Cinta Dalam Persahabatan
"klo gw sih lebih baik gw sedih daripada sahabat gw yang sedih" ucap Anggita. Anggita adalah anak kelas 11D. Dia memiliki nama lengakap yaitu Carmelitha Frisca Filadelfia Anggita. Dia memiliki sahabat yang bernama Adelfia Zamora Zahra Alviani.