NayraNara's Reading List
160 stories
Rintik Terakhir [ TERBIT ] by Green0731
Green0731
  • WpView
    Reads 1,314,535
  • WpVote
    Votes 31,775
  • WpPart
    Parts 6
"Tidurlah, Aru.. Dan aku mohon. Kembalikan Karangku...!!!" Musim hujan datang lagi. Silih berganti mengisi putaran alam yang itu-itu saja. Dia yang tertidur seharusnya terbangun dan menyapa. Rasa rindu berselimut sepi itu seolah-olah melekat tak terobati. Launa memandang ponsel yang tergeletak di atas tempat tidur dengan sebuah harap. Sekiranya layar yang berwarna gelap akan berubah terang dengan adanya pesan selamat pagi dari dia yang di nanti. Namun dua tahun berlalu. Pesan itu tak jua datang. Kekasih tercinta belum juga kembali. Start : 01/03/2023
HERIDA by SiswantiPutri
SiswantiPutri
  • WpView
    Reads 2,607,499
  • WpVote
    Votes 113,661
  • WpPart
    Parts 87
Herida dalam bahasa Spanyol artinya luka. Sama seperti yang dijalani gadis tangguh bernama Kiara Velovi, bukan hanya menghadapi sikap acuh dari keluarga kandung, tapi juga menghadapi penindasan hebat yang berasal dari sekolah. Kenyamanan masih tak bisa dia dapatkan di rumah, dan penderitaan di sekolah ikut mengikis akal sehatnya. Tubuh yang kehilangan harga diri karena kekasih, teman yang ikut menghancurkan hati, juga tak adanya sandaran dari keluarga membuat Kiara berada dititik terendah yaitu sebuah depresi. "Tuhan pasti ngerti kenapa aku mau mati kan? Harusnya Tuhan yang paling memahami. Bukannya Tuhan baik? Mungkin kematian ini akan dimaafkan oleh Tuhan karena tau aku benar-benar nggak sanggup lagi." "Aku ingin pulang ke rumah Tuhan." Jangan lupa follow ya Instagram: siswantiputri3
Our Little Sister by ais_ain30
ais_ain30
  • WpView
    Reads 7,264,808
  • WpVote
    Votes 835,905
  • WpPart
    Parts 77
SUDAH TERBIT DI PENERBIT GALAXY 🙏 Welcome to my first story.. Olivia Amora, gadis polos yang selama ini hanya dapat merasakan kasih sayang seorang mommy, kini juga bisa merasakan kehangatan seorang daddy. Bagaimana jika bukan hanya Daddy saja yang datang ke hidupannya..? Karena sekarang ia memiliki empat abang yang tampan dan posessive terhadapnya. Rank 🏆: #1 - Littlesister ( 09 Agust 2021) #3 - Mungil (10 Agust 2021) #1 - Brother (14 Agust 2021) #2 - Manja (19 Agust 2021) #1 - Imut (19 Agust 2021) #1 - Bungsu (19 Agust 2021) #5 - Adek (19 Agust 2021) #1 - Mungil (19 Agust 2021) #1 - Brothership (20 Agust 2021) #1 - Cute (20 Agust 2021) #2 - Keluarga (20 Agust 2021) #2 - Posesif (21 Agust 2021) #1 - Family (21 Agust 2021) #3 - Fiksiremaja (23 Agust 2021)
KENZO [SUDAH TERBIT] by yesimrnss
yesimrnss
  • WpView
    Reads 10,107,126
  • WpVote
    Votes 969,898
  • WpPart
    Parts 72
[Tersedia di gramedia dan toko buku online] @cloudbookspublishing [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] Tentang perjodohan, perjuangan, dan beda keyakinan. Kenzo Algazza, cowok tampan dan terkenal dingin didepan banyak orang. Berbeda dimata teman-temannya. Cowok itu tidak sedingin yang mereka kira. Suatu hari ia harus menyetujui permintaan dari orang tuanya untuk dijodohkan. Padahal, cowok itu memiliki seorang kekasih, Sabia Gissel Abasya. Gadis mungil, polos, dan menyukai coklat itu menjadi kekasih Kenzo si manusia yang terkenal nakal dimata guru. Sayangnya, hubungan mereka ada tembok pembatas yang sulit untuk digapai. Sialnya, Kenzo dijodohkan dengan sahabat kekasihnya sendiri. Liona Geandra, namanya. Terkadang sifatnya seperti singa dan juga memiliki humor rendah. *** "Lo tau kan yang mau gue omongin?" ucap Kenzo. Liona mengangguk. "Gue paham." "Perjodohan kita tetap berjalan. Tapi, gue gak mau putus sama Bia." "Jangan sampai Bia tau tentang hal ini," lanjut Kenzo. "Bia sahabat gue, Bia pacar lo. Kalo bukan bunda yang minta gue gak mau nikah sama lo." "Gue bakal ceraiin lo kalo udah lulus." *** "Ken!" "Jangan lari, Bia!" "Hehe. Ken, besok Jum'at kan libur. Ken mau gak jalan-jalan sama Bia?" "Gak bisa kalo besok. Ken harus Sholat Jumat." "Kalo sabtu?" "Ken gak bisa kalo sabtu, ada acara keluarga." "Minggu aja ya Bia cantik?" Bia menggeleng. "Gak bisa, Ken. Bia ke Gereja." PENASARAN GIMANA KELANJUTANNYA? LANGSUNG BACA AJA!😜❤️ ❎JIKA ADA BEBERAPA KESAMAAN ITU HANYA KEBETULAN❎ copyright ©2021, yesimrnss
01.00 by ameysiaa
ameysiaa
  • WpView
    Reads 10,235,759
  • WpVote
    Votes 1,073,355
  • WpPart
    Parts 48
"𝙷𝚞𝚓𝚊𝚗 𝚓𝚞𝚐𝚊 𝚖𝚎𝚗𝚐𝚎𝚛𝚝𝚒 𝚔𝚎𝚗𝚊𝚙𝚊 𝚑𝚊𝚛𝚞𝚜 𝚝𝚞𝚛𝚞𝚗." -𝓐𝓶𝓮𝔂𝓼𝓲𝓪𝓪, 01.00 ••• "Kematian yang mencintai kehidupan." - 01.00 ••• "Akan aku jadikan kamu tokoh terfavorit dalam hidupku." - Lengkara Putri Langit ••• "Kamu adalah penulis favoritku, satu-satunya dan tidak ada duanya. Punyaku. Milikku." - Masnaka Restu Putra Start ➡️ 10 oktober 2021 End ➡️ 1 Mei 2022
DIA BARA by WEENSR
WEENSR
  • WpView
    Reads 5,464,433
  • WpVote
    Votes 409,314
  • WpPart
    Parts 44
Semua akhirnya tercapai, kecuali kamu. :)
DIA AURORA by WEENSR
WEENSR
  • WpView
    Reads 5,846,026
  • WpVote
    Votes 473,137
  • WpPart
    Parts 30
"Tuhan, ajak dia bahagia lagi." -Angkasa Naufal Merapi Kisah ini tentang sebuah epilog yang dimulai kembali. Yang menyedihkan, yang menyakitkan, katanya, biarlah hidup dalam kemarin saja. Hari ini dan selanjutnya, tugasmu untuk merangkul bahagia. Tapi, setelah kepergiannmu? Apa mungkin bahagia lagi? ** November, 2021. Copyright WEENSR
DIA ANGKASA by WEENSR
WEENSR
  • WpView
    Reads 32,749,381
  • WpVote
    Votes 2,158,396
  • WpPart
    Parts 84
[PO DIA ANGKASA 31 AGUSTUS 2021] [FOLLOW SEBELUM DI BACA] HIGHEST RANK #2 IN TEENFICTION ON 19 MARET 2021 ** -Tidak merasakan apa-apa jauh lebih baik dibanding memilih jatuh cinta kemudian terluka, sendirian- Pernah di anggap istimewa oleh seseorang? Pernah di buat terbang setinggi-tingginya, lalu di jatuhkan begitu saja oleh kenyataan? Bagaimana rasanya? Apa ada hak untuk marah di saat posisi kita dalam hidupnya adalah bukan siapa-siapa? Ini tentang Angkasa Naufal Merapi, Laki-laki nomor 1 yang disegani seantero SMA ANDROMEDA, Ketua geng besar di wilayahnya-SATROVA. Bagi Angkasa, Hidupnya adalah urusannya! Dia tidak suka diusik ataupun segala hal yang mengganggu ketenangannya. A Itu Angkasa, A itu Aurora, dan A itu juga Analisa. Penasaran? Mari kita menelusuk masuk ke dalam ceritanya. ** AN: BACA YUK!!❤️ DALAM CERITA INI KALIAN AKAN MARAH, SENANG, SEDIH, DAN KECEWA DALAM SATU WAKTU. Most impressive ranking: #1 in Bestseller [20 Januari 2021] #1 in Wattpad2021 [23 Januari 2021] #1 in Pentolan [25 Januari 2021] #1 in Badboy [28 Februari 2021] #2 in Teenfiction [19 Maret 2021] #1 in Favorit [30 Maret 2021] #1 in Ketua [09 April 2021] #1 in Penerbit [10 April 2021] #1 in Geng [22 April 2021] #1 in Aurora [18 Juni 2021] #1 in Angkasa [20 Juli 2021] #1 in Ketua [20 Juli 2021] #2 in Wattpad [20 Juli 2021] #1 in Bestseller [30 Juli 2021] #1 in Fiksiremaja [1 Agustus 2022] Agustus 2020 Copyright® WEENSR
ALAGAN || Musuh Tapi Dating by QueenRaha
QueenRaha
  • WpView
    Reads 3,675,212
  • WpVote
    Votes 137,768
  • WpPart
    Parts 45
[Lengkap + Sudah Terbit] Niatnya, Alaka hanya ingin balas dendam, tapi justru dia yang terjebak masuk dalam kungkungan Argan. "Gue bakal kasih lo dua pilihan. Entah itu money or body." Dengan senyum miring, Argan menatap lekat Alaka. "Bentar---" "Oke, gue perjelas lagi." Tubuh Argan mendekat, tangan kanannya menangkup sisi dagu gadis itu. "50 juta atau jadi pacar gue?" *** ⚠️Warning⚠️ Di publik untuk di baca! bukan di PLAGIAT!!! Cerita ini mengandung unsur dewasa, kata kasar, bullying, dan adegan kekerasan. Di harap pembaca 17+ Start ➡️ 2 Agustus 2022 Finish ➡️ 12 Agustus 2023 Copyright 2022 by @QueenRaha
Senandung Rasa [SELESAI]  by Magicilicious
Magicilicious
  • WpView
    Reads 5,936,495
  • WpVote
    Votes 313,225
  • WpPart
    Parts 49
⚠️BEBERAPA PART DIHAPUS⚠️ "Cintailah orang yang kau cintai sekadarnya saja; siapa tahu-pada suatu hari kelak ia akan berbalik menjadi orang yang kau benci. Dan bencilah orang yang kau benci sekadarnya saja; siapa tahu pada suatu hari kelak ia akan menjadi orang yang kau cintai." (Ali bin Abi thalib) Berawal dari kesepakatan kedua orang tua untuk menjodohkan mereka karena pertemanan sebagai unjuk balas budi. Akhirnya, mereka menjalankan pernikahan itu. Pernikahan bagi Razita, akan ia jalankan dengan tulus, dan satu kali seumur hidup. Walau belum saling mengenal karena perjodohan sang Ayah namun dia yakin bahwa cinta akan tumbuh seiring berjalannya waktu. Namun tidak bagi Yasfi. Jika bukan karena memenuhi wasiat sang Papa, rasanya dia tidak akan menerima pernikahan ini. Ia tidak akan mencintai perempuan yang belum ia kenal, bahkan perempuan itu bukan salah satu tipe yang dia sukai. Akhirnya mereka menikah dengan berbagai syarat, salah satunya: Tanpa diketahui oleh siapa pun. Pernikahan rahasia yang mereka jalankan diiringi dengan berbagai macam ujian dari Yang Maha Kuasa serta godaan dari orang-orang sekitar. Apakah akan berakhir bahagia sesuai harapan? "Jangan sampai kita saling jatuh cinta" -Yasfi Afnan Syarif "Izinkan aku mencintaimu" - Adeeva Razita Maharani