Littlelover48's Reading List
2 stories
Retaliation by NafiaAlbashita
NafiaAlbashita
  • WpView
    Reads 167,665
  • WpVote
    Votes 11,453
  • WpPart
    Parts 42
Davine Airlangga, THE COLDEST BOY EVER di SMA Gama. Tidak pernah yang namanya mau berurusan dengan cewek. Sebagian berpikir Davine pernah memiliki masa lalu yang kelam, ada juga yang berfikiran bahwa Davine tidak normal. BIG NO! Davine masih normal! Hanya saja dia belum siap jatuh cinta untuk saat ini. Apa dia masih bersikukuh untuk tidak berurusan dengan cewek apabila ada seorang cewek yang berani mempermainkan hati kaum Adam di SMA Gama? Nathania Allicia Ananta, cewek itulah yang mempermainkan hati para lelaki. "Gue bakal macarin dia," seperti tersambar petir di siang hari, seorang Davine Airlangga mengatakan hal seperti itu. Bagaimana? Apa cewek itu akan menerima Davine? Atau menolaknya mentah-mentah seperti cowok lainnya?
Dunia Maya (Sudah Terbit) by azizahazeha
azizahazeha
  • WpView
    Reads 3,143,417
  • WpVote
    Votes 268,852
  • WpPart
    Parts 50
Rank #2 Roman (20-02-2020) Maya Adora Rawnie (27 tahun) seorang food reviewer terkenal. Punya hobi makan tapi badan tetap langsing nyaris tidak berdaging. Sangat suka dan mencintai warna pink, mulai dari dalaman sampai luaran, dari ujung kepala sampai ujung kaki dan dari kamar hingga toilet bahkan mobil semuanya berwarna pink. Masalah Maya hanya satu yaitu Varol Saladin. Seorang chef terkenal yang selalu mendapat review pedas dari Maya. Hanya Maya yang berani melakukan hal itu, alasannya simple : Maya tidak suka Varol yang sok kegantengan. Ini kisah Dunia Maya yang sukanya makan dan warna pink. Satu lagi, cari ribut dengan Varol.