELIGI• ------------------------------- [BELUM DIREVISI] ------------------------------- •Happy reading!
Pelajaran Di Masa Lalu by MeilenyPS
MeilenyPS
  • WpView
    Reads 51
  • WpVote
    Votes 9
  • WpPart
    Parts 1
(SLOW UPDATE) Ini adalah kisah tentang masa lalu seorang gadis yang terus menghantui kehidupannya, terus menganggu masa depannya bahkan untuk kisah cinta nya.. #HappyReading #MPS*😇
Naraya  by imahalima28
imahalima28
  • WpView
    Reads 364,172
  • WpVote
    Votes 16,426
  • WpPart
    Parts 44
#Seri pertama ceria ceriwis hijrah√ Tak pernah terfikir dalam benak Naraya A. riyadi bahwa kisah cinta yang telah dirajutnya selama 4 tahun lebih akan berakhir dan menyisakan luka yang teramat dalam dihatinya. Luka dihati belum mengering Ara mendapat kabar Gautama yudika putra malah menikahi wanita lain. bagai menabur garam diatas lukanya membuat Ara merasakan titik terendah dalam hidupnya saat itu.beruntung ada papi dan sahabat yang merangkulnya ditengah keterpurukannya. Perlahan lahan Ara memutuskan untuk memakai hijab . Dan merasakan kedamaian itu setelah menutup auratnya yang selama ini diumbarnya. Sanggupkah Ara melewati dan menerima semua yang terjadi dengan ikhlas dan mampu menemukan jodoh terbaik baginya . . .
Teruntuk Kamu by mianurwahidah
mianurwahidah
  • WpView
    Reads 2,913
  • WpVote
    Votes 349
  • WpPart
    Parts 19
[ON GOING] Ini tentang kisah dua sahabat sedari kecil. Persahabatan mereka berlanjut hingga jenjang dewasa. Persahabatan yang diwarnai dengan dua sisi yang berbeda. Mahira Hasna Kamila Gadis yang sholehah, dewasa, dan tidak terlalu suka bergaul. Tapi walaupun dia seorang gadis sholehah, dia juga memiliki sisi jailnya. Dengan tekad kuat, ia berusaha mengajak sahabatnya berubah. Faiza Alya Aziza Berbeda dengan Hasna, Alya cenderung gadis yang riang, jail, cengeng, dan kekanak-kanakan. Tetapi, ia mampu menjadi tempat keluh kesah dan berbagi cerita. Dibalik persahabatannya, mereka juga dihadapkan dengan masalah hati. Sebuah kisah pengorbanan sahabat demi kebahagiaan sahabat.
Erinka by ijan95
ijan95
  • WpView
    Reads 2,521
  • WpVote
    Votes 288
  • WpPart
    Parts 19
Erinka Nadhira Almahyra, terlahir dari keluarga terpandang yang memiliki fisik dan otak diatas rata-rata. Gadis anggun yang memiliki sejuta kebahagiaan yang ia punya. Namun, kebahagiaan itu seketika terenggut darinya ketika sang ayah dan ibu pergi meninggalkannya untuk selamanya. Tak hanya batin yang terluka, fisik pun ikut merasakan sakit ketika ia mengetahui semua yang menjadi hak miliknya direbut oleh seseorang. Seseorang yang baru hadir di hidupnya. Andreas Jonathan P. Namun, ia takkan tinggal diam. Ia berjanji akan memperjuangkan semua yang menjadi haknya. Namun, takdir berkata lain, hal-hal tak terduga kembali terjadi padanya hingga ia menemukan seseorang yang begitu mirip dengannya. Ya, dia adalah kembarannya. Kembaran yang pernah hilang. Start on : 21 Desember 2018 High Rank : # 9 religi # 2 warisan #1 Indonesiamenulis Apr19
Riyadhoh Cinta by millahabdillah
millahabdillah
  • WpView
    Reads 108
  • WpVote
    Votes 13
  • WpPart
    Parts 6
Nala Mecca Zahira adalah seorang gadis yang sudah berusia 28 tahun. Namun diusianya yang hampir mencapai 29 tahun ini belum juga ada tanda-tanda jodoh datang. Hingga akhirnya dia dan Sahabatnya Madinatus Salma mengikuti acara Riyadhoh di Pesantren Thalabul Ilmi. Dalam Riyadhoh itu ada beberapa amalan Ibadah dan Dzikir yang harus dilakukan selama 40 hari. Mampukah Nala menyelesaikan Riyadhohnya selama 40 hari berturut-turut? Mampukah Nala berjamaah tanpa ketinggalan Takbir pertama? Mampukah Nala bangun malam terus menerus selama 40 hari? Dan apakah di akhir Riyadhohnya dia menemukan sang Imam yang diidamkan - idamkan???
The Reason by SalsabilaZalikha
SalsabilaZalikha
  • WpView
    Reads 208
  • WpVote
    Votes 71
  • WpPart
    Parts 4
Sebuah rasa sakit yang dipendam bertahun-tahun lamanya oleh seorang gadis cantik berhijab panjang. Dia bukanlah gadis tenar nan menawan seperti kebanyakan orang. Dia hanyalah gadis rapuh yang berpura-pura kuat demi kebahagiaan orang tersayangnya. Dibalik semua itu, Allah lah yang menjadi alasan terbesarnya tetap hidup sampai sekarang. Gadis cantik itu percaya, bahwa Allah akan menggantikan sebuah rasa sakit dengan kebahagiaan yang tak terduga. Selamat datang di pahit manisnya kehidupan seorang siswa SMA. - The Reason
Menuju Hidayah-Mu by MeuthiaSoleha
MeuthiaSoleha
  • WpView
    Reads 3,395
  • WpVote
    Votes 424
  • WpPart
    Parts 20
Spiritual-Teen Fiction (ON GOING) Cover by: @liafadhilah Meskipun sudah berada di jalan yang benar, bukan berarti seseorang itu pasti mampu memegang keistiqamahannya. Sama halnya dengan gadis di kisah ini. Dia Afika Sidqia A., salah satu siswi di SMA N Bakhti Bangsa yang duduk di kelas 11 IPA 3. Tak banyak yang mengenal dia. Sifatnya berubah selama sepuluh tahun terakhir membuat Afika harus menjaga jarak dengan beberapa orang, terutama makhluk berstatus lelaki. Namun semuanya berubah saat semesta mempertemukan Afika dengan seorang siswa pindahan. Ketika Afika menemukan jawaban atas teka-teki yang membuat hidupnya kacau berkat perempuan yang ia jumpai tanpa sengaja. Dirinya merasa sangat berdosa. Niat untuk menjemput hidayah itu ada. Namun ketika Afika ingin memantapkan berhijrah, ada sebuah kebimbangan yang menyurutkan niat awalnya. Akankah Afika memilih untuk tetap hijrah? Atau justru kembali jatuh ke lubang yang sama, bahkan jauh lebih dalam dari sebelumnya?
Cinta Ditanah Palestina by Muvidanisa_
Muvidanisa_
  • WpView
    Reads 4,006
  • WpVote
    Votes 165
  • WpPart
    Parts 7
{Romance-Spritual} Mereka yang dipertemukan saat mengemban tugas kemanusian di Gaza Palestina pun menjadi takdir yang akhirnya menuntun Fatur Adi Nugroho seorang tentara yang mengabdikan pada negara dan tugas dengan Annisya Anyla seorang dokter muda dalam sebuah ikatan pernikahan. Pernikahan yang hanya didasari oleh cinta Anisa dan keegoisan Fatur. yang melupakan cinta istrinya demi sebuah tugas dan membuat Anisa harus mencintai sang suami dalam diam.