Favorite
7 stories
The Boy With A Fake Smile by indahmuladiatin
indahmuladiatin
  • WpView
    Reads 28,542,710
  • WpVote
    Votes 1,583,420
  • WpPart
    Parts 68
#1 in Teenfiction # 1 in Fiksiremaja #1 in Fiksi #1 in Love (SELESAI) FOLLOW DULU SEBELUM BACA Dia Kenneth Aldebaran Soller. The Angel sebutannya, si pembalap jalanan yang ditakuti orang-orang. Dengan mata yang sebiru batu safir dan sisi misterius yang sangat kuat, pesonanya benar-benar mampu menarik siapapun untuk mendekat. Kenneth adalah salah satu dari orang-orang yang kecewa kepada kehidupan. Baginya, semua orang tersenyum hanya untuk menutupi rasa sakit. Dia selalu berhasil menutupi apapun tentang dirinya. Tetapi, jika kita ingin melihat dari dekat. Mungkin kita bisa melihat bagaimana hancur dan rapuhnya dia. Pada dasarnya menurutku apa yang di mata belum tentu itulah faktanya. Kehidupan membuat seseorang belajar memainkan perannya masing-masing. Kehidupan keras membuat Kenneth belajar untuk berakting layaknya seorang aktor hebat. Cover by : @sulis295
Artemus✔ by Pluviophile30
Pluviophile30
  • WpView
    Reads 130,932
  • WpVote
    Votes 11,765
  • WpPart
    Parts 43
#299 in TeenFiction (22/12/17) Siapa yang tak kenal Artemus Batistuta? Ia adalah seorang cowo usil, pecicilan, annoying dan humoris yang memiliki sejuta pesona yang dapat meluluhkan para kaum hawa karena pesonanya itu. Hanya dengan mendengar namanya saja, para kaum hawa langsung menjerit-jerit histeris dibuatnya. Namun, semua itu tidak berlaku bagi Altair, seorang cewe pindahan dari Bandung yang tidak tertarik pada Artemus yang memiliki ketampanan setara dengan artis Hollywood, yang menjadi incaran para kaum hawa. Sikap Altair yang dingin seperti bongkahan es dalam kulkas itu, membuat Artemus menjadi penasaran dan berniat untuk melelehkannya. Setelah Artemus berhasil mendekati Altair, ternyata kedekatannya itu malah menguak masa lalu Artemus yang masih berhubungan dengan Altair. Apakah Altair mau menerima Artemus setelah ia mengetahui kebenaran masa lalu Artemus? atau Altair lebih memilih menjauh karena alasan masa lalunya itu? Mau tau kisah kelanjutannya? tambahkan cerita ini ke library mu agar tidak ketinggalan. Jangan lupa juga tinggalkan jejak di setiap partnya❤
Terima Kasih, Luka! [Re-Write] by kimfina14
kimfina14
  • WpView
    Reads 45,384
  • WpVote
    Votes 1,002
  • WpPart
    Parts 8
Kamu tau perpisahan ini bukan inginku. Tapi mau bagaimana lagi, kamu tidak memberi ku pilihan lain selain menyerah. Bahkan kamu tidak mengusulkan apapun, atau berusaha mencari jalan lain demi bertahannya hubungan ini. Dan pada akhirnya, aku lebih memilih untuk mengaku kalah. Karena aku tau, hadirku memang tak begitu memiliki arti.
Dean dan hujan [Completed] by GresiaAstrid
GresiaAstrid
  • WpView
    Reads 9,216
  • WpVote
    Votes 496
  • WpPart
    Parts 29
Dean suka hujan. Dean selalu bermain dan menari bersama hujan. Dia juga suka hujan. Dean punya banyak kenangan dengan dia bersama hujan. Namun sekarang, setiap hujan datang, Dean ingat akan dia dan kenangan pahit mereka. Dean ingin melupakan rasa sakit yang diberikan oleh Dia. Haruskah Dean berhenti memandang hujan agar ia bisa melupakan DIA? ------------- Authornya maruk ya, yang dua belom selesai udah buat baru lagi. 😂😂 Ya maaflah readers, kan ide juga ga dateng tiap hari. Betul😂. So, happy reading. Vomment ditunggu. Jangan lupa baca cerita author lainnya ya. Xoxo, Author
Saudade by asriaci13
asriaci13
  • WpView
    Reads 25,113,825
  • WpVote
    Votes 1,897,200
  • WpPart
    Parts 72
cover by trooyesivan Tiba-tiba saja aku teringat akan kamu. Teringat akan semua kenangan tentang kamu. Tentang apa yang pernah kamu lakukan padaku dulu. Terima kasih karena telah memberiku kesempatan untuk dapat mengenal orang seperti apa dirimu. Pada akhirnya kamu sama dengan yang lainnya, hanya kisah yang memilih patah dan menyerah akan aku. -Kashi Rayshiva
GALAKSI by PoppiPertiwi
PoppiPertiwi
  • WpView
    Reads 46,301,047
  • WpVote
    Votes 2,774,344
  • WpPart
    Parts 73
GALAKSI by Poppi Pertiwi Bagian Pertama Galaksi : Bagian Kedua Galaksikejora [Dapat Dibaca Terpisah]❤️❤️ Dear pembaca baru & pembaca lama tahap repost ini supaya kalian bisa membaca dan terbayang bagaimana isi Novel Galaksi yaa so ikuti terus perjalan mereka di sini [SUDAH TAYANG DI BIOSKOP 24 Agustus 2023] [TELAH TERBIT OLEH COCONUT BOOKS & TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA] Galaksi Aldebaran. Panggilannya Galak. Orangnya juga galak. Ketua geng Ravispa di SMA Ganesha. Tukang damprat adik-adik kelas. Paling benci diatur-atur apalagi sama cewek yang ia suka, Kejora. Biarpun nakal dan susah diatur tapi Galaksi nggak pernah main cewek. Hidup dengan dibeda-bedakan oleh orangtuanya membuat cowok itu mempunyai sifat keras termasuk pada Kejora. Ketika Kejora sadar kalau ia juga menyukai Galaksi. Apa Galaksi masih mau menerimanya? 1. [Ravispa : Solidaritas Tanpa Batas!] Copyright © 2016, Poppi Pertiwi #1 in Teen Fiction - 11 November 2017 #2 in Teen Fiction - 06 November 2017 #3 in Teen Fiction - 28 Oktober 2017
MARIPOSA by Luluk_HF
Luluk_HF
  • WpView
    Reads 134,351,411
  • WpVote
    Votes 4,392,259
  • WpPart
    Parts 56
(NOVEL MARIPOSA SUDAH ADA DI GRAMEDIA SELURUH INDONESIA) Maaf ini bukanlah cerita Bad boy yang bertemu good girl. Maaf juga ini bukanlah cerita Bad Boy yang bertemu Bad Girl. Ini cerita paling anti-mainstream tentang Prasasti Hidup bertemu Landak betina. Kalau kalian Jomblo dan baca cerita ini? Saran dari saya cuma satu. Siapin oksigen lebih untuk bernapas dan Selalu waspada dengan Jantung anda. Nikmati sensasi pengalaman paling baper di dalam cerita ini. Lebih dari 21 juta kali udah buat Readers BAPER. Kamu tidak mau mencobanya juga? LET'S READ MARIPOSA ^ ^