novitar_hys's Daftar bacaan
9 stories
27 Letters To Prague ♤ [END] by Rain-Jay
Rain-Jay
  • WpView
    Reads 499,683
  • WpVote
    Votes 55,107
  • WpPart
    Parts 60
SEGERA TERBIT PART MASIH LENGKAP Ken Ishmael Kendrick (30) menjalani rehat dari dunia kedokteran setelah uji klinisnya gagal total. Terbang 13 jam untuk menghindari rumah sakit hingga akhirnya tiba di suatu kota tua di Praha. Menjelajahi Praha di temani oleh gadis murah senyum bernama Shavanya Gladys (21). Si tour guide cantik yang diam-diam memanfaatkan kedatangan Ken yang tidak lain adalah dokter saraf ternama agar bisa membantu ia mengobati penyakit adiknya yang mustahil sembuh. Berita keberhasilan Ken dalam menangani kasus adik Shavanya tersebar dimana-mana. Namun ternyata itu adalah awal dari gelombang masalah besar. Pertarungan terjadi, antara Ken Kendrick si dokter jenius dan konglomerat kaya dengan otak licik yang bisa membasmi populasi manusia. Shavanya berada di balik punggung Ken. Sosok yang akan merubah Ken yang perlahan runtuh kembali menjadi sekuat baja. Namun ketika nasib mereka di ujung tanduk, Ken di hadapkan oleh sebuah pilihan. Pilihan yang akan membuat ia kehilangan Shavanya demi menyelamatkan nyawa banyak orang. 1st series from trilogy of : Ken - Damian - Ezkiel This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 28 tahun 2014). Kendrick Series | Heart Stealing Spin-off♤ BISA DIBACA TERPISAH | PART MASIH LENGKAP
Jodoh Kedua by Firdahadid
Firdahadid
  • WpView
    Reads 2,255,639
  • WpVote
    Votes 170,621
  • WpPart
    Parts 33
Mona tiba-tiba ditugaskan untuk menjadi ajudan seorang komandan muda beranak satu yang sebentar lagi datang untuk memimpin kesatuannya, Skadron Udara 71. Ia tidak pernah menduga kalau tugasnya kali ini akan membuatnya berakhir menjadi seorang 'ibu' dan 'istri' sang komandan. *** Hukuman papanya membuat Mona mau tidak mau harus menjadi ajudan Adit, duda beranak satu yang diberikan kenaikan jabatan menjadi komandan di salah satu Skadron VVIP kebanggaan TNI Angkatan Udara. Hari-hari di mana Mona dihadapkan dengan banyak kejadian yang tak pernah ia pikirkan sebelumnya pun dimulai. Hari-hari di mana dirinya tanpa sadar terperangkap ke dalam sebuah tanggung jawab sebagai seorang ajudan, seorang ibu, dan seorang istri. @2019
Hiraeth Airlines by Firdahadid
Firdahadid
  • WpView
    Reads 1,438,144
  • WpVote
    Votes 154,340
  • WpPart
    Parts 35
Airene memilih menjadi pramugari Hiraeth Airlines, demi menghindari adik dan orangtuanya di rumah, agar tidak ada lagi luka masa kecil akibat kesalahpahaman kembali tertoreh di hatinya. **** Selama enam tahun berkarier sebagai pramugari, ini adalah tahun keempat Airene tidak pulang ke rumah orang tuanya di Pontianak. Rengekan Yerin-adiknya-untuk mengajaknya pulang dan menengok kedua orang tua mereka pun hanya menghasilkan pertikaian tanpa permintaan maaf. Luka tanpa sayatan hasil tangan kedua orangtuanya masih terasa pedih. Bertahun-tahun derita anak pertama yang ditanggung dalam kebisuan membuatnya memutuskan untuk keluar dari rumah dengan menjadi dirinya saat ini. Hiraeth Airlines, inilah rumah kedua. Rumah yang tidak pernah membiarkannya mengalah. Namun, di penghujung tahun ini juga, kegigihan Airene untuk tidak pulang akhirnya runtuh.
DEALING WITH THE JERK by ameyliamd
ameyliamd
  • WpView
    Reads 7,923,512
  • WpVote
    Votes 347,854
  • WpPart
    Parts 72
O N G O I N G #3 in Romance - 23 Maret 2020 #1 in Teen - 17 Mei 2020 ameyliamd (B_Fortune88's ROMANCE STORY) DONT COPY MY STORY!!! Gwen Miller harus menjalani nasib buruknya yang membawanya kembali bertemu dengan orang yang paling ia hindari, namun sekaligus membawa warna pada masa High School-nya, Sean Archer Jefferson. Dia bagaikan seorang raja dalam kehidupannya. Sombong, angkuh, seenaknya? Kata-kata itu belumlah cukup mendeskripsikan bagaimana sikap buruk layaknya sang monster dari pria itu. 6 Tahun. 6 Tahun telah ia lalui dengan damai tanpa adanya pria itu dalam hidupnya. Namun bagaikan sebuah takdir hidup, keduanya kembali dipertemukan kembali. Semuanya tidak terduga, namun satu hal yang dapat Gwen tahu, hidupnya tidak akan tenang lagi. Takdir mengharuskan dirinya berurusan kembali pada pria itu. ___________ "Sean, jangan..." napas Gwen memburu seiring gerakan tangan pria itu pada tubuhnya. "Kemana perginya gadis penentangku, huh? Kenapa kau menjadi penakut hm?" Sean berbisik menakutkan pada telinga Gwen. "6 tahun membuat dirimu banyak berubah, Gwen. Kau masih cantik dan kau sangat...seksi." "Lepaskan aku, Sean." Gwen memohon. Setetes air mata membasahi pipinya. "Lepas? Setelah kau menghilang begitu saja?" Sean tersenyum miring. "Tidak semudah itu, dan tidak akan pernah! Sebelum aku menghukumu. Ini hukumanmu sweety, jadi terimalah!" Bibir Sean membungkam penuh bibir Gwen. Gwen menangis dalam sentuhan pria itu, 6 tahun membuat perubahan begitu besar dalam diri pria itu, Sean kembali pada sikapnya saat mereka pertama kali bertemu, namun sikapnya kali ini lebih mengerikan, Gwen seperti...seperti tidak mengenal pria ini lagi. ameyliamd (B_Fortune88's 3rd Story) Start From May 2019
+18 more
Ihsan by fhateiliya
fhateiliya
  • WpView
    Reads 1,164,440
  • WpVote
    Votes 38,986
  • WpPart
    Parts 16
[SUDAH TERBIT] Keterkaitan cerita #4 Ihsan sidiq kakak laki - laki dari kadua perempuan yang di pinang lelaki luar biasa yaitu Annisa Sidiq dan Humaira sidiq..Ini kisahnya.. Seorang lelaki yang tunduk patuh kepada syariat islam tapi di saat ada yang mengajukan lamaran dari seorang wanita. Dia menolaknya. Beberapa kali. Kenapa?
Imam Kedua (Tersedia di Dreame) by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 1,232,355
  • WpVote
    Votes 11,912
  • WpPart
    Parts 7
Nia seperti terlahir kembali menjadi seorang hamba. Bersama dengan Ummi Salamah, Nia belajar banyak mengenai agamanya, yaitu Islam. Ia ingin hijrah menjadi sebaik-baiknya wanita perindu surga. Ia ingin sisa hidupnya digunakan untuk hal-hal yang bermanfaat. Suatu ketika, Izhar Syafawi, putra Ummi Salamah pulang dari Kairo. Diam-diam Nia menaruh simpati pada putra dari seseorang yang sudah menjadi malaikatnya. Bersamaan dengan itu juga, Jonathan, salah satu bagian dari masa lalu Nia datang. Kedatangan Jonathan membuat hidup Nia yang tadinya tenang, kini berubah semenjak Negara api menyerang. Lalu bagaimanakah kisah Nia selanjutnya? Akankah Nia mampu menghadapi segala hal yang terjadi di dalam hidupnya? Siapakah yang akan menjadi imam kedua Nia? "Aku meridhoi islammu sebagai maharku." "Jodoh itu unik kan, Ni. Aku tidak pernah tahu akan berjodoh dengan kamu. Yang aku tahu, kamu adalah jodoh yang aku idam-idamkan."
My Coldest Gus by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 7,775,134
  • WpVote
    Votes 676,102
  • WpPart
    Parts 61
⚠ AWAS BAPER! ⚠ Religi - Romance Karena kesalahan yang sangat fatal, Sashi harus mendapat hukuman dikirim ke pesantren. Bagi Sashi pesantren seperti penjara yang menyedot habis kebebasannya. Dia harus memutar otak bagaimana supaya bisa keluar dari penjara suci itu. Namun satu kejadian yang nggak bisa dinalar oleh Sashi terjadi. Di usia yang belum genap 18 tahun Sashi harus menikah dengan anak pemilik pesantren yang berusia 10 tahun di atasnya. Kehidupan Sashi semakin rumit saat menikah muda dan harus kucing-kucingan menyembunyikan statusnya. Tidak sampai disitu, dia juga harus kehilangan sahabatnya yang mati bunuh diri. Sanggupkah Sashi melewati semua itu? "Yang tampan bakal kalah sama yang nyaman, dan yang nyaman akan kalah sama yang mau komitmen." -Sashi Liem, anak ayah Jonathan Liem yang paling cantik se galaksi bimasakti.
Pengantin Surga by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 38,571
  • WpVote
    Votes 2,964
  • WpPart
    Parts 7
Religi - Romance Mungkin inilah waktu, dimana aku harus berhenti. Berhenti melangitkan namamu di sepertiga malam. Berhenti menjadikanmu topik perbincangan paling menarik dengan Rabb-ku di penghujung sujud. Aku berhenti... Pada cinta yang datang di waktu tidak tepat. Aku berhenti... Untuk mencintaimu dengan hati-hati dalam diam. Aku berhenti... Untuk segala hal tentangmu. Tentang kita, yang tidak pernah kutemukan namaku di langit harapan yang kau tinggikan. Tapi..., doa-doaku tidak akan pernah putus. Kedua tanganku dengan senang hati akan terangkat meminta segala kebaikan untukmu. Berbahagilah... Dengan begitu, sudah cukup untukku. Dariku, seorang yang pernah melangitkan namamu di sepertiga malam. Anda akan menemukan banyak orang yang kehilangan kecintaannya di story ini. Kecintaan pada harta, kecintaan pada dunia, dan kecintaan pada orang terkasih.
Wanita Terindah (Slow Update) by Desisetia
Desisetia
  • WpView
    Reads 71,233
  • WpVote
    Votes 2,859
  • WpPart
    Parts 3
Pertemuannya kembali dengan masa lalunya membuat Jonathan percaya, bahwa ada 'tangan' tak kasat mata yang sudah mengatur jalan hidupnya sedemikian indah. Melalui seorang wanita, diam-diam Jonathan belajar banyak hal. Terutama tentang sesuatu yang selama ini ia tinggalkan, ia ingkari dan ia khianati. Wanita itu datang lagi ke dalam hidupnya membawa lentera penerang bagi hatinya yang gulita. Kamu adalah wanita terindah yang pernah aku temukan - Jonathan.