Daftar bacaan
3 stories
F. E. A. R  [Tamat] by Liani_April
Liani_April
  • WpView
    Reads 84,978
  • WpVote
    Votes 6,922
  • WpPart
    Parts 50
(Book #1 F.Y.M Universe) Kisah empat orang remaja dengan masalahnya masing-masing. Rean Kainand, laki-laki berkemampuan Hyperacusis yaitu kepekaan terhadap suara. Ia harus menekan emosi agar telinganya tidak berdenging setiap kali emosi meningkat. Ariasanny, gadis yang mencintai orang yang salah. Rasa suka yang bukan main-main membuatnya menghalalkan segala cara, termasuk menyakiti Rean. Eza Harudi, laki-laki dengan tingkat kesetiakawanan yang tinggi. Ia rela dirinya terkoyak dan sakit, asalkan orang yang ia pilih sebagai teman bisa tetap merasa nyaman. Feya Ryuuna, gadis asal Jepang yang periang dan penuh energi. Pertama kali melihat Rean ia sudah jatuh cinta pada wajahnya. Feya rela melakukan apapun agar bisa melihat Rean dari dekat. Tak disangka ternyata ada maksud terselubung kenapa Feya seantusias itu pada Rean. Bisakah ke empat remaja itu menjalani ketakutan mereka masing-masing. Lewat perjalanan yang diiringi sesak di hati mereka, dapatkah mereka menentukan. Lari atau bangkit. ====================== F.E.A.R has two meanings. Forget Everything and Run or Face Everything and Rise The choice is yours. ====================== #Rank 6 kategori Japan (24 Des 2018) #Masuk dalam list Story Stork bacth 1 oleh Raws Community
Assalamualaikum Calon Imam ✔ by morfemima
morfemima
  • WpView
    Reads 4,371,010
  • WpVote
    Votes 254,560
  • WpPart
    Parts 56
Nafisya Kaila Akbar, lima belas tahun memendam perasaan pada sosok pria yang menjadi tetangganya. Jidan Ramdani. Namun pria itu hanya menganggapnya anak kecil yang tak pernah tumbuh dewasa. Beranjak dewasa, Nafisya tahu. Jidan menyukai kakaknya sendiri. Disaat tengah patah hati karena hal itu, dia harus terikat dengan seorang laki-laki yang selama ini diseganinya. Alif Syaibani Alexis, dosen anfismannya di kampus. Laki-laki itu berkata; "Tetaplah menjadi seperti Aisyah meski sudah tak ada pria seperti Muhammad, belajarlah mencintai saya seperti Fatimah, meski saya tak sebaik Ali." ___ Genre: Romance Spritual Status: Selesai (Bagian Tidak Lengkap) Penerbit: Coconutbooks Tahun Terbit: 2017 Copyright © 2017 by Ima Madani Instagram: @morfemima / @ima.madani Email: morfemima@gmail.com Novel versi cetak tersedia di gramedia dan toko buku lainnya.
FARZANA by AsifaAlBait
AsifaAlBait
  • WpView
    Reads 34,176
  • WpVote
    Votes 3,028
  • WpPart
    Parts 18
Bagaimana jika seorang gadis cilik bernama Farzana Romeesa Fariza yang bercita-cita menjadi seorang Ibunda Aisyah Binti Abu bakar, menjadi ibunda Fatimah binti Muhammad, menjadi ibunda Asma binti Abu Bakar, dan wanita tangguh penjuang Islam lainnya? yang masih belia tapi mampu menjadi panutan kaum mukmin? Seorang gadis kecil yang bermimpi menjadi yang pertama dan terakhir? Adakah makna dari kata Pertama dan terakhir itu? Selain sifat baik yang pertama dalam diri dan sifat baik yang terakhir dalam hidup, tidak akan ada lagi sifat tercela lainnya? TELUSURI.. Sebuah makna sebenarnya dalam kalimat Pertama dan terakhir? Dan sebuah kisah cinta si pejuang Islam.