MYSTERY
7 stories
The Real Killer by Bromideight
Bromideight
  • WpView
    Reads 603
  • WpVote
    Votes 46
  • WpPart
    Parts 3
Lima bulan lalu, orangtuaku meninggal. Polisi terus mengatakan jika itu adalah kasus bunuh diri biasa. tapi aku tidak yakin. Aku tidak memiliki banyak kenalan; Jack sahabatku, seorang detektif. Dia sangat membenci Violetta, sahabatku juga, namun aku merasa jika sikapnya aneh belakangan ini. Kemudian Lea, adikku. dia sangat terpukul saat kasus itu terjadi. Sampai sekarang, aku masih yakin jika kedua orangtuaku dibunuh. Yang jadi pertanyaan adalah, siapa?
Fearless by queenrexx
queenrexx
  • WpView
    Reads 1,848,433
  • WpVote
    Votes 166,749
  • WpPart
    Parts 48
[SUDAH DITERBITKAN. Part 4 s/d epilog telah dihapus untuk kepentingan penerbitan] Tahun 3012. Teknologi telah lenyap. Semua hal yang berbau kecanggihan menjadi tersendat perkembangannya sejak kelahiran penemuan baru dari seorang profesor, yang dengan nekatnya berusaha membangkitkan sistem saraf manusia yang telah mati. Mundur ke tahun 2995, dimana bentrok besar-besaran antara warga sipil dan pasukan penjaga perdamaian berlangsung. Namun semua tahu tragedi tersebut tidaklah terjadi tanpa sebab. Kejadian ini mengacu pada keselamatan seorang remaja, yang misteri tentang tahun kelahirannya masih belum terkuak hingga detik ini. It's not about being unafraid, it's about being fearless.
Baron hall by YoursMyCheese
YoursMyCheese
  • WpView
    Reads 852
  • WpVote
    Votes 78
  • WpPart
    Parts 15
Kehidupan seorang Detektif Baron Hall The story will be updated once a week with a random day, starting on June 25th But if the story is not updated within a week please understand
Young Detective [END] by TiaraUlfiah
TiaraUlfiah
  • WpView
    Reads 121,073
  • WpVote
    Votes 9,016
  • WpPart
    Parts 21
Kau suka menyelidiki seseorang? Atau kau pernah terpaksa menyelidikinya karena tugas yang diberikan oleh seseorang? Ia ada di pilihan ke dua. Ia terpaksa melakukannya. Menyelidiki orang itu. Manusia yang masih memakai seragam sekolah. Hei, dia bukan manusia! Sungguh dia bukan manusia! Genre : Fantasi | Misteri | Romance
Universitas Penyembah Setan by Abdygunawan
Abdygunawan
  • WpView
    Reads 116,095
  • WpVote
    Votes 1,643
  • WpPart
    Parts 3
Tidak perlu gambaran berlebih tentang cerita ini, pastikan saja diri kalian bernyali untuk membolak-balikan setiap halaman yang ada. Tidak perlu khawatir akan rasa takut yang melanda, saya seorang penulis cerita berbau drama, anda akan terlarut dalam jalan cerita yang luar biasa menarik, dari pada hanya menjerit ketakutan seperti kebanyakan cerita horor.
MIDNIGHT HOSPITAL by AhmadDanielo
AhmadDanielo
  • WpView
    Reads 659,630
  • WpVote
    Votes 732
  • WpPart
    Parts 3
Buku kedua dari Midnight Series, menyusul pendahulunya yang berjudul Midnight Restaurant. Ruang Teratai, adalah area terlarang yang tidak boleh digunakan ataupun didatangi pengunjung. Berisi tujuh kamar tua yang sudah bertahun-tahun tidak pernah ditempati pasien. Setiap tengah malam, papan peringatan akan dipasang agar tidak ada yang mengunjungi area gelap itu. Hingga pada suatu kesempatan, pihak rumah sakit memutuskan untuk menggunakan kembali ruang teratai dan tanpa sengaja membangunkan sesuatu yang sudah lama tertidur.
INNOCENT by aiputri21
aiputri21
  • WpView
    Reads 42,063
  • WpVote
    Votes 2,519
  • WpPart
    Parts 22
Highest Rank 3 : #ilmuwan #penelitian 11 Juli 2018 Anastasia Creighton, wanita hasil percobaan penelitian oleh ayahnya. Ia bangun dari kematiannya saat para komplotan penjahat datang untuk membunuh ayahnya dan mengambil dirinya. Karena suatu kecelakaan yang tak terduga ia berhasil lolos dan di temukan oleh seorang detektif ternama bernama Daniel Glanville. Daniel mencoba memecahkan kasus Anastasia dan akhirnya Anastasia tinggal di rumah Daniel. Tapi, suatu hal menyebabkan mereka berdua terikat oleh janji suci pernikahan bukan dengan landasan cinta tetapi hanya untuk menghasilkan pewaris untuk ayah Daniel. Pemecahan-pemecahan kasus terus dilanjutkan dan juga saat itu ia bertemu dengan Adam Layton sebagai tersangka pembunuhan dan juga sebagai mantan pacar Anastasia yang mencoba merebut Anastasia dari Daniel. Note: Beberapa part ada yg di private.