chaniechanyeol
- MGA BUMASA 378,308
- Mga Boto 60,564
- Mga Parte 30
[ COMPLETE ]
Calla Oriana Dayananda adalah penggemar sunyi. Ia suka sendiri di bawah temaram lampu kamar dan pelukan aroma manis lilin aromaterapi.
Calla Oriana Dayananda menjadi pembenci sunyi. Karena kesunyian itu menghadirkan sepi yang membunuh mimpi.
Lalu Ceye Wiranugraha datang, menunjukan sesuatu padanya;
Sunyi tapi berpenghuni
Sunyi tanpa sendiri
WARNING : SELF HARM, DEPRESSION
Start writing : 12/4/18
Finish writing : 30/8/18
© chaniechanyeol