Yunitalila's Daftar bacaan
44 stories
After He Comes Back by liarasati
liarasati
  • WpView
    Reads 1,065,034
  • WpVote
    Votes 103,636
  • WpPart
    Parts 34
[Tersedia di Google Playbook] [Sekuel After We Don't Talk Anymore] Setelah hubungan jarak jauh dan penantian yang terasa begitu lama Nina justru memergoki Aga berciuman dengan wanita lain. Tanpa penjelasan apa pun kemudian Aga menghilang. Dua tahun berlalu, dia... kembali. Setelah Nina mulai menata hidup, menemukan pengganti, dan bersiap melupakan Aga. Aga kembali mendekat, merecoki Nina, hingga sebuah kejadian memaksa mereka untuk menikah. Namun, seiring berjalannya waktu rahasia besar Aga terbongkar. Akankah rahasia tersebut membuat Nina menerima Aga kembali, atau justru semakin membencinya?
Don't Give Up by khalilah_234
khalilah_234
  • WpView
    Reads 184,734
  • WpVote
    Votes 2,172
  • WpPart
    Parts 31
"Uhhhkkk..." Pria itu menggelitik belakang telinga gadis itu, tanpa melepaskan ciumannya. Kedua tangan gadis itu hanya memegang lengan dan pundak pria itu yang sedang memberikan rangsangan terhadapnya. "Uhhh, kak..." Pria itu melepaskan bibirnya, dan memulai mencium tiap inci kulit di kepala gadis itu. Mulai dari telinga, hidung, mata dan kembali kebibir dengan pelan namun pasti. "Oughhhh..." Desah gadis itu saat jemari pria telah menggelitik telinganya dengan menggunakan lidah. "Kak, haruskah kita lakukan?" Tanya gadis itu yang tiba-tiba tersadar dan mencoba memohon kepada pria itu. ~disclaimer~ mengandung kata-kata yang sangat sangat vulgar. penggambaran adegan ranjang menggunakan kata-kata yang implisit. yang merasa masih dibawah umur dan anti dengan cerita model beginian, silahkan tinggalkan lapak inj.
The Wedding (Selesai ✔) by AmaThor03
AmaThor03
  • WpView
    Reads 845,253
  • WpVote
    Votes 76,082
  • WpPart
    Parts 40
Mereka menikah karena adanya perjanjian bisnis keluarga. Lantas, apakah mereka juga harus berpisah karena alasan yang sama?
Comblang Syar'i by IsrinaSumia
IsrinaSumia
  • WpView
    Reads 230,785
  • WpVote
    Votes 12,095
  • WpPart
    Parts 25
Kesulitan ekonomi yang menimpa Ainun, membuat dirinya harus bekerja keras untuk membiayai semua kebutuhan hidup dan biaya kuliahnya di Jakarta. Ainun gadis yang tangguh, meskipun keadaan sulit ia terus semangat dan tetap ceria. Hingga suatu hari seorang laki-laki bernama Bimo datang mengacau di kehidupan Ainun, dan membuat hidupnya berubah.
Minimalisa by vinividivivi
vinividivivi
  • WpView
    Reads 952,623
  • WpVote
    Votes 3,391
  • WpPart
    Parts 4
𝕸𝖎𝖓𝖎𝖒𝖆𝖑𝖎𝖘𝖆 ʰⁱˢ ᶠᵃᵛᵒʳⁱᵗᵉ ᵇᵃʳᵇⁱᵉ ᵍⁱʳˡ [[ PG-13 ]] • romance + comedy + sci-fi = Minimalisa • *** Alisa: "Tuhan, tolong kecilkan aku. Sedikiiit aja. Seratus tujuh puluh senti itu terlalu tinggi. Aku susah cari pacar!" Tuhan: "As you wish!" Keesokan harinya, aku terbangun tanpa busana bersama seorang pria yang mengatakan bahwa semalam tubuhku menyusut seukuran boneka Barbie selama 12 jam, setelah tanpa sengaja meminum obat hasil percobaannya. *** Alisa Amarilis, 20 tahun, mahasiswi. Jumlah mantan = jumlah pacar = nol. Iri sama cewek-cewek mini nan unyu yang bisa dengan mudahnya dapet pacar. Padahal dia cantik (menurutnya sendiri). Cuman, tinggi badan 170cm itu memang nggak imut. Anugerah Vanadi, 30 tahun, profesor biokimia. Duda satu anak. Tidak sengaja memberi obat yang salah untuk Alisa, dan akibatnya, mereka harus tinggal satu atap. *** Start: 14 Juli 2018 End: ?
GREY WEDDING  (END) by masdaraimunda
masdaraimunda
  • WpView
    Reads 1,411,903
  • WpVote
    Votes 66,186
  • WpPart
    Parts 35
Amanda dan Kevin dipertemukan dalam sebuah pernikahan, yang telah diatur oleh keluarga mereka. Dari awal mereka menyadari bahwa tidak mudah menjalani pernikahan tanpa saling mengenal terlebih dahulu. Namun mereka tidak kuasa membantah kedua orang tua mereka. Setahun kemudian mereka menyadari bahwa mereka tidak mungkin hidup bersama lagi. Walau mereka sudah berusaha memahami pribadi masing masing. Terutama ketika ada orang tua yang selalu ikut campur dalam masalah mereka. Apa yang akan terjadi selanjutnya? Apakah mereka akan melanjutkan pernikahan atau malah tetap memilih bercerai.......
Marry You by RhaKartika
RhaKartika
  • WpView
    Reads 651,545
  • WpVote
    Votes 37,202
  • WpPart
    Parts 28
Cerita 21+ Be smart readers please ? Ini cerita klise. Cerita antara tiga orang manusia bernama Alva, Abil dan Rio. Alva yang tidak mau menjadi keledai dungu, di sortir perasaannya dari balas budi menjadi sebuah bentuk cinta untuk Abil. Abil yang jatuh cinta sejak kecil pada Alva, tapi tiba tiba sadar bahwa dia di tipu dan di khianati. Lalu bertekad untuk membalas dendam, dengan bermain broken heart games melibatkan si playboy Rio Tanaka. Lalu, Rio yang terlampau mencintai hidup hedonisnya, penasaran setengah mati ingin merasakan ketatnya seorang perawan yang benar benar perawan. Kemudian, dia ikut andil dalam permainan si gadis perawan itu. Tapi ketiganya tidak sadar, jika cinta itu datang seperti pencuri. Dia datang mengendap endap, lalu tau tau menghadirkan rasa tanpa seizin si pemilik hati. 16 Februari 2017
Masih Menikah Muda by mueza_ameeza
mueza_ameeza
  • WpView
    Reads 1,052,650
  • WpVote
    Votes 4,380
  • WpPart
    Parts 2
Sebelum baca ini wajib baca Menikah Muda. Soalnya kalo nggak baca dulu entar bingung sama jalan ceritanya. Masih tentang kehidupan Nazilla beserta segala permasalahan bersama pria beku, fresh from freezer, Balok es yang notabene suaminya. yup siapa lagi kalo bukan Alif. Masih dengan segala konflik menikah muda, tahap saling mengenal. Beserta dibumbui intrik dunia kampus dan kuliah, juga organisasi kampus Typo bertebaran dimana mana