Adimasrahma's Reading List
99 stories
Sweet Destiny by TheSkyscraper
TheSkyscraper
  • WpView
    Reads 1,149,110
  • WpVote
    Votes 17,700
  • WpPart
    Parts 5
Cerita pindah ke Dreame dengan judul Sweet Destiny. Link ada di bio. ------------------- Undangan itu kudapat dari sepupuku. Awalnya aku tak peduli dengan surat undangan berwarna emas tersebut. Tapi, aku tak menyangka, satu nama yang tertera di dalam undangan itu hampir membuatku mati karena serangan jantung. Dia Putra Romi Abram, lelaki yang pernah mengisi hatiku dengan indahnya cinta. Tapi sekarang, ia pergi dan hanya menyisakan racun di hatiku. Romi dulu pernah berjanji akan menikahiku, tapi sekarang ia malah berada di pelaminan dengan orang lain. Bagian mana yang tidak membuatku patah hati? Aku dulu sangat mencintainya. Tapi sekarang, hanya kebencian yang tersisa untuknya. Ketika Tuhan memberikanku kesempatan untuk menyiksanya, aku akan memanfaatkan kesempatan itu sebaik-baiknya. Akan kubuat dia menyesal karena telah meninggalkanku. Tamparan sekali belumlah cukup membayar sakit hati yang ia tinggalkam untukku.
Sweet Lullaby by Istharj
Istharj
  • WpView
    Reads 453,891
  • WpVote
    Votes 40,056
  • WpPart
    Parts 34
"Aku butuh uang dan kamu butuh aku. Hubungan kita sesederhana itu." -Milly Fabian Ananta, entrepreneur muda yang selalu tertutup tentang hal pribadinya, terjebak dalam kenangan masa lalu hingga membuatnya menderita insomnia. Namun, usai melewati malam bersama Milly, Fabian bisa tidur dengan nyaman untuk pertama kalinya sejak beberapa tahun terakhir. Milly tahu bahwa Fabian hanya menggunakannya sebagai pengganti wanita lain dari masa lalunya dan ia tak keberatan sama sekali selama pria itu mau membayar setiap detik kebersamaan mereka. Tanpa mereka sadari, kebersamaan itu merubah hati keduanya.
Gadis Bertudung Merah dan Serigala by Cendarkna
Cendarkna
  • WpView
    Reads 50,742
  • WpVote
    Votes 7,916
  • WpPart
    Parts 9
Written by Iota Rho (a fictional character in GINCU series) *sinopsis di dalam cerita*
The 99th Divorce  by sakura230997
sakura230997
  • WpView
    Reads 557,034
  • WpVote
    Votes 30,311
  • WpPart
    Parts 199
Novel terjemahan Ingin coba terjemahin cerita normal Ringkasan Di masa hidupnya sebelumnya, mereka telah menikah selama lima tahun. Dia berarti segalanya untuknya, tetapi dia dibuang seperti sepatu tua. Setelah kelahirannya kembali, dia memberinya kontrak perceraian lebih dulu- "Perceraian setelah satu tahun, syarat-syarat kontrak adalah sebagai berikut: suami dan istri tidak boleh berbagi kamar atau tempat tidur. Keintiman dilarang? "Dia mengangkat alisnya. Siapa yang tahu bahwa setelah dia mabuk suatu hari, bersandar pada sandaran kepala, dia menyandarkan matanya yang dalam pada dirinya. "Kamu melanggar kontrak, Nyonya, Li."
Wu Xi Xi by nuzulkoo
nuzulkoo
  • WpView
    Reads 290,607
  • WpVote
    Votes 24,097
  • WpPart
    Parts 28
Xi Xi, gadis cantik dan cerdas. Dalam sekali gerakan, dia dapat menghancurkan seluruh kota. Tapi, karena pengkhianatan dari anak buah yang dipercayainya, dia meninggal ditangan anak buahnya sendiri. Tapi Dewa memberinya kesempatan untuk hidup kembali, Xi Xi bentransmigrasi kemasa lalu, kemasa yang tak pernah ia tahu. Ditubuh seorang gadis kecil yang mengalami banyak ketidak adilan, berubah menjadi orang yang ditakuti disebuah kekaisaran. Tak ada yang berani untuk menyinggungnya. membalaskan dendam masa lalu dari pemilik sebelumnya, itulah yang akan ia lakukan. Mereka menyiksanya? Dia akan membalas dengan 1000 kali siksaan yang kejam, mereka mereka mencemoohnya? Dia akan membuat mereka bungkam selamanya, mereka baik padanya? Dia akan membalas 1000 kali lebih baik. ~~~~~~ Don't Copas!!! Typo bertebaran!!!
Butuh Pendamping?! by Aggiacossito
Aggiacossito
  • WpView
    Reads 2,511,931
  • WpVote
    Votes 88,508
  • WpPart
    Parts 15
"Cium saya!" potong Lingga. "APAA?!" "Kalau kamu nggak mau, baiklah biar saya yang cium kamu." "Jangan coba-coba!" ucap Elina namun wajah Lingga malah semakin dekat hingga wajah mereka hampir bersentuhan. Elina memejamkan mata, selama beberapa saat hanya ada keheningan antara mereka. Deru napas Lingga juga masih terasa di wajahnya. Hanya saja lelaki itu sepertinya tidak bergerak. Sontak Elina pun kembali membuka matanya. Elina terkejut karena Lingga masih di depan wajahnya. "Cie beneran pengen dicium," goda Lingga. Seketika wajah Elina makin merah merona.
After Love by ShanAFitriani
ShanAFitriani
  • WpView
    Reads 4,417,162
  • WpVote
    Votes 223,621
  • WpPart
    Parts 36
[COMPLETE] Sinopsis : Bertemu, berkenalan, saling jatuh cinta kemudian menikah. Klise, tapi manis. Semua mengatakan bahwa pernikahan adalah akhir dari perjuangan cinta yang akan terus membawa sebuah pasangan ke dalam kebahagian. Namun tidak dengan kehidupan seorang Aluna Ariana. Awalnya ia memang merasakan kebahagian besar yang sering di katakan oleh orang-orang tentang pernikahan atas dasar cinta. Apalagi ia menikah dengan pria tampan keturunan campuran dari keluarga baik dan kaya raya bernama Louis Henrick. Tetapi kebahagiannya itu hanya dirasakannya beberapa bulan, sebelum seorang wanita dari masa lalu Louis datang merebut kebahagiaan itu. Wanita itu telah membangkitkan kembali obsesi buta yang telah Loius buang sejauh mungkin dari dasar hatinya. Obsesi buruk itulah yang membuat Aluna tak bisa berbuat apa-apa hingga merasakan kesakitan pada hatinya. Kesakitan yang jauh lebih besar dari penikahan bahagianya... ***** First Publish : Feb, 2016. Re-publish (revisi) : July, 2018.
Evil Emperor's Wild Consort 3 by fedisaz
fedisaz
  • WpView
    Reads 206,952
  • WpVote
    Votes 15,827
  • WpPart
    Parts 61
terjemahan (private) Dia telah menempuh perjalanan jauh. Yatim piatu, terlahir sebagai orang lemah, dan menjadi orang terkenal Azure Dragon Country. Gu Ruoyun memalukan rumah tangga Gu yang angkuh. Salah dituduh melakukan kejahatan yang tidak dilakukannya, dia dikhianati oleh keluarganya dan dipukuli sampai mati oleh kakeknya sendiri. Namun, kehidupan mulai berubah pada hari itu - dia dihidupkan kembali. Baru terbangun, dia sekarang adalah Master dari harta kuno yang berada di dalam tubuhnya. Pil budidaya yang berharga, harta di luar imajinasinya yang paling liar dan binatang buas, semua ada di dalam genggamannya ... Dia adalah apel dari mata semua orang di bawah langit, termasuk seorang pria misterius dan tampan. Sekarang dia hanya memiliki satu tujuan - untuk menaklukkan dunia.
Cruel Romance by NnEvangellyn
NnEvangellyn
  • WpView
    Reads 230,117
  • WpVote
    Votes 19,359
  • WpPart
    Parts 89
Elcander Apollyon, raja ke V kerajaan Apollyon , raja yang dikenal lebih kejam dari ayahnya. Raja yang tak memiliki hati sedikitpun. Ia bisa membantai siapapun yang membuat masalah di kerajaannya. Ia bahkan tak segan membunuh saudaranya yang melakukan pemberontakan. Dalam hidup Elcander, ia tak pernah peduli dengan siapapun termasuk istrinya sendiri. Penelove bukan pilihannya, ia menikah dengan Penelove karena wanita itu adalah wanita pilihan ayahnya. Bahkan ketika ia tahu Ibu suri memerintahkan orang untuk membunuh istrinya ia tetap tak peduli. Elcander selalu menganggap Penelove adalah wanita yang lemah, wanita yang bahkan tak pantas untuk mendampinginya. Sejak awal Penelove membenci semua tentang kerajaan. Ia bahkan bergabung dengan sebuah perkumpulan kaum pemberontak dan menjadi sosok yang cukup penting di dalam perkumpulan itu. Desa tempat Penelove tinggal ketika ia masih kecil hingga remaja dihancurkan oleh kerajaan karena menolak kenaikan pajak, dari kekejaman itu ia kehilangan kedua orangtua yang ia sayangi. Bukan hanya sekali Penelove mengalami kekejaman dari penguasa, sebelumnya ia kehilangan ingatan dan terpisah dari ibu dan saudari kembarnya karena kejadian yang sama. Dan ketika ia mendapatkan kembali ingatannya, ia telah kehilangan satu-satu keluarga yang ia miliki. Penelove bertekad untuk membalas dendam. Ia memilih hidup sebagai saudari kembarnya yang merupakan seorang Ratu di kerajaan Apollyon, ia akan membunuh siapapun yang sudah membunuh saudari kembarnya termasuk raja kerajaan Apollyon, dan ia juga akan menghancurkan kejayaan Kerajaan Apollyon. Apakah Penelove mampu membalas dendam pada Elcander? Ataukah ia akan terjebak bersama Elcander , Si iblis bertopeng dewa?
Episode Kedua (Sudah Terbit) by IsnainiIbiz
IsnainiIbiz
  • WpView
    Reads 773,377
  • WpVote
    Votes 41,317
  • WpPart
    Parts 25
Tersedia di toko buku terdekat. Atau pesan langsung ke admin 08886813286, shopee : Ibiz Store, Tokopedia : IbizStore DUKUNG KARYA AUTHOR DENGAN MEMBELI BUKU ORI. MEMBELI BAJAKAN SAMA HALNYA MENDUKUNG BAGI PARA PEMBAJAK DAN PENJUALNYA. NOVEL EPISODE KEDUA HANYA ADA VERSI CETAK. "Ah, kenapa pula harus bersedih jika hujan saja tahu bagaimana cara melipur laranya?" Wulan Ayuningtyas, gadis desa yang selalu mengira bahwa dr. Irfan Prayoga, Sp.OG, terpaksa menikahinya lantaran perasaan bersalah. Jika bukan karena mobil yang dikendarai adiknya menabrak hingga menewaskan kedua orangtua Wulan, mustahil seorang Irfan akan menikahi gadis biasa sepertinya. Dugaan Wulan benar karena Irfan pun mengaku masih mencintai perempuan lain meski lelaki itu berjanji akan belajar mencintainya. Lima tahun menunggu suaminya mengatakan cinta, Wulan harus menelan getir saat tahu seseorang yang masih menghuni di hati sang suami menjadi tetangga satu kompleks. Perempuan itu kini sudah bercerai dari suaminya. Saatnya menyerah, dari awal, Wulan tahu, bukan dia pilihan utamanya. Ini mungkin kisah tentang seorang perempuan yang bersedih karena menggantungkan takdir pada prasangka. Dan, kau tahu, prasangka akan selalu memakan kebahagiaanmu. Tak menyisakan apa pun. Ini mungkin lagi-lagi kisah tentang sebuah harapan, yang masih terselimut kabut tebal. Kerap kali kita bertanya-tanya, akan sampai kapan sebuah harapan bertahan jika yang terus-menerus mendera hanyalah rasa kecewa? #Rank 1 Percintaan 14/09/2018 - 19/09/2018 #Rank 1 Percintaan 29 September 2018 - 30 September 2018 #Rank 1 Spiritual 1 Oktober 2018 - 2 Oktober 2018 SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS UNTUK KEPENTINGAN PENERBITAN.