X
3 stories
Saudade by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 25,115,154
  • WpVote
    Votes 1,897,212
  • WpPart
    Parts 72
cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang memilih patah dan menyerah akan aku. -Kashi Rayshiva
Tell Me Why? by tnindris
tnindris
  • WpView
    Reads 42,637
  • WpVote
    Votes 2,481
  • WpPart
    Parts 24
Terimakasih sudah mematikan harapan. Setidaknya sekarang aku tau untuk siapa hatimu. Setidaknya sekarang, sudah tidak ada lagi alasan untuk aku menggapaimu kembali. *** Dulunya, Almira dan Riga sangatlah dekat. Banyak orang mengira keduanya memiliki hubungan spesial, padahal tidak sama sekali. Mereka hanya terikat perasaan yang sama namun tidak melibatkan hubungan spesial. Lalu tiba-tiba Riga menjauhinya begitu saja, tanpa mengucapkan sepatah kata pun. Setahun berlalu. Sekarang Almira harus kembali sekelas dengan Riga. Meski begitu, Riga tidak pernah lagi mendekati atau menyapanya. Kadang, semesta memang lucu. Menciptakan cinta dan luka secara beriringan. Mereka yang dulu selalu menghabiskan waktunya bersama, kini bahkan lupa bagaimana cara untuk menyapa satu sama lain. Sampai sekarang, Almira tidak pernah tau dengan alasan Riga yang tiba-tiba menjauhinya. Entah apa yang Riga lakukan, yang jelas membuat Almira merasa terluka jika terus mencari alasannya lebih dalam. -cover by: @riskasi22 2018. By: tianiindris.
THE RESISTANCE: SATU (WATTYS 2017 WINNER) by umamiasli
umamiasli
  • WpView
    Reads 10,657
  • WpVote
    Votes 782
  • WpPart
    Parts 13
[#53 IN SCIENCE FICTION] - 100717 Di tahun 2075, gen kebal semakin bertambah. Green dan Blu adalah dua di antara sekian orang yang merupakan keturunan gen tersebut. Ayah mereka yang lahir tiga tahun setelah Perang Dunia Ketiga adalah generasi pertama yang kebal terhadap rasa sakit. Blu memang tidak bisa merasakan sakit. Tapi bagaimana dengan Green, adiknya? Remaja 17 tahun itu nyatanya mampu merespons rasa sakit fisik. Ia satu-satunya. Dan itu membingungkan. Green tengah berada dalam kebingungan ketika tiba-tiba seseorang membawanya pergi dengan dalih untuk menyelamatkannya dari ancaman pembunuhan yang dirancang oleh sekelompok manusia kebal. Apakah yang disimpan Green dalam tubuhnya? Apakah ia 'obat' untuk gen kebal? Ataukah ia justru ancaman itu sendiri? [Kini update setiap Minggu pagi)